SEMA UIN AR-RANIRY Menyoroti DPR Aceh yang Mengusulkan Hanya Satu Nama sebagai Pengganti Pj Gubernur Aceh sebelumnya

Redaksi Bara News

- Redaksi

Jumat, 16 Juni 2023 - 00:30 WIB

50348 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Keterangan foto : Ketua Senat Mahasiswa UIN Ar-Raniry Teguh Diansyah Mudawali (Kanan) dan Komisi III SEMA UIN Ar-Raniry Redi AfriJal (Kiri).

 

 

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Banda Aceh, Setelah mengacu pada surat Kemendagri Nomor: 100.2.1.3/2971/SJ, tanggal 5 Juni 2023, yang ditandatangani oleh Mendagri Muhammad Tito Karnavian kepada pimpinan DPR Aceh, SEMA UIN AR-RANIRY ingin menyoroti pengusulan DPR Aceh yang hanya mengajukan satu nama sebagai pengganti Pj Gubernur Aceh periode 2022-2023.

Surat tersebut dengan jelas meminta DPRA untuk mengusulkan tiga nama calon sebagai Pj Gubernur Aceh periode 2023-2024 yang akan ditetapkan oleh Presiden Joko Widodo. Namun, dalam pengusulan yang dilakukan oleh DPR Aceh, hanya satu nama yang diajukan, yaitu Bustami Hamzah. Keputusan ini menimbulkan pertanyaan serius, apa alasan di balik pengusulan satu nama tersebut?

Baca Juga :  Diskusi Publik: Evaluasi Kinerja Komisi Kebenaran dan Rekonsiliasi Aceh serta Tanggapan terhadap Kasus Korupsi yang Melibatkan KKRA

Ketua Umum SEMA UIN AR-RANIRY-Teguh Diansyah Mudawali, menggarisbawahi pentingnya DPR Aceh untuk mematuhi ketentuan yang telah ditetapkan oleh Kemendagri, yang merupakan langkah penting dalam menjaga transparansi dan keberagaman dalam proses pemilihan Pj Gubernur Aceh.

Kami mengharapkan agar DPR Aceh segera memperhatikan ketentuan Kemendagri dan mengusulkan tiga nama calon sesuai permintaan yang telah diajukan. Hal ini sangat penting untuk memastikan bahwa keputusan ini tidak dibuat secara sepihak atau membatasi kemungkinan pemilihan yang lebih luas dan adil karena ini berbicara pemimpin yang bisa membawa Aceh lebih maju kedepannya.

Baca Juga :  Kejati Aceh Canangkan Penyuluhan Hukum Kepada Santri/Dayah

Dalam kesempatan yang sama, Ketua Komisi III (Aspirasi dan Advokasi) SEMA UIN Ar-Raniry, Redi AfriJal, juga mengatakan “DPRA jangan kurang waras secara berpikir. Masih banyak intelektual Aceh yang bisa diusulkan sebagai Pj. Gub. Aceh. Jangan sempitkan pandangan. Aceh butuh orang dengan jalan pikiran yang kritis dan tegas, bukan hanya sekedar “LAPOR” dan “SIAP”. Mengelola daerah butuh wawasan dan kewarasan”. Tutupnya dengan tegas

Berita Terkait

Kak IIN Siap Dukung Visi-Misi Muallem-Dekfadh Untuk Makmurkan Aceh Hingga Pelosok Desa
SEMMI Banda Aceh Apresiasi Kinerja Polresta Kota Banda Aceh : Ini Patut Diacungi Jempol
Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat, Aceh Terima Rp. 4,73 T Dana Desa Untuk 6.497 Desa
Bagus Kinerja Se-Tahun Penuh, Kader SEMMI Aceh Memberikan Apresiasi Kapolresta Banda Aceh
Mengawali Tahun 2025 seluruh Hakim Tinggi dan Pegawai PT BNA menandatangani Pakta Integritas
Aminullah Usman Ajak Pendukung Persiraja Tampil Kompak dengan Nuansa Oranye pada Laga Lawan Dejan FC
Ketua IJTI Aceh Apresiasi Polri atas Komitmen dan Dukungannya dalam Menjaga Kemerdekaan Pers
Ketua DPW PAN Aceh: Aplikasi Polri Presisi Mudahkan Pelayanan kepada Masyarakat

Berita Terkait

Kamis, 2 Januari 2025 - 15:21 WIB

Polisi Selidiki Kecelakaan Laka Lantas di Km 77 Muara Tiga, Lima Orang Meninggal Dunia

Kamis, 2 Januari 2025 - 13:25 WIB

Pj. Bupati Pidie Drs. Samsul Azhar Resmikan Tugu Aneuk Mulieng Sebagai Ikon Peradaban Pidie

Kamis, 2 Januari 2025 - 13:18 WIB

Sang Pencetus Tugu Aneuk Mulieng Sabagai Simbol Kejayaan Pidie yang Diresmikan Megah

Rabu, 1 Januari 2025 - 05:03 WIB

Polres Pidie Raih Tren Positif 2024, Pemuda Aceh Apresiasi Kepemimpinan AKBP Jaka Mulyana

Selasa, 31 Desember 2024 - 16:13 WIB

Pj. Bupati Pidie Resmi Luncurkan SIMRS dan RME Rumah Sakit Tgk. Chik Ditiro

Senin, 30 Desember 2024 - 13:52 WIB

PJ. Bupati Pidie Drs. Samsul Azhar Launching 26 BLUD Puskesmas Di Kabupaten Pidie

Minggu, 29 Desember 2024 - 15:13 WIB

Kritik terhadap Jalan Simpang Beutong-Laweung, Pengamat Politik: Harus Berdasar Data dan Fakta

Kamis, 26 Desember 2024 - 21:56 WIB

Ditreskrimsus Polda Aceh Tertibkan Tambang Emas Ilegal di Pidie

Berita Terbaru

NASIONAL

Presiden Menerima Kunjungan Sejumlah Menteri di Istana Bogor

Sabtu, 4 Jan 2025 - 12:33 WIB

NASIONAL

Operasi Lilin 2024 Resmi Ditutup

Sabtu, 4 Jan 2025 - 12:31 WIB

NASIONAL

Regulasi Media Siber Jawa Barat: Mencari Keterbukaan

Sabtu, 4 Jan 2025 - 11:22 WIB