Partai Hanura Dukung Penuh Pencalonan Tagore – Armia Pilkada Bener Meriah Tahun 2024

Redaksi Bara News

- Redaksi

Jumat, 16 Agustus 2024 - 14:14 WIB

50830 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bener Meriah Baranewsaceh.co | Dewan pimpinan pusat partai Hanura menyerahkan Surat Keputusan (SK) pencalonan pasangan bakal calon Bupati dan wakil Bupati Tagore,AB – Armia, untuk maju dalam kontestasi pemilihan kepala daerah kabupaten Bener Meriah tahun 2024.

“Surat keputusan persetujuan pencalonan dari pasangan # Tagar dari dewan pimpinan pusat partai Hanura ,termuat dalam surat nomor 136/B.3/DPP-Hanura/VIII 2024 yang di tanda tangani oleh ketua umum partai Hanura.

Selanjutnya surat keputusan tersebut di serahkan langsung oleh ketua umum partai Hanura. Dr. H. Oesman Sapta Odang Dt kepada pasangan # Tagar di kediamannya, Jakarta Pusat. Kamis (15/8/2024).

Baca Juga :  Jalan Santai Semarakkan HUT RI ke 78 di Kabupaten Bener Meriah

Dengan demikian sampai hari ini, koalisi partai pendukung Pasangan Tagore – Armia (#Tagar) sudah mencapai 11 kursi parlemen DPRK Bener, dengan rincian sebagai berikut. Partai Gerindra 3 kursi, Partai PKB 3 kursi, Partai Hanura 3 kursi dan Partai Demokrat 2 kursi.


Sementara itu sumber berita ini kami terima langsung dari ketua tim pemenangan pasangan Tagore AB – Armia, Jawahirsyah Putra melalui Whatshapnya langsung dari Jakarta. Jumat (16/8/2024)

Baca Juga :  Kemenag Bener Meriah Raih Juara Umum Lomba GTK Berprestasi Tingkat Provinsi Aceh

Jawahir juga menambahkan, berkemungkinan, masih ada partai lain yang akan menyusul, untuk memberikan dukungan kepada pasangan Tagore – Armia (#Tagar). ungkapnya.

Disisi lain Bacalon Bupati Ir. Tagore Abu Bakar, kepada media ini mengatakan. “Saat ini partai politik terus memberikan dukungan dan kepercayaan terhadap pasangan Tagore – Armia. Ini adalah bukti, sebagai bentuk rasa kepercayaan dan harapan bersama, dalam rangka memenangkan hari rakyat, menuju Bener Meriah yang lebih baik. Tutupnya.

Berita Terkait

Sejumlah Pengurus Kordes Pasangan ERA, Beralih Dukungan Kepada Tagore – Armia
Muzakir Manaf : Saatnya Membangun Aceh dan Bener Meriah, Kami Satu Paket, Pilih 02
Fauzan Ajima Hadiri Kampanye Paslon 02, Tagore – Armia
Untuk Kebaikan Bener Meriah, Tokoh Pemekaran Ajak Masyarakat Pilih TagAr
Debat Kandidat Calon Bupati Dan Wakil Bupati Bener Meriah Sempat Dihentikan.
Besok Pasangan TagAr Gelar Kampanye Dilapangan Bola Kaki Desa Belang Jorong.
Debat kandidat calon Bupati Dan Wakil Bupati Bener Meriah Sempat Terhenti.
PUSDA: Bener Meriah Akan Maju Jika Tagore Dan Armia yang Memimpin

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 21:42 WIB

Pantau Situasi Pasar Tradisional Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Komsos dengan Pembeli dan Pedagang

Senin, 25 November 2024 - 15:24 WIB

Pj Bupati Gayo Lues Ajak Masyarakat Untuk ke TPS Menggunakan Hak Pilihnya

Senin, 25 November 2024 - 15:23 WIB

KIP Gayo Lues Distribusikan Logistik Pilkada ke Empat Kecamatan

Senin, 25 November 2024 - 08:54 WIB

Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Bantu Petani Siapkan Lahan Untuk Penanaman Bawang Merah

Minggu, 24 November 2024 - 14:00 WIB

Panwaslih Gayo Lues Gelar Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang Pilkada 2024

Sabtu, 23 November 2024 - 22:09 WIB

Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Damping dan bantu Petani Panen Bawang Merah

Sabtu, 23 November 2024 - 18:02 WIB

Panwaslih Adakan Bimtek Panwaslihcam, PPL, PTPS Se-Kabupaten Gayo Lues

Sabtu, 23 November 2024 - 17:11 WIB

Kapolres Gayo Lues Pastikan Situasi Kamtibmas pada Pilkada 2024 Aman dan Kondusif

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Iskandar PJ Bupati Nagan Raya Tinjau Lansung Lokasi TPS.

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:36 WIB

BANDA ACEH

Polisi Harus Pastikan Pilkada Aceh Bebas Intimidasi

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:32 WIB