Jumat Curhat, Kapolres Gayo Lues Menampung Aspirasi Warga Secara Langsung

Redaksi Bara News

- Redaksi

Jumat, 16 Juni 2023 - 15:42 WIB

50202 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES | Sebagai upaya untuk menyerap secara langsung keluhan dari masyarakat, Polres Gayo Lues Polda Aceh menggelar kegiatan ‘Jumat Curhat bertempat di di Warung Batagor Bandung Kampung Jawa, Jumat (16/06/2023).

Kegiatan Jum’at Curhat bertujuan untuk memberikan saran, kritik dan masukkan terkait masalah Pelayanan Kepolisian, Kamtibmas, Penegakan Hukum, dan masalah lainnya. Kapolres Gayo Lues mengucapkan terima kasih kepada perwakilan Instansi Vertikal yang telah berkenan hadir dan memberikan saran – saran kepada Polres Gayo Lues untuk meningkatkan kepercayaan layanan publik terhadap Polri agar Polri kedepannya lebih baik._

Kegiatan Jum’at Curhat Kapolres Gayo Lues dihadiri oleh Kapolres Gayo Lues AKBP Efrianza, S.I.K,  Kajari Gayo Lues, Ismail Fahmi, SH,  Kasatpol PP Gayo Lues, Syabri, S.Pd, Waka Polres Gayo Lues, Edi Yaksa, S. Sos, Kalak BPBD Kab. Gayo Lues, Suhaidi, S.Pd. M.Si, Kadis Kominfo Kab. Gayo Lues, Said Winta Reza,S.STP, Kadis Dinsos Kab. Gayo Lues, Jasiwa Maytense, SE., MM, adis Prindagkop Kab. Gayo Lues Syahrul S.T,M.M, Kadis Pariwisata Kab. Gayo Lues, Irsan firdaus S.H M.AP, Kepala Inspektorat Gayo Lues, Muhammad Fikar, S.IP, MIP, PJU Polres Gayo Lues, Ketua KPA/PA Gayo Lues, Ja’far Alias Ama We, Ketua BRA Arya, Dantim Bais Galus, Kapten Agus Idrianto alias Bayu, PJU Polres Gayo Lues, Para Tokoh mantan Kombatan GAM  dan Media Online.

Kapolres Gayo Lues AKBP EFRIANZA, S.l.K., mengatakan Terkait permasalahan surat Ijin menyangkut pembagian lahan dikawasan Hutan APL bertempat di perbatasan Desa Pepelah dan Pasir Putih Kec. Pining Kab. Gayo Lues sekarang ini sudah ditahap kesepakatan antara BPN Gayo Lues dan BRA Provinsi sudah tercapai tinggal menunggu surat dari Kanwil, dimohon kepada instansi terkait untuk selalui memantau permasalahannya kalau bisa jemput bola sehingga pelaksanaan ini bisa segera kita diwujudkan.

Kapolres Gayo Lues mengimbau kepada Dinas Pemadam Kebakaran agar senantiasa selalu siaga dikarenakan sekarang masih di musim kemarau sehingga tidak kemungkinan akan terjadinya kebakaran terutama Karthula dan terimakasih juga kepada petugas Damkar sudah Gigih upaya untuk memadamkan Api selama ini.

Selain itu Kapolres Gayo Lues mengapresiasi atas Quick Respon  Inspektorat Gayo Lues terhadap

keluhan Masyarakat dalam hal mengawasi segala bentuk Dana keuangan yg bersumber dari Negara sehingga pembangunan di Kab. Gayo Lues terus berjalan tanpa adanya hambatan.

Baca Juga :  Plt Sekda Gayo Lues Sesalkan Tingginya Angka Kemiskinan di Kabupaten Gayo Lues

Sementara itu Saran Kajari Gayo Lues, terkait permasalahan akan adanya pembagian lahan dikawasan Hutan APL bertempat di perbatasan Desa Pepelah dan Pasir Putih Kec. Pining Kab.Gayo Lues untuk Mantan Kombatan GAM sesuai perjanjian MOU Helsinki sejauh ini belum ada kelanjutannya, apa mungkin hanya sebatas Isu lalu pelaksanaannya masih lama jika memang ada tolong segera di Koordinasikan kelanjutan supaya kita bisa segera menyelesaikannya.

