33 Anggota Panwaslih Kecamatan Dilantik, Asisten II Gayo Lues Minta Bekerjalah Dengan Baik

Redaksi Bara News

- Redaksi

Rabu, 14 Agustus 2024 - 21:26 WIB

501,233 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues – 33 orang pengawas pemilihan Kecamatan dilantik dan diambil sumpahnya guna melakukan pengawasan pada Pilkada 2024 yang akan datang.

Pelantikan dan pengambilan sumpah anggota panitia pengawas pemilihan kecamatan Kabupaten Gayo Lues, dilaksanakan di Bale Pendopo Bupati Gayo Lues, Rabu (14/08/2024).

Pj Bupati Gayo Lues melalui Asisten II Gayo Lues, Mansyuruddin, ST mengatakan, pemilihan umum merupakan pesta demokrasi yang sangat penting bagi semua.

“Melalui pemilu kita memilih pemimpin yang akan membawa Daerah kita, baik ditingkat Provinsi Aceh maupun tingkat Kabupaten Gayo Lues ke arah yang lebih baik,” Ujarnya.

Tambahnya, dengan integritas dan profesionalisme yang tinggi, para panwascam akan mampu menjalankan tugas tersebut dengan baik.

“Saya menyadari bahwa tugas ini tidaklah mudah, pasti akan ada berbagai tantangan yang harus dihadapi. Untuk itu, saya berharap saudara dapat saling bekerjasama, bahu membahu dan senantiasa berkoordinasi dengan pihak-pihak terkait,” Lanjutnya.

Baca Juga :  Anggota DPRK Gayo Lues Ibrahim S.Hut Soroti Sampah Berserak Lambat Diangkut

Ia juga mengimbau, semua pihak untuk bersama-sama menjaga kondusifitas Kabupaten Gayo Lues selama proses pemilu berlangsung.

“Saya juga mengajak seluruh masyarakat untuk turut serta dalam mengawasi jalannya pemilu. Dengan demikian, kita dapat mewujudkan pemilu yang berkualitas dan menghasilkan pemimpin yang amanah,” Ajaknya.

Ketua Panwaslih Gayo Lues, Sulaiman, meminta para panwascam yang telah dilantik untuk melakukan pekerjaan dengan profesional, integritas dan profesional (Abdiansyah)

Berita Terkait

Beredarnya Video???. Plt. Kapus Pining Benarkan Dokter Tidak Ada. !!!
Suhaidi-Maliki Resmi Jadi Bupati-Wakil Bupati Gayo Lues Periode 2025-2030
Pj Bupati Gayo Lues Minta PNS Baru dan Inpassing Bangun Daerah Lebih Maju
Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Bantu Proses Penjemuran Tembakau Petani Desa Binaan
Aktif Komsos Bersama Kades Dan Perangkat Desa Menjadikan Hubungan Kerja Antara Babinsa Dan Aparat Desa Semakin Solid
Terkait PPPK Paruh Waktu di Gayo Lues, Berikut Penjelasan Plt Sekda dan Kepala BKPSDM Gayo Lues
Babinsa Ciptakan Keakraban dengan Warga Binaan Melalui Komsos/Komunikasi Sosial
Penanaman Serentak Perkarangan Pangan Bergizi di Kampung Ulun Tanoh : Langkah Nyata Menuju Ketahanan Pangan

Berita Terkait

Jumat, 10 Januari 2025 - 10:59 WIB

GeMPAR Aceh : Hormati Hak Konstitusional Paslon SAH Gugat Sengketa Pilkada Aceh Timur ke MK

Kamis, 9 Januari 2025 - 16:49 WIB

Mualem Puji Kinerja Pj Gubernur Safrizal ZA: “Memimpin Sebentar Tapi Bermakna”

Kamis, 9 Januari 2025 - 12:37 WIB

Mualem Via Ketua DPRA: Pj Safrizal Orang Baik, Bek Syeh Syoh!

Kamis, 9 Januari 2025 - 11:15 WIB

Fajarul Arwalis: Jangan Framing Isu, Mutasi Pejabat Eselon II oleh Pj Wali Kota Banda Aceh Sesuai Aturan

Rabu, 8 Januari 2025 - 22:48 WIB

Ceulangiek Dorong Penyelesaian Status Non-ASN K2 dan Honorer dalam Seleksi PPPK 2024 di Tahun 2025

Rabu, 8 Januari 2025 - 16:47 WIB

Prima DMI Silaturahmi dengan Pj Gubernur Aceh, Bahas Kolaborasi Pemuda dalam Merawat Masjid

Rabu, 8 Januari 2025 - 15:22 WIB

Kapoksahli Pangdam Iskandar Muda Hadiri Perayaan Natal 2024

Rabu, 8 Januari 2025 - 15:08 WIB

Polda Aceh Berhasil Gagalkan Perdagangan Anak di Bawah Umur

Berita Terbaru

DAERAH

DPD TOPAN RI Minta Kejati Lidik Dana BOS SMA N 1 Pekanbaru

Jumat, 10 Jan 2025 - 01:53 WIB