Jum’at Berkah : Murid MIN 3 Nagan Raya Sebelum Mulai Belajar Laksanakan Shalat Dhuha Dan Baca Surat Yasin.

Redaksi

- Redaksi

Jumat, 7 Februari 2025 - 08:59 WIB

503,654 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nagan Raya : Setiap hari Jum’at Puluhan Murid Madrasah Ibtidaiyah Negeri 3 Nagan Raya yang berlokasi Jalan Nasional Jeuram Beutong Keude Linteung Kecamatan Seunagan Timur Kabupaten Nagan Raya Provinsi Aceh. Melaksanakan beberapa serangkaian kegiatan di setiap pagi sebelum mulai jam belajar.

Kegiatan tersebut diantara lain adalah Puluhan Murid melaksanakan Shalat Dhuha berjamaah yang di pandu oleh Guru. Setelah Sholat melanjutkan membaca Yasin bersama dan Tausiah Agama yang di sampaikan oleh Dewan Guru.

Shalat dhuha adalah sholat sunnah yang dikerjakan pada pagi hari setelah matahari terbit. Sholat ini dilakukan hingga menjelang waktu dzuhur.

Dalam konteks pendidikan, murid memiliki hubungan yang saling melengkapi dengan guru. Guru memberikan pengetahuan dan inspirasi, sedangkan murid membawa warisan nilai dan pengetahuan tersebut ke masa depan.  Jum’at 6 Februari 2025.

Kepala Madrasah MIN 3 Nagan Raya, Nurmanzili S.Pdi mengatakan, selain di hari Jum’at setiap hari Senin juga melaksanakan kegiatan Upacara.Dan selain itu juga melaksanakan Senam sehat, pembacaan Tahfidz.

“Mari Kita Bentuk Generasi Yang Memiliki Keteladan Dan Berakhlakul Karimah”.

Untuk itu.Pada tahun 2022 yang lalu Madrasah Ibtidaiyah Negeri 3 Nagan Raya di Desa Keude Linteung, Kecamatan Seunagan, Kabupaten Nagan Raya, Aceh memperoleh penghargaan Sekolah Ramah Anak (SRA) dari Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Anak (Kemen PPPA) Republik Indonesia.

“Salah satu konsennya dalam program ini mengedepankan konsep mendidik dengan kasih sayang, menjamin keamanan dan kenyamanan anak-anak saat proses belajar mengajar” jelasnya.

Kami mengucapkan terima kasih kepada seluruh Wali Murid yang selama ini mendukung penuh kegiatan Madrasah, dan juga Ketua Komite bersama Unsur Pengurus yang selama ini mendukung program Madrasah. Ucapnya Kepala Madrasah kepada media ini.

“Karena visi kami ialah mewujudkan hafidz Qur’an hadits dan cinta lingkungan bagi siswa,”jelasnya.

Politisi Muda Ali Sadikin Anggota DPRK Nagan Raya Aceh Fraksi Partai Gerindra Kunjungi Sekolah Madrasah Ibtidaiyah Negeri 3 Nagan Raya
Politisi Muda Ali Sadikin Anggota DPRK Nagan Raya Aceh Fraksi Partai Gerindra Kunjungi Sekolah Madrasah Ibtidaiyah Negeri 3 Nagan Raya

Ia menyebut, pihaknya terus menerapkan berbudaya bangsa, bersih, ramah, santun dan Islami terhadap para siswa. Tutupnya.

Sementara itu, Agus salah satu Wali Murid disaat mengantarkan anak ke sekolah mengatakan kepada media ini, MIN 3 Nagan Raya luar biasa Murid dan Para dewan guru pun juga Ramah.

Menurut hemat pantauan kami Gedung Sekolah Madrasah Ibtidaiyah Negeri 3 Nagan Raya tersebut perlu di tambah Gedung lagi. Karna murid juga bertambah terus untuk akan datang.

Dan baru baru ini Ali Sadikin salah satu Anggota DPRK Nagan Raya Fraksi Partai Gerindra sudah pernah mengunjungi ke sekolah MIN 3 Nagan Raya.

Dan disaat mengujugi ke Sekolah Madrasah Ibtidaiyah Negeri 3 Nagan Ali Sadikin saling menyapa para siswa dan juga saling diskusi dengan dewan Guru.

Harapan kami kepada Pemerintah Kabupaten Nagan Raya baikpun Kementrian Agama agar bisa membantu Pembangunan Lokal dan Fasilitas lainnya guna untuk meningkatkan mutu pendidikan. Tutup Agus. ( red )

Berita Terkait

Kompol Usman Danyon Batalyon C Pelopor Sambut Dansat Brimob Polda Aceh Kunjungan.
Siswa SMKN Nagan Raya Kujungan Ke PT BEL Belajar Praktis Dunia Industri
4 Desa Nagan Raya Masuk Verifikasi Penilaian Posyantek Tingkat Provinsi Aceh.
Baihaqi Husen Camat Seungan Timur Buka Secara Resmi Kegiatan Sosialisasi Peran Pemuda Dalam Kamtibmas.
Sekda Nagan Raya Pimpin Apel Kesadaran Nasional.Tekankan Kedisiplinan dan Dukung Visi – Misi TRK-Sayang
Diduga Ada Lokasi Tambang Batu Bara Tak Punyak Izin Sejumlah Anggota DPRK Nagan Raya Sidak Ke Lokasi.
Ir. H. Ardimartha Sekda Nagan Raya Buka Secara Resmi Rakor Persiapan VLH Dan Evaluasi KLA 2024
Musrenbang RKPK Nagan Raya Tahun 2026 Resmi Dibuka Oleh Wabup.
https://xml.qualiclicks.com/redirect?feed=0&auth=&url=https://baranewsaceh.co&subid=