HUT Ke – 43 Yayasan Jantung Indonesia Nagan Raya Gelar Senam Bersama

Redaksi

- Redaksi

Sabtu, 9 November 2024 - 09:23 WIB

506,689 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nagan Raya : Yayasan Jantung Indonesia Cabang Kabupaten Nagan Raya melaksanakan kegiatan Senam bersama dalam rangka Hari Ulang Tahun Ke – 43.

Kegiatan tersebut berlangsung di Aula Disbudparpora Nagan Raya Aceh Suka Makmue Kabupaten setempat.Sabtu, 9 November 2024.

Penjabat (Pj) Bupati Nagan Raya, Dr. Iskandar, AP mengukapkan selamat Hari Ulang Tahun Yayasan Jantung Indonesia yang ke – 43. Semoga YJI semakin jaya dan kompak dalam olah Raga.

Dan senam itu penting, untuk kita menjaga Kesehatan. Maka kita berikan waktu untuk berolahraga. Kata Iskandar PJ Bupati Nagan Raya secara singkat.

Ketua YJI Cabang Nagan Raya, Ir. H. Ardimartha, melalui Wakil Ketua Bidang Preventif, Dewi Hardiani, SE, Ak, M.Si. Mengatakan kami segenap keluarga besar Yayasan Jantung Indonesia (YJI ) Cabang Kabupaten Nagan Raya Provinsi Aceh mengucapkan Selamat Hari Ulang Tahun Ke – 43. “Bergerak Untuk Jantungmu”.

Wakil Ketua Bidang Preventif, Dewi Hardiani, SE, Ak, M.Si.
Wakil Ketua Bidang Preventif, Dewi Hardiani, SE, Ak, M.Si.

Dewi mengukapkan Yayasan Jantung Indonesia adalah lembaga nirlaba yang fokus kepada peningkatkan pengetahuan dan kesadaran masyarakat akan pentingnya upaya pencegahan Penyakit Jantung dan Pembuluh darah melalui pemasyarakatan Panca Usaha Jantung Sehat. Ucap Dewi.

Untuk itu.Beberapa kegiatan YJI Nagan Raya Aceh selama ini yang dilakukan untuk meningkatkan kesadaran dan pencegahan penyakit jantung di masyarakat, di antaranya: Talkshow pencegahan penyakit jantung, Roadshow Bantuan Hidup Dasar (BDH), Gebyar Senam Jantung Sehat, Penggunaan aplikasi Detak-C secara massal.

Kemudian YJI Nagan Raya juga mengikuti Zoom dengan Yayasan Jantung Sehat Indonesia dalam Rangka memperingati HUT Ke – 43.

Selain itu, YJI Nagan Raya bersama dengan para mitra juga menyediakan pemeriksaan kesehatan gratis untuk para peserta juga bazaar UMKM dan berbagai aktivitas hiburan lainnya.

Salah satu tujuan terselenggaranya acara ini adalah guna mempromosikan dan menyebarluaskan informasi dan kegiatan serta program-program YJI serta mensosialisasikan bahwa betapa pentingnya olahraga dan aktivitas fisik demi menjaga kesehatan khususnya kesehatan jantung kepada seluruh lapisan masyarakat Nagan Raya.

Dewi menambahkan bahwa kegiatan ini bertujuan tidak hanya untuk menumbuhkan rasa cinta tanah air, tetapi juga untuk mensosialisasikan pentingnya Senam Jantung Sehat kepada masyarakat.

“Maka Dengan rutin kita berolahraga, Insya Allah hidup kita akan lebih sehat.Dari itu kita luangkanlah waktu di sela-sela kesibukan sehari-hari untuk berolahraga,” ajak Dewi untuk kita. (red )

Berita Terkait

Ir. H. Ardimartha Sekda Nagan Raya Buka Secara Resmi Rakor Persiapan VLH Dan Evaluasi KLA 2024
Musrenbang RKPK Nagan Raya Tahun 2026 Resmi Dibuka Oleh Wabup.
Raja Sayang Wabup Nagan Raya Serahkan Bantuan Masa Panik Untuk Korban Kebakaran
Terkait Penyegelan Kantor Keuchik Blang Preh Dan Pergantian PJ Keuchik. Plt DPMGP4 Nagan Raya Menangapi.
Ratusan Masyarakat Beutong Ateuh Sambut Kedatangan Bupati Nagan Raya. TRK Tampung Aspirasi Masyarakat
Sunah Menikah Di Bulan Syawal Yang Dianjurkan  Rasulullah SAW.
Dua Terduga Pelaku Pencurian Tas dan Handphone di Nagan Raya Berhasil ditangangkap 
Guru dan Pengusaha, Kisah Sukses Irwan Viria Alumni FKIP USM

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 00:56 WIB

Mantan Stafsus Bupati Aceh Selatan Apresiasi Program Penertiban Aset Agar Tepat Sasaran

Kamis, 17 April 2025 - 00:53 WIB

DPRK Aceh Selatan Apresiasi Gerak Cepat Bupati dan Dinas Pengairan Aceh Jawab Keluhan Petani di Labuhanhaji Barat

Kamis, 17 April 2025 - 00:50 WIB

Pemkab Aceh Selatan Terima Audiensi Team Yayasan TPTN dan PT. Karunia Rotorindo Tani, Siap Jemput Dana Hibah dan CSR

Kamis, 17 April 2025 - 00:49 WIB

Gerak Bupati H Mirwan Wujudkan Program Ketahanan Pangan

Senin, 14 April 2025 - 23:56 WIB

Bupati dan Wakil Bupati Aceh Selatan Ajak Insan Pers Bersinergi Untuk Kemajuan Aceh Selatan

Senin, 14 April 2025 - 05:42 WIB

Plt Kadis Pertanahan : Bupati Aceh Selatan Sangat Profesional dalam Pengelolaan Aset Daerah

Minggu, 13 April 2025 - 21:11 WIB

Isu Mutasi Pejabat Dinilai sebagai Kontradiksi Pokok Dibalik Polemik Kebijakan Efesiensi Anggaran di Aceh Selatan

Minggu, 13 April 2025 - 04:55 WIB

Dinas Pengairan Aceh Diminta Segera Perbaiki Tanggul Salah Design di Intake Krueng Baru Aceh Selatan

Berita Terbaru