Cagub Bustami Silaturahmi di Gayo Lues dengan Ratusan Warga Blangkejeren 

J.PORANG

- Redaksi

Rabu, 16 Oktober 2024 - 00:56 WIB

50763 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues – Calon Gubernur (Cagub) Aceh nomor urut 1, Bustami Hamzah, melakukan silaturahmi bersama tim pemenangan Gayo Lues serta ratusan warga di Raklunung, Kabupaten Gayo Lues, Provinsi Aceh. pada Selasa, (15/10/2024).

Ketua Tim Purnawirawan Kapten Inf DARNO Pemenangan Kota Blangkejeren, menyampaikan, kegiatan silaturahmi ini sekaligus tanya jawab atau diskusi untuk mengetahui persoalan apa saja yang dihadapi oleh masyarakat selama ini.

Kemudian, juga memperkuat tim pemenangan Darno bersama Masyarakat dan relawan menjelang Pemilu pada 27 November mendatang.

Mudah-mudahan dengan kerja kita semua di Gayo Lues bisa memenangkan Paslon Gubernur- Wakil Gubernur Aceh Bustami Hamzah- Fadhil Rahmi,”ucap Darno ini.

Sementara, Cagub Aceh Bustami Hamzah dalam kesempatan itu menyebutkan, bagaimana kedepan kita berkolaborasi antara kabupaten/kota dengan provinsi.

Yang perlu diketahui semua, bahwa saya maju pada Pilkada tahun 2024, guna mengabdi kepada masyarakat Aceh dengan dukungan partai pengusung dan partai koalisi serta masyarakat Aceh untuk sama-sama kita lakukan perubahan kedepannya,”kata Bustami yang pernah menjabat sebagai Pj Gubernur Aceh ini. (*)

Berita Terkait

Pemkab Gayo Lues Buka Kesempatan Kuliah Gratis Bagi Warga Kurang Mampu Lewat Program Beasiswa Diploma Aceh Carong
LSM LIRA Desak Penegak Hukum Periksa Dana BOS di Gayo Lues, Soroti Dugaan Pungli dan Pelanggaran Regulasi
Dana BOS Diduga Disalahgunakan di SMPN 4 Blangkejeren, Rp 42 Juta Dituding Menguap untuk Rapat Dinas
Undangan Pemango Sunat Rasul Anak Kembar Padlan dan Padhil, Putra Diman Porang – Ervina SE Akan Digelar Senin 16 Juni 2025 di Kampung Porang, Blangkejeren
Gayo Lues Raih WTP ke-11 dari BPK: Bupati Suhaidi Tegaskan Komitmen Tata Kelola Keuangan yang Transparan dan Berkeadilan
Sarmianus Senky Terpilih Aklamasi Pimpin DPD Bara JP Kalbar Periode 2025–2030 Lewat Konferda
Dandim 0113/Gayo Lues dan Ketua Persit Hadiri Pemakaman Istri Koptu M. Arifin sebagai Bentuk Kepedulian Institusi
Bareskrim Ungkap Tambang Pasir Ilegal, Baru 2 Minggu Beroperasi Negara Sudah Rugi Rp1 Miliar

Berita Terkait

Minggu, 15 Juni 2025 - 08:36 WIB

Bea Cukai Malili Amankan 200 Ribu Batang Rokok Ilegal dalam Operasi Gurita 2025

Sabtu, 14 Juni 2025 - 22:11 WIB

Polres Aceh Tenggara Gagalkan Peredaran Narkotika Lintas Provinsi: Dua Pemuda Ditangkap Bawa Sabu dan Ekstasi, Seorang Lainnya Diamankan dengan Ganja Siap Edar

Sabtu, 14 Juni 2025 - 14:23 WIB

Pemuda Desa Leuser Ditangkap Satresnarkoba Polres Aceh Tenggara, Simpan 8 Bungkus Ganja Siap Edar di Rumahnya

Jumat, 13 Juni 2025 - 15:35 WIB

Berkedok Kecelakaan, Fakta Pembunuhan di Bireuen Terungkap Usai Pemeriksaan Mendalam oleh Satreskrim

Jumat, 13 Juni 2025 - 13:00 WIB

Bareskrim Ungkap Perdagangan Ilegal Sisik Trenggiling Bernilai Tinggi, Dua Tersangka Ditahan

Jumat, 13 Juni 2025 - 12:57 WIB

DPO KKB Puncak, Salahmakan Tabuni, Ditangkap di Mimika: Diduga Terlibat Pembakaran Camp PT. Unggul dan Kepemilikan Senpi

Senin, 9 Juni 2025 - 21:00 WIB

Polres Bener Meriah Ungkap Kasus Kekerasan Terhadap Anak, 9 Remaja Diduga Pelaku Diamankan

Senin, 9 Juni 2025 - 18:22 WIB

Brutal! 9 Remaja di Bener Meriah Diamankan Usai Pengeroyokan Anak 15 Tahun dengan Senjata Tajam

Berita Terbaru