Ditempat yang sama Saran dari Perwakilan BRA Provinsi Aceh, Arya terkait pembagian pembebasan Lahan dikawasan Hutan APL bertempat di perbatasan Desa Pepelah dan Pasir Putih Kec. Pining Kab.Gayo Lues Benar yang bahwa lahan tersebut milik Mantan Combatan GAM, Tapol/ Napol dan Imbas Korban Konflik Kabupaten Gayo Lues berdasarkan Surat Keputusan Bupati Gayo Lues NOMOR:500.17/166/2023 Berkas sudah kami terima dan akan kami proses sesuai Ketentuan yang Berlaku.

Kegiatan Jum’at Curhat Kapolres Gayo Lues selesai Pukul 11.00 Wib, dilaksanakan monitor oleh Personel Polres Gayo Lues dan Polsek Blangkejeren, situasi berjalan aman dan lancer (Abdiansyah)

Berita Terkait

Beredarnya Video???. Plt. Kapus Pining Benarkan Dokter Tidak Ada. !!!
Suhaidi-Maliki Resmi Jadi Bupati-Wakil Bupati Gayo Lues Periode 2025-2030
Pj Bupati Gayo Lues Minta PNS Baru dan Inpassing Bangun Daerah Lebih Maju
Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Bantu Proses Penjemuran Tembakau Petani Desa Binaan
Aktif Komsos Bersama Kades Dan Perangkat Desa Menjadikan Hubungan Kerja Antara Babinsa Dan Aparat Desa Semakin Solid
Terkait PPPK Paruh Waktu di Gayo Lues, Berikut Penjelasan Plt Sekda dan Kepala BKPSDM Gayo Lues
Babinsa Ciptakan Keakraban dengan Warga Binaan Melalui Komsos/Komunikasi Sosial
Penanaman Serentak Perkarangan Pangan Bergizi di Kampung Ulun Tanoh : Langkah Nyata Menuju Ketahanan Pangan

Berita Terkait

Rabu, 8 Januari 2025 - 15:14 WIB

Sat Lantas Polres Bener Meriah: Jamin Ketertiban dan Keselamatan di Jalan Raya

Sabtu, 4 Januari 2025 - 21:56 WIB

Ketua Onto Rejo Bener Meriah Sesalkan Penundaan Pelantikan Gubernur Dan Wakil Gubernur Aceh

Jumat, 3 Januari 2025 - 00:40 WIB

Gebyar Festival Lagu Dangdut 2025 Aceh Tengah Dan Bener Meriah

Jumat, 27 Desember 2024 - 21:37 WIB

Indah Mayasary Dirikan Rumah Baca Telege Ilmu Kampung Uning Bersah

Selasa, 24 Desember 2024 - 17:25 WIB

Yonif 114/SM Sabet Juara Umum Perlombaan Ton Ting dalam rangka HUT Infanteri ke-79 dan HUT Kodam IM ke-68

Jumat, 20 Desember 2024 - 17:52 WIB

DPC Macan Asia Indonesia Bener Meriah, Siap Kawal Program Pemerintah Pusat Dan Daerah.

Rabu, 18 Desember 2024 - 19:55 WIB

Ormas : DPC Macan Asia Indonesia, Ucapkan Selamat HUT Bener Meriah Ke 21 Tahun

Rabu, 18 Desember 2024 - 18:02 WIB

Camat Syiah Utama Dan Sejumlah Reje Kampung Berjiarah Ke Makam Bener Meriah

Berita Terbaru

DAERAH

DPD TOPAN RI Minta Kejati Lidik Dana BOS SMA N 1 Pekanbaru

Jumat, 10 Jan 2025 - 01:53 WIB