Kejaksaan Negeri Subulussalam Memperingati Hari Bakti ADHYAKSA KE-63 Tahun 2003

Redaksi Bara News

- Author

Selasa, 18 Juli 2023 - 21:17 WIB

50168 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Subulussalam baraNews aceh co.11/07/2023.ke jaksa subulussalam ada kan kegiatan Bakti Sosial dalam rangka mempengeringati Hari Bhakti Adhyaksa Ke-63 Tahun 2023 di Kampong Pasar Panjang Kecamtan Simpang Kiri Kota

Subulussalam;Kegiatan bakti sosial tersebut merupakan salah satu bentuk kegiatan sosial yang dilaksanakan oleh Kejaksaan Negeri Subulussalam yang berkolaborasi dengan Ikatan Adhyaksa Dharmakarini (IAD) Daerah Subulussalam dalam rangkaian peringatan Hari Bhakti Adhyaksa Ke-63 Tahun 2023 dan Hari Ulang Tahun Ikatan Adhyaksa Dharmakarini (IAD) ke-23;

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bahwa yang hadir pada kegiatan bakti sosial tersebut adalah sebagai berikut :
a. Kepala Kejaksaan Negeri Subulussalam
b. Ketua Ikatan Adhyaksa Dharmakarini (IAD) Daerah Subulussalam
c. Kepala Kampong Pasar Panjang
d. Kepala Sub Bagian Pembinaan
e. Kepala Seksi Intelijen
f. Kepala Seksi Tindak Pidana Umum
g. Kepala Seksi Tindak Pidana Khusus
h. Kepala Seksi Perdata dan Tata Usaha Negara
i. Kepala Seksi PB3R

Baca Juga :  *Kabar MA Bakal Kabulkan PK KSP Moeldoko, SBY ke Kader Demokrat: Jika Keadilan tak Datang, Kita Berhak Memperjuangkannya*

 

Bahwa pada kegiatan bakti sosial tersebut dibagikan sebanyak 22 paket sembako kepada keluarga yang mengalami kekurangan gizi dan dilakukan penaburan sebanyak 4.000 benih ikan air tawar kedalam 2 kolam milik kelompok usaha tani di Kampong Pasar Panjang;

Bahwa Kepala Kampong Pasar Panjang pada kesempatan tersebut melaporkan di Kampong Pasar Panjang terdapat 9 (sembilan) anak penderita stunting. Kami sudah membentuk Rumah Gizi Kampong (RGK) untuk memberikan makanan tambahan bergizi kepada anak-anak yang mengalami permaslahan gizi. Kepala Kampong Pasar Panjang juga mengharapkan dukungan dari semua pihak agar percepatan penurunan angka stunting di Kampong Pasar Panjang dapat berjalan sebagaimana mestinya dan ibu-ibu agar tidak malas membawa anaknya ke pos pelayanan stunting untuk diberikan makanan tambahan bergizi;

Kepala Kejaksaan Negeri Subulussalam dalam kegiatan tersebut menyampaikan, saat ini sudah masuk bulan ke-3 sejak terbitnya SK Walikota Subulussalam tentang penunjukan Bapak Asuh Anak Stunting (BAAS). Kita harus mengambil langkah cepat, kalau memang tidak ada perubahan maka Rumah Sakit harus mengambil alih penanganan anak stunting ini. Mengingat ini sudah masuk bulan ke-3, kami berharap kepada ibu-ibu agar lebih proaktif dalam mengatasi permaslahan stunting ini. Kami mepersilakan khusus untuk masyarakat kampong ini agar datang ke Klinik Adhyaksa Pratama Kejaksaan Negeri Subulussalam untuk mendapatkan pelayanan kesehatan. Kami juga memberikan sebanyak 22 paket sembako kepada keluarga yang mengalami permasalahan gizi serta menabur 4.000 benih ikan nila sebagai bentuk dukungan Kejaksaan Negeri Subulussalam dalam program ketahanan pangan;

Baca Juga :  Tampa ada judul

Proses intervensi dalam menekan angka penderita stunting di Kampong Pasar Panjang perlu dilakukan langkah-langkah cepat, tepat dan strategis mengingat saat ini sudah memasuki bulan ke-3. Apabila pada bulan ke-3 ini tidak ada kemajuan yang signifikan maka Rumah Sakit Umum Daerah harus mengambil alih penanganan stunting ini agar dilakukan intervensi secara medis dan intensif.

Sumber: Dari kasi intel Ke jaksa subulussalam:Delfiandi

Jurnalis raja uli

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Berkunjung Ke SLB Arroyan, Kepala Kampong Jabi-Jabi & Lae Pemualan Harap Semua Kepala Kampong Se-Kota Subulussalam Berpartisipasi
Menanggapi Pernyataan AMPES, Saya berterimakasih kepada AMPES
Ada Apa Dengan (PT SNA)’Yang Ada Di Kecamatan runding-Kota subussalam????
Pizza & Resto Mom’s Zetta Kuliner Kota Subulussalam yang menjanjikan
Sibuk Bantu Warga Tertimpa Musibah, Walikota Subulussalam Semakin Dicintai Rakyat
Walikota & Dinas Pangan Bersama Kabulog Kota Subulussalam Lounching Bantuan Beras
M.Ihsan Aset Kota Subulussalam dari Smansa Simpang Kiri Lulus PKN STAN
Wakapolres Subulussalam Serahkan Sartifikat Penghargaan Kepada SLB Arroyan Di Malam Resepsi Hari Jadi Subulussalam Ke-61

Berita Terkait

Rabu, 27 September 2023 - 22:38 WIB

Cetak 4 Gol Pada Adu Pinalti, Kapja FC Berhasil Raih Juara 1 Sepak Bola Piala Bupati Tahun 2023

Rabu, 27 September 2023 - 22:33 WIB

Saat Ditinjau, Boarding School Berselemak Sampah

Rabu, 27 September 2023 - 22:27 WIB

Kadisdik Aceh Naik Pitam Lihat Kondisi Sekolah SMAN Seribu Bukit

Rabu, 27 September 2023 - 22:19 WIB

Kopja FC Juara Pada Laga Adu Finalti VS Putra Sangir FC Dengan Skor 4-2

Rabu, 27 September 2023 - 14:45 WIB

Brimob Bersama Tim Gabungan Musnahkan Ladang Ganja di Pegunungan Desa Pepelah

Selasa, 26 September 2023 - 12:10 WIB

Pj Bupati Gayo Lues Serahkan 69 SK Kenaikan Pangkat dan 1 Pensiun

Selasa, 26 September 2023 - 11:56 WIB

Pj Bupati Alhudri Serahkan SK Kenaikan Pangkat untuk 69 PNS Pemkab Gayo Lues

Senin, 25 September 2023 - 18:55 WIB

Alhudri Salurkan Bantuan Baitul Mal kepada Korban Kebakaran Kota Blangkejeren

Berita Terbaru

GAYO LUES

Saat Ditinjau, Boarding School Berselemak Sampah

Rabu, 27 Sep 2023 - 22:33 WIB