Warga Diajak Pasang dan Kibarkan Bendera Merah Putih

Redaksi Bara News

- Redaksi

Sabtu, 5 Agustus 2023 - 23:11 WIB

50554 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bireuen – Bhabinkamtibmas Jajaran Polres Bireuen Polda Aceh mengajak dan mengingatkan kepada warga yang belum berpartisipasi memasang bendera merah putih dalam rangka menyambut Hari Kemerdekaan ke78 Republik Indonesia.

Selain juga menghimbau dengan cara berkeliling didesa binaan agar memasang Bendera Merah Putih di depan rumahnya masing-masing, Kamis (3/8/2023).

Kapolres Bireuen AKBP Jatmiko melalui Kasat Binmas AKP Al Munir mengungkapkan, bahwa selain mengajak warga untuk memasang bendera merah putih, jajaran Bhabinkamtibmas Polres Bireuen juga membantu Warga Desa Binaannya dalam kegiatan pemasangan dengan berkoordinasi dengan pihak perangakat Desa setempat.

Bhabinkamtibmas didampingi perangkat Desa tidak hanya memberikan himbauan saja tapi lansung membantu warga untuk memasangkan bendera merah putih dihalaman depan rumah.

“Himbauan pemasangan serentak Bendera Merah Putih bertujuan untuk memeriahkan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia Ke- 78 tahun 2023 dan mengenang Jasa-Jasa Para pahlawan untuk merebut kemerdekaan rela berkorban jiwa dan raga demi mengibarkan Sang Saka Merah putih di Bumi Indonesia,” ucap AKP Al Munir.

Baca Juga :  Gibran Rakabuming Raka Didoakan Milenial Aceh Tanyoe

“Dengan memasang bendera merah putih ini, diharapkan dapat meningkatkan rasa nasionalisme dan patriotisme masyarakat dalam mengenang jasa para pahlawan yang telah gugur untuk merebut kemerdekaan dari tangan penjajah,” pungkasnya. (IP)

Berita Terkait

Haji Man, Beri Motivasi Inspiratif di SMAN 2 Bireuen: Jangan hanya mimpikan hidupmu, tapi hidupkanlah mimpimu
AJI Bireuen gelar Konfertalub, pasangan Anas dan YusFauzan terpilih sebagai Ketua dan Sekretaris
Sebanyak 16 Tim Berlaga di Turnamen Bola Voli UIA Cup II
Ceulangiek Dukung Sikap Tegas Mualem Hapus Barcode di SPBU
Jembatan Tutu Panyang Samalanga Diresmikan, Akses Antar Kabupaten Kini Lebih Mudah
Asesor LAMDIK Lakukan Asesmen Lapangan Magister PAI Universitas Islam Aceh
Turnamen Bola Voli UIA Perebutkan Total Hadiah 10 Juta
Wajah Baru Kepemimpinan BEM UIA, Resmi Ditetapkan

Berita Terkait

Senin, 17 Februari 2025 - 03:22 WIB

Gubernur Aceh Muzakir Manaf Lantik Bupati Aceh Tenggara, Ini Pesannya !

Senin, 17 Februari 2025 - 00:06 WIB

Pj Bupati Taufik Torehkan Sejarah dan Keberhasilan di Aceh Tenggara, Stabilitas dan Kemajuan Nyata dalam Waktu Singkat

Minggu, 16 Februari 2025 - 22:16 WIB

Gubernur Aceh Muzakir Manaf Ingatkan, Atasi Banjir di Agara jangan ada suara Chainsaw di Hutan

Minggu, 16 Februari 2025 - 21:46 WIB

Gubenur Aceh Lantik Salim Fakhry Heri Al Hilal Jadi Bupati dan Wakil Bupati Agara

Minggu, 16 Februari 2025 - 16:43 WIB

Pj Bupati Taufik Torehkan Sejarah dan Keberhasilan di Aceh Tenggara, Stabilitas dan Kemajuan Nyata dalam Waktu Singkat

Jumat, 14 Februari 2025 - 22:01 WIB

Keluarga Besar BaraNews Mengucapkan Selamat Dan Sukses Atas Pelantikan H.M. Salim Fakhry, SE,M.M – dr. Heri Al Hilal Sebagai Bupati & Wakil Bupati Aceh Tenggara Masa Jabatan 2025-2030

Jumat, 14 Februari 2025 - 21:44 WIB

BPKD Kab. Aceh Tenggara Beserta Jajaran Mengucapkan Selamat Dan Sukses Atas Pelantikan H.M. Salim Fakhry, SE,M.M – dr. Heri Al Hilal Sebagai Bupati & Wakil Bupati Aceh Tenggara Masa Jabatan 2025-2030

Rabu, 12 Februari 2025 - 01:05 WIB

SMA Negeri 1 Lawe Sigala gala Beserta Jajaran Mengucapkan Selamat & Sukses atas Pengambilan Sumpah Jabatan dan Pelantikan H. Muzakir Manaf H. Fadhlullah, S.E Sebagai Gubernur Dan Wakil Gubernur Aceh Masa Jabatan 2025 – 2030

Berita Terbaru

SUBULUSSALAM

Wali Kota Subulussalam Pimpin Apel Perdana

Selasa, 18 Feb 2025 - 08:32 WIB