Paslon FITRAH Akan Manfaatkan CSR untuk Kemajuan Aceh Timur

Jamadon

- Redaksi

Kamis, 10 Oktober 2024 - 09:50 WIB

50175 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Calon Bupati Aceh Timur, Dr Firman Dandy SE MSI, dan rombongan saat berkunjung ke kantor Persatuan Wartawan Aceh Timur (PESAWAT), Rabu (9/10/2.024)

ACEH TIMUR | Tanggung jawab sosial atau corporate social responsibility (CSR) adalah salah potensi ekonomi Aceh Timur yang akan dimanfaatkan secara maksimal untuk membangun Aceh Timur.

Hal itu disampaikan Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Aceh Timur, nomor urut 4, Dr Firman Dandy SE MSI dan Tgl Muchtar S.Sos.I, saat bersilaturahmi dengan pengurus Persatuan Wartawan Aceh Timur (PESAWAT), Rabu (9/10/2024).

“Jika Allah SWT meridhai kemenangan kita. Maka dimasa kepemimpinan Ulama – Umara (Dandy-Abati) nantinya CSR itu kita buka secara terang-terangan, berapa angkanya per perusahaan, kemana dialokasikan itu akan kita realisasikan semuanya,” ungkap Dandy.

CSR itu, jelas Dandy, adalah salah satu potensi sumber ekonomi yang menjadi tanggung jawab perusahaan yang berinvestasi di Aceh Timur untuk direalisasikan.

“Jika mendapatkan kepercayaan memimpin Aceh Timur, Insya Allah akan kita benahi semuanya,” jelas Dr Firman Dandy.

Paslon FITRAH (FIRMAN DANDY – ABATI ARAMIAH), jelas Dandy, adalah sejarah baru di Aceh Timur kolaborasi antara Umara dan Ulama, sehingga ini menjadi momentum penting untuk mewujudkan kejayaan Aceh Timur dimasa yang akan datang.

20 tahun pengalaman sebagai birokrat dibidang keuangan daerah menjadi modal penting bagi Dr Dandy memimpin pemerintahan Aceh Timur dimasa yang akan datang.

Dandy berkomitmen melahirkan setiap kebijakan dan program nantinya memberikan syafaat Rahmatan Lil Alamin, mengingat setiap kebijakan dan program nantinya mendapatkan saran dan masukan dari Abati Aramiyah, selaku Ketua MPU Aceh Timur, dan pemimpin HUDA.

Untuk diketahui bahwa Paslon FITRAH (FIRMAN DANDY-ABATI ARAMIYAH), adalah pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Aceh Timur, nomor urut 4 yang diusung oleh PAS, PPP, dan PKS.

Dalam kunjungannya ke kantor PESAWAT, Dr Firman Dandy, disambut oleh Dewan Pendiri PESAWAT Hasballah Kadimin, Iskandar Ishak, Ketua Umum Seni Hendri, dan jajaran pengurus PESAWAT yang merupakan wartawan aktif dari berbagai media yang bertugas di Aceh Timur.

Berita Terkait

Pemuda Darul Aman: Belum Genap Sebulan Pasca Pelantikan Bupati Aceh Timur Sudah Memberikan Dampak Mamfaat Untuk Masyarakat
Pasien Masuk IGD RSUD dr Zubir Mahmud Tak Kunjung Dapat Kamar
Ketua LAKI DPC Aceh Timur : Minta Bupati Hentikan Pelatihan Bimtek Di 24 Kecamatan, Yang Berbau Bisnis Dan Korupsi
Polemik Keuangan Aceh Timur Wakil Rakyat Aman ASN Yang Menanggung Beban.
Berkah Ramadhan, Forum Keuchik Ranto Gelar Buka Puasa Bersama
Warga Seuneubok Bayu Antusias Ikuti Lomba Pidato, Azan, Hafalan Do’a Serta Ayat Pendek
Di Momentum Buka Puasa Bersama Partai Golkar Ini Kata TRK Bupati Nagan Raya.
Bahas Informasi Publik, Keuchik Kecamatan Simpang Ulim Gelar FGD Perdana Di Aceh Timur

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 13:19 WIB

Masyarakat dan Kawasan Bebas Sabang

Selasa, 18 Maret 2025 - 15:30 WIB

Mengenal Sabang sebagai Kawasan Perdagangan Bebas dan Pelabuhan Bebas (KPBPB)

Sabtu, 8 Februari 2025 - 23:42 WIB

Proyek Pembangunan Dermaga Kapal Cepat BPKS Diduga Sarat Permainan

Kamis, 30 Januari 2025 - 18:25 WIB

Presiden Adam Depok Buka Suara Soal Tudingan Komdis Aceh

Sabtu, 18 Januari 2025 - 13:38 WIB

Pj. Keuchik Krueng Raya Pimpin Verifikasi Keluarga Penerima Manfaat BLT Dana Desa 2025

Senin, 30 Desember 2024 - 16:45 WIB

PLN Perkuat Perekonomian dan Pariwisata Aceh melalui Program “Desa Berdaya PLN”

Sabtu, 28 Desember 2024 - 11:10 WIB

Prodi Pendidikan Kimia FKIP USM Gelar PKM di Gampong Jaboi Kota Sabang

Sabtu, 28 Desember 2024 - 01:14 WIB

Kapolda Aceh Cek Pos Pelayanan Ops Lilin Seulawah 2024 di Sabang

Berita Terbaru

ACEH UTARA

Surat Pindah Anak Sekolah Ditahan, Warga Geram

Sabtu, 19 Apr 2025 - 14:01 WIB

NASIONAL

Reshuffle Kabinet dan Harapan Baru Investasi

Sabtu, 19 Apr 2025 - 13:23 WIB

GAYO LUES

Babinsa ciptakan keakraban dengan Warga Binaan melalui Komsos 

Sabtu, 19 Apr 2025 - 10:18 WIB