Garda Daman, Ilham Pangestu Wujudkan Ratusan Rumah Rehab Program BSPS Di Lima Kecamatan Aceh Utara

Redaksi Bara News

- Redaksi

Sabtu, 14 Oktober 2023 - 20:05 WIB

50586 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ACEH UTARA | Masyarakat Baktiya, Aceh Utara mengucapkan terimakasih kepada Anggota DPR RI Fraksi Golkar Haji Ilham Pangestu (HIP) yang telah membantu memperjuangkan berbagai program untuk kepentingan Masyarakat yang diusul melalui Daman Hauri atau lebih dikenal dengan panggilan Ampon Daman bacaleg DPRA Dapil 5 (Aceh Utara-Lhokseumawe) dari Partai Golkar.

Nur cahaya, salah satu warga Gampong Alue ie Puteh selaku penerima manfaat Rehab Rumah BSPS, mengungkapkan rasa syukur dan terima kasih yang tak terhingga untuk Ampon Daman dan haji Ilham Pangestu, semoga selalu dalam lindungan Allah, kelak juga dapat terpilih kembali di pemilu 2024 mendatang.


” Sudah lama kami tinggai dirumah dengan kondisi yang kurang layak, akan tetapi tidak sanggup kami perbaiki, karena keterbatasan ekonomi keluarga” ujarnya.

Alhamdulillah, “Berkat turunnya Program BSPS yang diperjuangkan Ampon Daman, Tempat tinggal kami bersama ratusan warga lainnya, sudah jauh lebih layak” ungkapnya.


Secara terpisah, Daman Hauri, S. Pi menjelaskan, pihaknya telah menjemput program BSPS, Sanimas, P3A, dan Pisew yang tersebar dalam wilayah Kecamatan Baktiya, Baktiya Barat, Langkahan, Lhoksukon dan beberapa Kecamatan lainnya.

” sejauh ini, sejak tahun 2021 dan 2023 sudah terbangun lebih kurang 500 unit rumah rehab dari program BSPS di 57 desa dalam wilayah Baktiya, Sanimas 2 desa, beserta belasan program P3A (Lening Cacing) persawahan serta PISEW yang terbagi beberapa Desa” ujarnya

Putra Asli Baktiya tersebut, menambahkan, ” sejauh ini ada sekita 8 desa yang belum masuk program BSPS. Insyaallah tahun ini sudah tercaver, ungkapnya Ampon Daman.

Dirinya juga berharap semoga pak Ilham Pangestu dapat terpilih kembali, biar dapat meneruskan pembangunan diwilayah Aceh Utara dan Lhokseumawe, juga Beberapa Kabupaten lainnya di Aceh.

{AGS}

Berita Terkait

Surat Pindah Anak Sekolah Ditahan, Warga Geram
Anak Yatim, Fakir Miskin, imam Bilal, Dan Muazzin tarawih, Dapat Santunan Pribadi Dari Kades Alue Keutapang
Pimpinan Redaksi Metroperiswa Sangat Menyesalkan Pernyataan Humas PT Eliazer Nohar Pratama, Terkait Wartawan Diminta Ikuti Ketentuan Perusahaan
Kemenangan Muallem – Dek Fadh Di Aceh Utara Hasil Kerja Keras Dan Dukungan Masyarakat
Himpunan Mahasiswa COT GIREK (HIMA-COT GIREK) menggelar Musyawarah Besar (Mubes Ke-II)
Kolaborasi Mahasiswa KKN PPM Kelompok 199 Bantu Warga : Panen Ikan di Tambak Gampong Lueng Baro
Protes Warga Matang Bayu: Desak Transparansi Dana Desa dan Percepatan Proyek Pembangunan
Mayat Pria Ditemukan Tergantung di Pohon Mangga, Polisi Amankan TKP

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 13:19 WIB

Masyarakat dan Kawasan Bebas Sabang

Selasa, 18 Maret 2025 - 15:30 WIB

Mengenal Sabang sebagai Kawasan Perdagangan Bebas dan Pelabuhan Bebas (KPBPB)

Sabtu, 8 Februari 2025 - 23:42 WIB

Proyek Pembangunan Dermaga Kapal Cepat BPKS Diduga Sarat Permainan

Kamis, 30 Januari 2025 - 18:25 WIB

Presiden Adam Depok Buka Suara Soal Tudingan Komdis Aceh

Sabtu, 18 Januari 2025 - 13:38 WIB

Pj. Keuchik Krueng Raya Pimpin Verifikasi Keluarga Penerima Manfaat BLT Dana Desa 2025

Senin, 30 Desember 2024 - 16:45 WIB

PLN Perkuat Perekonomian dan Pariwisata Aceh melalui Program “Desa Berdaya PLN”

Sabtu, 28 Desember 2024 - 11:10 WIB

Prodi Pendidikan Kimia FKIP USM Gelar PKM di Gampong Jaboi Kota Sabang

Sabtu, 28 Desember 2024 - 01:14 WIB

Kapolda Aceh Cek Pos Pelayanan Ops Lilin Seulawah 2024 di Sabang

Berita Terbaru

ACEH UTARA

Surat Pindah Anak Sekolah Ditahan, Warga Geram

Sabtu, 19 Apr 2025 - 14:01 WIB

NASIONAL

Reshuffle Kabinet dan Harapan Baru Investasi

Sabtu, 19 Apr 2025 - 13:23 WIB

GAYO LUES

Babinsa ciptakan keakraban dengan Warga Binaan melalui Komsos 

Sabtu, 19 Apr 2025 - 10:18 WIB