Ketua KIP Gayo Lues Ajak PPK Berikan Masukan sebelum Penetapan Daftar Pemilih Tetap Pilkada 2024

Redaksi Bara News

- Redaksi

Selasa, 13 Agustus 2024 - 01:21 WIB

501,084 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Blangkejeren  – Ketua KIP Gayo Lues Khairuddin berharap para PPK dapat memberikan saran dan masukan sebelum penetapan Daftar Pemilih Tetap untuk pilkada 2024 mendatang.

Hal tersebut ia ungkapkan ketika membuka rapat pleno terbuka rekapitulasi Daftar Pemilih Hasil Pemutakhiran (DPHP) dan Penetapan Daftar Pemilih Sementara (DPS), Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati tahun 2024 di Bale Pendopo Bupati Gayo Lues, Minggu (11/08/2024).

Baca Juga :  H.Said Sani Bersama 3 Anggota DPRK Dan Rombongan Kunjungi Desa Pasir Tripe Jaya

Ia meminta hal tersebut kepada PPK di Kabupaten Gayo Lues, agar nantinya tidak ada kesalahan daftar hak pemilih dan menjadi masalah dikemudian hari.

“Pada kesempatan ini mohon nanti berikan masukan, berikan saran dan kritikan. Mungkin ada saudara-saudara kita belum terdaftar sebagai pemilih sementara, kami menerima masukan. Hal-hal yang mungkin luput dari pantauan kami,” ujarnya.

Tambahnya, melalui kesempatan tersebut masih dapat dilakukan perbaikan sebelum penetapan Daftar Pemilih Tetap (DPT).

Baca Juga :  Pangdam IM Pimpin Upacara Pembukaan Perkemahan Pramuka Saka Wira Kartika Terpusat Tingkat Kodam Iskandar Muda TA 2024.

Setelah pembukaan kegiatan tersebut, dilanjutkan dengan pembacaan hasil rekapitulasi DPHP dan berita acara oleh masing-masing ketua PPK kecamatan yang ada di Kabupaten Gayo Lues.

Kegiatan tersebut dihadiri oleh Unsur Forkopimda atau yang mewakili, Plt Sekretaris Daerah, Kepala Dinas Terkait, Ketua dan Anggota PPK se-Kabupaten Gayo Lues serta tamu undangan lainnya. (Abdiansyah)

Berita Terkait

Babinsa Koramil 04/KP Menghadiri Peringatan Maulid Nabi di Desa Binaannya
Babinsa Koramil 03/Blangkejeren Komsos Dengan Petani di Desa Binaan Babinsa Berikan Motivasi
Putra AIPDA Kamisin Pinan Raih Medali Emas Bersama Timnya di PON XXI Aceh-Sumut 2024
Pererat Silaturahmi, Batituud Koramil 02/Rikit Gaib Komsos Dengan Tokoh Masyarakat Diwilayah Binaan
Tingkatkan Silahturahmi ,Babinsa Koramil 01/Terangun Hadiri Mualid Nabi Muhammad SAW di Wilayah Binaan
KIP Gayo Lues Umumkan Dua Pasangan Calon Bupati Dinyatakan Memenuhi Syarat dan Satu Tidak Memenuhi Syarat
Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Desa Rerebe Bantu Petani Tanam Padi
Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca Melaksanakan Komsos dan Membantu Petani Tembakau

Berita Terkait

Kamis, 19 September 2024 - 13:33 WIB

Dosen UTU : Ikan Asap Produksi Nagan Raya Berkualitas Tinggi

Kamis, 19 September 2024 - 12:20 WIB

Meriahkan PON XXI Aceh -Sumut Pemkab Nagan Raya Gelar UMKM Rameune Exspo.

Rabu, 18 September 2024 - 18:07 WIB

Menjelang Pembukaan UMKM Rameune Nagan Raya SKPK Bersama Sekda Nobar Bola Kalset VS Aceh.

Senin, 16 September 2024 - 12:37 WIB

Sambut Malam 12 Rabiul Awwal 1446 H Batalyon C Pelopor Satuan Brimob Polda Aceh Gelar Tausiah Agama.

Sabtu, 14 September 2024 - 13:28 WIB

FIFA PJ Bupati Nagan Raya Berikan Secara Simbolis 2.377. Mustahiq Zakat Senif Fakir Dari BMK.

Sabtu, 14 September 2024 - 13:17 WIB

Cek Guh Rimueng Kila Dipercayakan Sebagai Komandan Satgas JOZ Dipilkada Nagan Raya.

Sabtu, 14 September 2024 - 12:14 WIB

HUT Pelopor Ke -65 Satuan Brimob Aceh Batalyon C Gelar Syukuran.

Sabtu, 14 September 2024 - 01:43 WIB

Satreskrim Polres Nagan Raya Menyerahkan Dua Orang Tersangka ilegal Mining Beserta Barang Bukti ke jaksa.

Berita Terbaru

BANDA ACEH

Gemira Aceh: Mualem Dek Fadh Adalah Pasangan Terbaik Untuk Aceh

Kamis, 19 Sep 2024 - 19:40 WIB

NAGAN RAYA

Dosen UTU : Ikan Asap Produksi Nagan Raya Berkualitas Tinggi

Kamis, 19 Sep 2024 - 13:33 WIB