Meriahkan POPDA, Dari Bazar Kuliner Hingga Wahana Permainan

Jamadon

- Redaksi

Senin, 8 Juli 2024 - 12:49 WIB

5089 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Aceh Timur | Untuk menyemarakkan Pekan Olahraga Pelajar Daerah (Popda) Aceh XVII di Aceh Timur, panitia menyedikan Bazar UMKM kuliner, donor darah, mobil kopi, stand kamera 360 hingga wahana permainan anak-anak.

“Lokasi Stand Bazar di lapangan pusat Pemkab Aceh Timur dan pekarangan ISC idi rayeuk, Aceh timur, Jumlah Stand UMKM mencapai 100 unit lebih. Pameran ini digelar pihaknya untuk menyemarakkan pergelaran Popda Aceh ke-XVII kali ini“, ujar Panitia Bazar, Rizki Reza, Minggu (07/08/2024).

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Riza Rizki menambahkan, barang yang dijual di pameran dan Bazar UMKM berupa makanan, minuman, kerajinan tangan, pakaian, aksesoris, dan produk lainnya yang tidak mengandung unsur SARA, tidak bersifat provokatif, tidak mengandung bahan berbahaya, dan produk halal lainnya.

“Tenant tidak diperkankan menjajakan barang dagangan, meja, kursi, dan barang lainnya melebihi jarak 2 meter dari stand. Tenant juga wajib menjaga dan bertanggungjawab terhadap kebersihan area stand masing-masing 5 meter dari stand,” tutur Riza Rizki.

Katanya, di lokasi juga disediakan wahana permainan, berupa baling-baling, kora-kora, anting-anting, permainan kuda, kereta api, dan sejumlah permainan lainnya yang tidak kalah menarik. Tidak lupa untuk para pengujung yang ingin membeli oleh khas Aceh Timur dan cendera mata event popda, juga tersedia di lokasi tersebut.

Donor Darah
Terpisah, Direktur RSUD Zubir Mahmud Aceh Timur, dr. Edi Gunawan, MARS menjelaskan, pihaknya menyediakan satu unit bus mobil donor darah di lapangan pusat Pemerintahan Aceh Timur untuk para pengunjung yang ingin mendonorkan darahnya. Mobil donor darah rencananya akan melayani warga hingga akhir pelaksanaan Popda.

hingga pukul siang hari pada hari pertama pelaksanaan Popda, Alhamdulillah sudah puluhan kantong darah berhasil terkumpul. Jika masyarakat antusias mendonorkan darahnya kita akan melayani hingga akhir Popda, tergantung antusias dari masyarakat.

“Bagi setiap pengunjung yang telah melaksanakan donor darah, akan diberikan nomor udian dan akan berkesempatan mendapatkan doorprize menarik dari panitia bazar saat penutupan nantinya” tutup Edi Gunawan.

Berita Terkait

Presiden Adam Depok Buka Suara Soal Tudingan Komdis Aceh
Iskandar Pj. Bupati Iskandar Lepas Tim Adam Depok FC untuk Berlaga di Liga 4 Aceh
Piala Bupati Cup I Tahun 2025 Puluhan Klop Ikut Festival Lomba Burung Berkicau.
Piala Piala Bupati Cup I Tahun 2025 Puluhan Klop Ikut Festival Lomba Burung Berkicau.
Turnamen Sepakbola Usia Dini SSB PSKS Cup II Resmi Ditutup
Mahasiswa Pendidikan Bahasa Inggris USM Raih Juara 3 Anggar Tingkat Provinsi Aceh.
Pemkab Nagan Raya Gelar Pasar Minggu Ceria dan Launching Car Free Day.
Bank Aceh Syariah Cabang Jeuram Berikan Hadiah Doorprize Untuk Pemenagan Peserta Senam.

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 03:47 WIB

Bea Cukai Aceh Musnahkan Barang Impor Ilegal Berupa Bawang Merah dan Pakaian Bekas

Kamis, 13 Maret 2025 - 17:28 WIB

Alumni Pesantren Modern Misbahul Ulum Cabang Banda Aceh Adakan Buka Bersama

Kamis, 13 Maret 2025 - 02:42 WIB

Ribuan Masyarakat Serbu Program Pasar Sembako Murah PLN

Rabu, 12 Maret 2025 - 19:33 WIB

HMI Komisariat FSH UIN Ar-raniry : krisis kepemimpinan yang spirit dan berkualitas

Rabu, 12 Maret 2025 - 03:01 WIB

Masyarakat Diminta Laporkan Siapa Pun yang Mengaku Bisa Meluluskan Rekrutmen Polri

Rabu, 12 Maret 2025 - 02:53 WIB

Setelah Kunjungan Kerja, Duta UEA Solat Bersama Dengan Wagub Aceh di Masjid Raya

Selasa, 11 Maret 2025 - 23:55 WIB

Dinas Pertanian dan Perkebunan Aceh Mengucapkan Marhaban ya Ramadhan Selamat Menunaikan Ibadah Puasa 1446 H

Selasa, 11 Maret 2025 - 23:44 WIB

Perkuat Sinergi Pengawasan Lapas, Kanwil Ditjenpas Silaturrahmi ke BIN Daerah Aceh

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

Bupati Aceh Tenggara Buka Musrenbang RKPK Tahun 2026, Dapil III

Jumat, 14 Mar 2025 - 02:00 WIB

BENER MERIAH

Wakil Bupati Ir. Armia Lakukan Kunker Ke Sejumlah Dinas Dan Kantor

Kamis, 13 Mar 2025 - 19:14 WIB