Sambut Tahun Baru Islam Forum Keuchik Seunagan Timur Gelar Pisah Sambut  Camat.

Redaksi

- Redaksi

Minggu, 7 Juli 2024 - 21:02 WIB

50219 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nagan Raya – Aceh : Forum Kepala Desa (Keuchik) Kecamatan Seunagan Timur Kabupaten Nagan Raya melakukan Pisah sambut dengan Camat yang lama kepada Camat yang baru, yang dilaksanakan di cafe Bandaran Irigasi Jeuram Beutong, Minggu 7 Juli 2024.

Dalam kegiatan tersebut turut dihadiri Kasi Intel Kejari Nagan Raya Achmad Rendra Pratama R, S.H.MH Kasi Pidsus Hendrio Suherman SH,MH, Para Staf Kantor Camat Seunagan Timur.Para Kades dalam Kecamatan Seunagan Timur. Para Imum Mukim

Selain itu juga hadir Jasman Kepala Kantor Urusan Agama ( KUA) Seunagan Timur. Danramil Lettu Inf.Sutiyar, Kapolsek Iptu Gunawansyah .dan undangan lainnya.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ns.Salviar Evi.M.H.Kes.Mantan Camat Seunagan Timur .Photo Istemewa
Ns.Salviar Evi.M.H.Kes.Mantan Camat Seunagan Timur .Photo Istimewa

Mantan Camat Seunagan Timur Ns Salviar Evi M.H Kes, dalam sambutanya mengukapkan terimakasih Para Kades dan Imum Mukim umumnya para Masyarakat dalam Kecamatan Seunagan Timur,dan khusus kepada para Kades (Keuchik) yang selama ini kita selalu kompak dalam membangun Desa ( Gampong) .

Diawal sambutan Ns. Salviar Evi menyampaikan. Yang sebenarnya Pj Bupati Nagan Raya Fitriany Farhas.AP. S. Sos. M. SI juga hadir, berhubung ada kegiatan luar dengan dadakan, maka Pj Bupati titip salam Saja. Kata Ns.Salviar Evi.

Baca Juga :  Iskandar PJ Bupati Nagan Raya Tinjau Lansung Lokasi TPS.

Salviar mengatakan , selama ini yang telah bahu membahu untuk sama sama kita membangun Seunagan Timur yang baik. Dan selama saya bertugas sebagai Camat Alhamdulillah tidak ada kendala apapun.

Dan juga Salviar mengharap sangat kepada Camat baru dapat melaksanakan tugasnya sesuai harapan masyarakat,Karna Seunagan Timur adalah Kampung Kelahiran orang tua kita “ucapnya Salviar yang juga sekarang menjabat sebagai Sekretaris Dinkes Nagan Raya.

Masih kata Salviar. Tidak cukup di sini saja, akan tetapi akan terus kita jaga silahturahmi, walaupun tidak lagi sebagai Jabatan Camat Seunagan Timur, yang namun pintu rumah selalu terbuka untuk umum khusus Kades Seunagan Timur, umumnya Masyarakat Seunagan Timur “ungkap Salviar.

Panitia pelaksana kegiatan pisah sambut Camat Seunagan Timur Said Rajab Juga Ketua Forum Kades (Keuchik) mengatakan, pisah sambut ini sudah lama kita mau melaksanakan, berhubung ada sesuatu hal yang belum bisa dilaksanakan dan akhirnya berkat kekompakan kita ini, alhamdulillah kegiatan pisah sambut ini dapat kita laksanakan pada 1 Muharam (Tahun Baru Islma) meskipun hanya sederhana,”katanya

Baca Juga :  Pemkab Nagan Raya Gelar Harganas Ke -31 Tahun 2024.

Berkat kekompakan kita ini dan dukungan dari semua Kades yang sudah jauh mempersiapkan demi suksesnya kegiatan ini,”ujar Said

Camat Baru Kecamatan Seunagan Timur Baihaqi Husen.S.Ag.MH
Camat Baru Kecamatan Seunagan Timur Baihaqi Husen.S.Ag.MH

Sementara itu.Camat Baru Seunagan Timur Baihaqi Husen.S.Ag.MH dalam sambutanya mengatakan, meminta kepada seluruh Kades dalam Kecamatan Seunagan Timur dengan jumlah Desa i 34 ini agar selalu bekerja sama dalam membantu pemerintahan di seunagan Timur.

Dan Saya selaku Camat Seunagan Timur tidak mampu kita jalankan kalau tidak ada dukungan dari Kades dan Masyarakat ,”pintanya

Kita harapkan silaturahmi dapat terjaga, suksesnya Camat juga berkat ada dukungan dari Kades semua yang ada di Seunagan Timur,”harap Baihaqi.

Ns.Salviar Evi Memberi Kado Kepada Camat Baru Baihaqi Husen
Ns.Salviar Evi Memberi Kado Kepada Camat Baru Baihaqi Husen

Diakhir sambutan Baihaqi tiba tiba Ns. Salviar Evi mantan Camat Seunagan Timur mengatakan jangan duduk dulu Pak Camat. Ternyata Salviar Menyerahkan Kado istimewa Kepada Camat Baru Seunagan Timur yaitu Baihaqi Husen.S.Ag.MH , tampa satu orang pun tau. Akhirnya puluhan Kades (Keuchik) dan para undangan Tepuk Tangan. (red)

Berita Terkait

Puluhan Masyarakat Babah Rout Hentikan Aktivitas PT.KIM Diduga Menyerobot lahan HGU Plasma Milik Masyarakat.
Jum’at Berkah : Murid MIN 3 Nagan Raya Sebelum Mulai Belajar Laksanakan Shalat Dhuha Dan Baca Surat Yasin.
Sekda Ardimartha Buka Rakor GTRA 2025, Bahas Redistribusi Tanah dan Penataan Eks HGU
RAPI Wilayah Nagan Raya Apresiasi Kinerja PT Socfindo Seumayam Nagan Raya
Ratusan Mahasiswa dan Dosen STIAPEN Gelar Doa Bersama untuk Alm. Tgk. H. Abdullah Saleh, SH
Kompol Usman Pimpin Pengukuhan Wadanyon dan Pasi Ops Brimob Batalyon C Pelopor
Kesbangpol Nagan Raya Pangil Siswa Siswa Calon Paskibraka Tahun 2025
Polsek, Koramil, Damkar, dan Warga Bersinergi Padamkan Kebakaran Besar di Pasar Sp.4 Nyong, Pidie Jaya

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 22:35 WIB

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Aceh Mengucapkan Selamat Hari Pers Nasional 2025

Kamis, 23 Januari 2025 - 23:44 WIB

Review Kelebihan iPhone 13

Rabu, 15 Januari 2025 - 15:53 WIB

DPMG Aceh Mengucapkan Hari Desa Nasional 15 Januari 2025

Kamis, 26 Desember 2024 - 00:04 WIB

Bank Aceh Mengenang dan Refleksi 20 Tahun Tsunami Aceh 26 Desember 2004-26 Desember 2024

Minggu, 22 Desember 2024 - 20:25 WIB

Bank Aceh Mengucapkan Dirgahayu Kodam IM Ke-68

Minggu, 8 Desember 2024 - 19:03 WIB

Rekomendasi Tas Longchamp Terbaik di Tahun 2024

Jumat, 29 November 2024 - 12:45 WIB

7 Tips Mengatasi Kulit Kering Bayi Dengan Baby Happy

Rabu, 6 November 2024 - 06:27 WIB

Review AC Samsung Terbaru Dengan Berbagai Tipe

Berita Terbaru