Polres Bener Meriah Amankan Senjata Api Rakitan Yang di Temukan, di Kampung Negeri Antara, Kecamatan Pintu Rime Gayo

Redaksi Bara News

- Redaksi

Rabu, 27 September 2023 - 01:01 WIB

50677 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bener Meriah – Pada hari Selasa tanggal 26 September 2023, sekitar pukul 10.30 WIB, telah dilakukan evakuasi terkait penemuan senjata api rakitan di Dusun Mekar Jaya, Kampung Negeri Antara, Kecamatan Pintu Rime Gayo, Kabupaten Bener Meriah.

Kapolres Bener Meriah AKBP Nanang Indra Bakti, SH, SIK dalam siaran pers nya yang didampingi oleh Dandim 0119 Bener Meriah Letkol Kav Ino Dwi Setyo Darmawan, SE, M.Han, di halaman Mako Polres Bener Meriah mengatakan, Penemuan bermula pada pukul 08:00 WIB, ketika seorang warga bernama Sukadi (45) dari Kampung Negeri Antara, Kecamatan Pintu Rime Gayo, Kabupaten Bener Meriah, sedang mengikat hewan ternaknya berupa hewan sapi di sekitar pekarangan rumah kosong milik almarhum selamat. Ketika Sukardi mendengar suara kucing dari dalam rumah kosong tersebut, dia memutuskan untuk masuk dan melihat apa yang terjadi.

Baca Juga :  Dinas Pertanian Bener Meriah Jangan Tidur...? Pantau Penyaluran Pupuk Bersubsidi

Lanjut AKBP Nanang, Saat masuk ke dalam rumah kosong, Sukadi menemukan sebuah bungkusan kain berwarna putih yang terletak di bawah lemari pakaian yang rusak. Tertarik untuk mengetahui isinya, Sukadi membuka bungkusan tersebut dan menemukan 2 (dua) senjata api rakitan dengan laras panjang dan 1 (satu) senjata api rakitan dengan laras pendek.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Sukadi segera melaporkan penemuan tersebut kepada Reje Kampung Negeri Antara. Reje Kampung Negeri Antara kemudian melaporkan kejadian ini kepada petugas Bhabinkamtibmas dan Babinsa Kampung Negeri Antara. Selanjutnya, petugas Bhabinkamtibmas dan Babinsa melaporkan kejadian ini secara berjenjang kepada Kapolsek Pintu Rime Gayo dan Danramil 04 Pintu Rime Gayo.” Ungkapnya

Baca Juga :  Haili Yoga : Metode Kalibrasi Al-Qur'ani Akan Membentuk Struktur Jiwa Dan Kualitas Hidup

Menanggapi laporan tersebut, Kapolsek Pintu Rime Gayo, Ipda Agus Suryadi, dan Danramil 04/Pintu Rime Gayo, Kapten Inf Arianto, beserta personil, langsung menuju lokasi penemuan senjata api rakitan. Setelah dilakukan evakuasi, berhasil diamankan barang bukti berupa 1 (satu) senjata api laras pendek dan 2 (dua) senjata api laras panjang.

“Untuk saat ini Barang bukti tersebut saat ini diamankan di Mako Polres Bener Meriah untuk penyelidikan lebih lanjut.” Ungkap Kapolres

Pada kesempatan yang sama Kapolres Bener Meriah bersama Dandim mengucapkan terima kasih kepada masyarakat yang menemukan dan melaporkan kepada pihak keamanan, terkait penemuan senjata api rakitan tersebut. Kapolres mengapresiasi kepada masyarakat kecamatan Pintu Rime Gayo yang bersedia bersama sama untuk menjaga stabilitas keamanan.

Berita Terkait

Ratusan Murid TK Dan PAUD se-Kecamatan Weh Gelar Kegiatan Manasik Haji
Pimpinan BAS Cabang Bener Meriah Miftahuddin, Sambangi DPRK Bener Meriah
Kronologi Hanyutnya Warga Bener Meriah Sekeluarga
Empat Warga Bener Meriah Diduga Hanyut Terbawa Arus
Bhakti Sosial dan Santun Anak Yatim Warnai HUT Ke 17 Partai Gerindra Bener Meriah
Sultan Rafli Ander Atlet Terbaik Kejurda Taekwondo Student Championship Aceh.
Polisi Bener Meriah Amankan Dua Pria Bawa Shabu Seberat 405,1 Gram
Satreskrim Polres Bener Meriah Berhasil Ungkap Kasus Pembunuhan dalam Waktu Kurang dari 24 Jam

Berita Terkait

Sabtu, 15 Februari 2025 - 01:29 WIB

Personel Polres Gayo Lues Salurkan Zakat profesi untuk Bantuan Bedah Rumah kepada Warga Kurang Mampu

Sabtu, 15 Februari 2025 - 00:57 WIB

Pengulu Kampung Gajah Mengucapkan Selamat Dan Sukses Atas Pelantikan Suhaidi,S.Pd, M.Si – H.Maliki,SE, M.AP Sebagai Bupati & Wakil Gayo Lues Masa Jabatan 2025-2030

Sabtu, 15 Februari 2025 - 00:57 WIB

Pengulu Kampung Sekuelen Mengucapkan Selamat Dan Sukses Atas Pelantikan Suhaidi,S.Pd, M.Si – H.Maliki,SE, M.AP Sebagai Bupati & Wakil Gayo Lues Masa Jabatan 2025-2030

Jumat, 14 Februari 2025 - 23:56 WIB

Ketua APDESI Gayo Lues Mengucapkan Selamat Dan Sukses Atas Pelantikan Suhaidi,S.Pd, M.Si – H.Maliki,SE, M.AP Sebagai Bupati & Wakil Gayo Lues Masa Jabatan 2025-2030

Jumat, 14 Februari 2025 - 22:01 WIB

Keluarga Besar BaraNews Mengucapkan Selamat Dan Sukses Atas Pelantikan H.M. Salim Fakhry, SE,M.M – dr. Heri Al Hilal Sebagai Bupati & Wakil Bupati Aceh Tenggara Masa Jabatan 2025-2030

Jumat, 14 Februari 2025 - 21:44 WIB

BPKD Kab. Aceh Tenggara Beserta Jajaran Mengucapkan Selamat Dan Sukses Atas Pelantikan H.M. Salim Fakhry, SE,M.M – dr. Heri Al Hilal Sebagai Bupati & Wakil Bupati Aceh Tenggara Masa Jabatan 2025-2030

Jumat, 14 Februari 2025 - 17:08 WIB

Waktunya SwaCAM di PLN Mobile 23-27 Setiap Bulannya!

Jumat, 14 Februari 2025 - 16:32 WIB

Inilah 4 Alasan Produk Buttonscarves Tetap Laris Meski Mahal

Berita Terbaru

BANDA ACEH

KPT ; DYK memiliki Peran Strategis untuk Lahirkan Inovasi

Sabtu, 15 Feb 2025 - 03:14 WIB