Wakapolres Subulussalam Sosialisasi Bahaya Penyalahgunaan Narkoba di Masjid Al Muttaqin

BARANEWS ACEH

- Redaksi

Jumat, 8 Desember 2023 - 16:53 WIB

50316 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Subulussalam – Wakapolres Subulussalam Kompol Raman Manurung melakukan penyuluhan sosialisasi dampak dan bahaya penyalahgunaan Narkoba di Masjid Al Muttaqin Desa Kampong Baru Kecamatan Penanggalan kota Subulussalam. Jumat, 08 Desember 2023.

Kegiatan tersebut merupakan dalam rangka program dari BNNK (Badan Narkotika Nasional Kota) Subulussalam dan Polres Subulussalam guna mendengar serta berbincang-bincang terkait situasi dan kondisi bahaya Narkoba.

Kompol Manurung dalam kesempatannya mengajak bersama-sama memerangi dan memberantas peredaran narkotika serta tidak takut melaporkan apabila mengetahui tentang adanya penyalahgunaan ataupun peredaran narkotika di lingkungan tempat tinggal nya.

“Narkoba merupakan musuh bersama, bukan hanya tugas pihak Kepolisian melainkan kewajiban kita semua para orang tua untuk berperan aktif dalam upaya pencegahan. Karena para bandar narkoba tidak pernah lelah meracuni anak-anak kita untuk jadi pengguna narkoba, tanggung jawab utama untuk melindungi anak-anak kita adalah tugas utama para orang tua” kata Wakapolres.

“Masalah pergaulan bebas juga sering kita dengar baik di lingkungan maupun dari media massa. Dari segi bahasa pergaulan artinya proses bergaul, sedangkan bebas artinya terlepas dari ikatan. Jadi pergaulan bebas artinya proses bergaul dengan orang lain terlepas dari ikatan yang mengatur pergaulan” pungkasnya.

Ia juga berharap kepada para remaja terutama pelajar untuk meningkatkan kesadaran dalam mematuhi peraturan lalu lintas, mengurangi resiko kecelakaan akibat perilaku sebagai pengguna jalan, menanamkan dan membangun kesadaran generasi muda melalui pelajar untuk berperilaku tertib berlalu lintas.

~84r84r~

Berita Terkait

DPRK Subulussalam Umumkan Hasil Fit and Proper Test Badan Baitul Mal Periode 2025-2029
Kajari Subulussalam Mulai Investigasi Dugaan Pelatihan Mewah, Warga Desa 2,4 Miliard
Maisarah Cibro, Lulusan Terbaik Kedua Nasional dari Subulussalam, Terkendala Biaya Kuliah
Kontroversi Pelatihan Desa di Subulussalam: Kadis DPMK “Tidak Tahu”, Repro Aceh Curiga Kongkalikong
KPK Didesak Turun Tangan: Dugaan Korupsi Pelatihan Desa di Subulussalam Capai Rp 2,4 Miliar!
Menjelang 1 Hari Lebaran Mantan Walikota Subulussalam, Haji Affan Alfian Bintang, Tebar Kebaikan, Hangatkan Hati Para Buruh Di SPN.Penanggalan
Gaji Tertunda, Janji 2 Hektar Tanah: Misteri di Balik Pemerintahan Kota Subulussalam
Harapan Kepala Kemukiman Subulussalam: Transparansi dan Keadilan dari Walikota

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 00:56 WIB

Mantan Stafsus Bupati Aceh Selatan Apresiasi Program Penertiban Aset Agar Tepat Sasaran

Kamis, 17 April 2025 - 00:53 WIB

DPRK Aceh Selatan Apresiasi Gerak Cepat Bupati dan Dinas Pengairan Aceh Jawab Keluhan Petani di Labuhanhaji Barat

Kamis, 17 April 2025 - 00:52 WIB

Gerak Cepat, Bupati dan Dinas Pengairan Aceh Tinjau Intake Krueng Baru Aceh Selatan

Kamis, 17 April 2025 - 00:50 WIB

Pemkab Aceh Selatan Terima Audiensi Team Yayasan TPTN dan PT. Karunia Rotorindo Tani, Siap Jemput Dana Hibah dan CSR

Kamis, 17 April 2025 - 00:49 WIB

Gerak Bupati H Mirwan Wujudkan Program Ketahanan Pangan

Senin, 14 April 2025 - 23:56 WIB

Bupati dan Wakil Bupati Aceh Selatan Ajak Insan Pers Bersinergi Untuk Kemajuan Aceh Selatan

Senin, 14 April 2025 - 05:42 WIB

Plt Kadis Pertanahan : Bupati Aceh Selatan Sangat Profesional dalam Pengelolaan Aset Daerah

Minggu, 13 April 2025 - 21:11 WIB

Isu Mutasi Pejabat Dinilai sebagai Kontradiksi Pokok Dibalik Polemik Kebijakan Efesiensi Anggaran di Aceh Selatan

Berita Terbaru

BANDA ACEH

TA Khalid : Pupuk Subsidi Harus Dijual Dengan Harga HET di Aceh

Jumat, 18 Apr 2025 - 04:44 WIB