Masyarakat Diminta Kibarkan Bendera Merah Putih Mulai 1 Agustus

Redaksi Bara News

- Redaksi

Rabu, 2 Agustus 2023 - 12:04 WIB

50436 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Masyarakat Diminta Kibarkan Bendera Merah Putih Mulai 1 Agustus

 

ACEH TIMUR | Dalam rangka memeriahkan hari Kemerdekaan Republik Indonesia RI Ke 78 Tahun 2023, masyarakat diminta berparitisipasi aktif menyemarakkan salahsatunya dengan memasang bendera merah putih dari tanggal 1 Agustus hingga 31 Agustus 2023.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Instruksi ini dikeluarkan sesuai dengan surat edaran Menteri sekretaris Negara Republik Indonesia bernomor B-523/M/S/TU.00.04/06/2003 dan selaras dengan instruksi Bupati Aceh Timur bernomor 003.1/4400,” ujar Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika ( KOMINFO) Kabupaten Aceh Timur, Nauli, S.STP,.M.AP dalam siaran pers yang dirilis pada 1 Agustus 2023.

Dalam instruksi itu sambung Nauli, Bupati Aceh Timur turut mengimbau kepada Camat dalam kabupaten Aceh Timur agar melaksanakan gotongroyong guna menciptakan kebersihan mulai dipusat kota kecamatan, maupun di desa- desa/ gampong.

 

 

 

 

Selanjutnya disetiap kantor- kantor rumah, ruko, warung- warung dan gedung- gedung memasang umbul- umbul dekorasi atau hiasan lainya yang merujuk pada pedoman logo dan desain yang sesuai dengan aturan HUT Ke 78 Kemerdekaan RI.
“Untuk pedoman dan logo turunan Hut RI Ke 78 dapat diakses dihalaman www.setneg.go.id,” kata Nauli

Sementara itu untuk menyukseskan perhelatan HUT RI tahun ini pemerintah Aceh Timur berharap berparitisipasi aktif masyarakat menyemarakkan Hut RI baik yang diselenggarakan pemerintah maupun pihak- pihak lainnya.

“Ini merupakan moment kita sebagai warga negara Indonesia untuk memaknai semangat perjuangan,” demikian tutup Nauli.

JAMADON

Berita Terkait

Hakim PN Idi Vonis Hukuman Mati Terdakwa Narkoba
Haji Yan Korban Pemerasan Oknum Wartawan M4 Diperas Sampai Kering
Polsek Indra Makmu Ringkus Dua Pengedar Sabu
Dukung Akses Mobilitas Warga, Medco E&P Malaka Bangun Jembatan Permanen
Konfercab PCNU Aceh Timur Usai, Kepemimpinan Baru Siap Melanjutkan Perjuangan
Jelang Ramadan dan Idul Fitri, Pekerja Medco E&P Malaka Sumbang 100 Kantong Darah
IKA SMAN Unggul Aceh Timur Siap Kolaborasi Dengan Bupati Terpilih
Tim Badan Advokasi Indonesia Mengecam Tindakan Perampasan Unit Oleh Pihak PT Adira Finance Terhadap Masyarakat Darul Aman

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 01:27 WIB

Bupati Aceh Tenggara Buka Puasa Bersama Tim Safari Ramadhan Pemerintah Aceh, Dan Anak Yatim

Kamis, 13 Maret 2025 - 15:06 WIB

Kapolres Agara Dimutasi, Jabatan Baru Kabagstrajemen Rorena di Polda Jatim TTK

Kamis, 13 Maret 2025 - 02:40 WIB

Pengguna Jalan Sambut Positif Pembagian Takjil Oleh Bidhumas Polda Aceh

Kamis, 13 Maret 2025 - 02:35 WIB

Dirjen PAS Sebutkan, Napi yang Menyerahkan Diri di Lapas Kelas IIB Kutacane Tidak Akan Dikenakan Sangsi Hukum

Kamis, 13 Maret 2025 - 02:18 WIB

Kolaborasi Petugas, Warga Binaan, dan TNI-Polri dalam Memperbaiki Fasilitas yang Rusak di Lapas Kutacane

Kamis, 13 Maret 2025 - 01:23 WIB

Bupati Aceh Tenggara Sidak Ke RSUD Sahudin Kutacane

Rabu, 12 Maret 2025 - 20:07 WIB

Jalin Silahturahmi Bersama Para Kepala Desa dan Sekdes. Bupati : Gunakan Dana Desa Dengan Bijak dan Sesuai Dengan Aturan.

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:30 WIB

Puluhan Napi Kabur, Ditjenpas Tinjau Lapas Kelas IIB Kutacane

Berita Terbaru