Baranews Rabu 16-8-2023 – Dabun Gelang -Gayo Lues – Dalam rangka persiapan pelaksanaan bendera memperingati HUT RI ke -78 kemerdekaan RI kecamatan Dabun Gelang Kabupaten Gayo Lues menggelar geladi bersih di lapangan kompi 114 sangir,Rahmad S.Pdi selaku Camat Dabun Gelang berharap kegiatan ini berjalan dengan lancar ,para petugas upacara merupakan ASN di lingkungan kecamatan Dabun Gelang yang sudah terbiasa melaksanakan tugas sebagai petugas upacara pada peringatan hari hari kebesaran tingkat kecamatan namun demikian guna kesuksesan gelaran besok upacara tanggal 17-8-2023 ,hari ini kami adakan geladi bersih yang di pandu oleh Camat .
Alhamdulillah kegiatan berjalan dengan lancar baik pada saat pengibaran bendera pembacaan pembukaan UUD 1945 maupun pada kegiatan lainnya ,semoga besok pun berjalan dengan sukses imbuhnya ia menerangkan upacara dalam rangka peringatan HUT ke 78
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
kemerdekaan RI tingkat kecamatan kabupaten Gayo Lues yang akan di gelar besok pagi akan di ikuti oleh seluruh ASN di lingkungan kecamatan Dabun Gelang baik yang bertugas di Kantor ,KUA ,kami mengundang tokoh masyarakat di lingkungan kami dan juga Mukim .
Abdul Wahab SE sebagai ketua panitia penyelenggara HUT RI berharap kita doa kan agar upacara ini sesuai dengan menurut harapan kita . (Amj)