Pemkab Bener Meriah Dengarkan Arahan Irjen Kemendagri Soal Pengendalian Inflasi Daerah

Redaksi Bara News

- Redaksi

Senin, 18 September 2023 - 19:56 WIB

50397 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bener Meriah Baranewsaceh.co  – Pj Sekda Pemkab Bener Meriah, Armansyah, SE., M.Si, didampingi sejumlah perwakilan Forkopimda serta para pejabat setempat, mengikuti rapat virtual dengan Inspektur Jenderal (Irjen) Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia (Kemendagri) Komjen Pol. Tomsi Tohir.

Sekda Armansyah, mengikuti rapat virtual itu, di ruang vidcon Kantor Setdakab Bener Meriah, Senin (18/9/2023). Kegiatan Rapat Koordinasi (Rakor) pengendalian inflasi daerah yang dilaksanakan Kemendagri rutin dilaksanakan setiap pekan yang diikuti oleh pemerintah kabupaten/kota se Indonesia.

Dalam Rakor tersebut, Irjen Kemendagri, Komjen Pol Tomsi Tohir menyampaikan, bantuan beras sebanyak 21.353.000 ton untuk bulan September, Oktober dan November 2023. Namun penyaluran bantuan itu, masih sangat lambat karena baru 7 persen atau sekitar 14.997 ton yang terdistribusi.

“Tolong kepala daerah kabupaten/kota dan Bulog untuk betul-betul menjalankan perintah bapak Presiden dalam percepatan penyaluran bantuan beras ini. Sebab, keterlambatan penyaluran beras berdampak pada kenaikan harga beras secara signifikan selama satu bulan ini,” katanya.

Menurut Tomsi Tohir, jika realisasi penyaluran beras cepat dilakukan, sehingga kenaikan harga beras akan turun. “Untuk itu, pemerintah daerah agar aktif melakukan komunikasi dengan Bulog sehingga bantuan beras dapat disegerakan penyurannya kepada masyarakat,” tegas Tomsi Tohir.

Selain itu, Irjen Kemendagri ini, mengharapkan agar pemerintah daerah rutin mengecek ketersediaan cadangan beras di daerah masing-masing dengan melibatkan Perum Bulog. Selain Irjen Kemendagri, paparan juga disampaikan BPS, BPN, Dirjen Perdagangan Dalam Negeri (Kementerian Perdagangan RI), Buloq, Kementerian Pertanian. (Ril)

Berita Terkait

Mahdi, Berhasil Meraih Gelar Doktor Dari Pascasarjana UIN Ar-Raniry Banda Aceh
Bersama Travel PT Tasbih Amanah Bersama, Tgk. Syuhada Bimbing 40 Jama’ah Umroh
Biro Perjalan Haji Dan Umroh PT. Tasbih Amanah Bersama Buka Kantor Cabang Di Sejumlah Kabupaten/Kota
44 Perpustakaan Di Bener Meriah Akan Terima Bantuan Bahan Bacaan Dari Perpusnas
Bukti Pendukung Tidak Ada, Kasus Dugaan Pelanggaran Kode Etik Anggota DPRK Bener Meriah Dihentikan.
Akses Jalan Samar Kilang Sudah Dapat Dilalui
Pemkab Bener Meriah Gali Potensi Usaha Guna Tingkatkan PAD
Kondisi Jalan Rusak, Wisata Samar Kilang Sepi Pengunjung

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 10:22 WIB

Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang bantu warga membuat lantai pertapakan

Rabu, 16 April 2025 - 22:16 WIB

Serah Terima Jabatan Komandan Kodim 0113/ Gayo Lues

Senin, 14 April 2025 - 08:50 WIB

Melalui kegiatan Komunikasi Sosial Babinsa ELALUI GIAT ciptakan situasi yang baik dengan warga Binaan

Minggu, 13 April 2025 - 11:14 WIB

Polres Gayo Lues Gelar Tradisi Pedang Pora Dalam Rangka Sertijab Kapolres

Sabtu, 12 April 2025 - 07:36 WIB

Babinsa Ramil 09/Putri Betung Kodim 0113/Gayo Lues Bergotong Royong Bersama Warga Sebagai Wujud Kepedulian Sosial

Sabtu, 12 April 2025 - 00:49 WIB

Mengenang Jasa Pendiri, Pemkab Gayo Lues Lakukan Ziarah ke Makam Pendiri Kabupaten Gayo Lues

Sabtu, 12 April 2025 - 00:43 WIB

Peringati HUT ke-23 Kabupaten Gayo Lues, Pemkab Gelar Seminar

Sabtu, 12 April 2025 - 00:37 WIB

Bupati Gayo Lues Lantik Pejabat Eselon III, Berikut Daftar 20 Namanya

Berita Terbaru

ACEH UTARA

Surat Pindah Anak Sekolah Ditahan, Warga Geram

Sabtu, 19 Apr 2025 - 14:01 WIB

NASIONAL

Reshuffle Kabinet dan Harapan Baru Investasi

Sabtu, 19 Apr 2025 - 13:23 WIB