PGRI Gayo Lues Sukses Ikuti Konferensi PGRI Aceh XXIII

J.PORANG

- Redaksi

Minggu, 26 Januari 2025 - 21:34 WIB

505,266 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues – Pengurus Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Kabupaten Gayo Lues telah berhasil mengikuti Konferensi PGRI Aceh XXIII yang berlangsung di Hotel Madinatul Zahra, Banda Aceh, pada tanggal 24-25 Januari 2025.

Konferensi ini diikuti oleh kurang lebih 125 pengurus PGRI dari seluruh kabupaten/kota di Aceh, menandakan keseriusan dan komitmen PGRI dalam meningkatkan kualitas pendidikan di Provinsi Aceh.

Perwakilan PGRI Kabupaten Gayo Lues dipimpin oleh Wakil Ketua I, Selamat, S.Pd., yang didampingi oleh beberapa pengurus lainnya, antara lain:

– Sekretaris PGRI, Hayaddin, S.Pd., M.Pd.

– Wakil Sekretaris PGRI, Muhammad Yusuf, S.Pd.I., M.Pd.

– Bendahara PGRI, Rahmah Wati, S.Pd., Gr

– Ketua Bidang Penelitian dan Pengabdian Masyarakat PGRI, Neli Ernita Diana, S.Pd., M.Pd.

Dengan keikutsertaan dalam konferensi ini, PGRI Kabupaten Gayo Lues menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan kualitas pendidikan dan memajukan profesionalisme guru di Kabupaten Gayo Lues.

Konferensi PGRI Aceh XXIII ini diharapkan dapat menjadi momentum penting bagi PGRI dalam meningkatkan kualitas pendidikan di Provinsi Aceh dan memajukan profesionalisme guru.

Dari Konferensi ini mengahasilkan kesepakatan diantaranya terpilihnya kembali bapak Al Munzir, S.Pd.I., M.Si sebagai Ketua PGRI Aceh Periode 2024-2029 untuk kedua kalinya secara Aklamasi F1. Terpilihnya Wakil Ketua I, II, III, IV dan V, serta Sekretaris melalui F2 dan Pengurus serta Kepala Biro lainnya melalui Formatur. Tersusunnya Rekomendasi Program Kerja Periode 2024 – 2029 melalui Sidang Komisi dimana setiap komisi melibatkan seluruh peserta yg hadir dengan mandat. Komisi A membahas tentang Program Kerja, Komisi B membahas tentang Pengelolaan Keuangan dan Kekayaan Organisasi dan Komisi C membahas Rekomendasi Internal dan Eksternal. (*)

Berita Terkait

Tambang Galian C ilegal Merajalela Di sekitar Bantaran Sungai Serayu Kabupaten Banyumas, Diduga APH Tutup Mata
Sukseskan Swasembada Pangan, Babinsa Dampingi Petani Tanam Padi
Babinsa ciptakan keakraban dengan Warga Binaan melalui Komsos 
Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang bantu warga membuat lantai pertapakan
Serah Terima Jabatan Komandan Kodim 0113/ Gayo Lues
Maisarah Cibro, Lulusan Terbaik Kedua Nasional dari Subulussalam, Terkendala Biaya Kuliah
Melalui kegiatan Komunikasi Sosial Babinsa ELALUI GIAT ciptakan situasi yang baik dengan warga Binaan
Polres Gayo Lues Gelar Tradisi Pedang Pora Dalam Rangka Sertijab Kapolres
https://xml.qualiclicks.com/redirect?feed=0&auth=&url=https://baranewsaceh.co&subid=