Permudah Akses Perkebunan, Kodim 0113/Gayo Lues dan Masyarakat Rehab Jembatan Gantung

Redaksi Bara News

- Redaksi

Kamis, 25 Juli 2024 - 12:22 WIB

501,004 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues – TNI AD melalui Kodim 0113/ Gayo Lues membangun/ perehaban jembatan gantung guna akses menuju lahan pertanian masyarakat Ds. Putri Betung Kec. Putri Betung Kab. Gayo Lues yang merupakan program unggulan Bapak Panglima Kodam Iskandar Muda, Mayor Jendral TNI Niko Fahrizal, M. Tr Han.

Dalam hal ini Dandim 0113/ Gayo Lues Letkol Czi Yanfri Satria Sanjaya, M. Han menyampaikan jembatan gantung ditujukan kepada masyarakat desa Putri Betung kecamatan Putri Betung kabupaten Gayo Lues yang selama ini sangat membutuhkan jembatan guna mengakases warga dari perkampungan menuju lahan ataupun kebun pertanian.

Komandan Kodim 0113/ Gayo Lues dalam keterangan resminya, Rabu (24/07/2024) mengatakan jembatan ini dibangun dengan panjang 50 meter dengan lebar 1,5 meter yang merupakan sangat diharapkan warga yang dikarenakan selama ini jembatan gantung tersebut sudah tidak layak untuk dilalui masyarakat.

Baca Juga :  Mahasiswa Unimal Asal Gayo Lues Meraih Prestasi Ditingkat Nasional

“Dengan dasar tersebut Dandim memerintahkan Pasi Teritorial Kodim 0113/ Gayo Lues, Kapten Inf Nurdi Hidayat dan Danpos Ramil 09/ Putri Betung, Pelda Khalidin untuk merespon dengan cepat, mengingat kebutuhan Jembatan di desa Putri Betung sangat diharapkan masyarakat” kata Dandim.

Dikatakan Dandim bahwa apabila air sungai sedang naik ataupun arus deras warga tidak berani ke kebun dikarenakan kayu/papan sudah banyak yang rapuh dan berlubang, sehingga warga juga pernah terjatuh ke dalam sungai. Dengan pembangunan jembatan ini warga sangat berterima kasih kepada Bapak Dandim khusus nya atas Program Bapak Panglima Kodam Iskandar Muda sehingga warga tidak lagi berkendala untuk berangkat ke kebun.

Baca Juga :  Lapas Kelas II B Blangkejeren Over Kapasitas

Kepala Desa Putri Betung Kec. Putri Betung Kabupaten Gayo Lues Sdr. M Thaib bersama puluhan warga sangat antusias menyambut kedatangan Bapak Dandim saat datang ke lokasi yang akan dibangun Jembatan Gantung, dengan berharap mimpinya bersama warga cepat terwujud memiliki Jembatan yang layak untuk dilintasi.

Dalam perehaban jembatan desa Putri Betung, adapun sejumlah personel Polsek Putri Betung, anggota TNGL (taman nasional gunung louser) dan puluhan masyarakat ikut membantu. Guna pengerjaan pembangunan jembatan cepat selesai dan dipergunakan.
(Pendim 0113/ Gayo Lues)

Berita Terkait

Babinsa Dampingi Warga Meninjau Lahan Tanaman Padi Milik Warga Binaan
KIP Gayo Lues Musnahkan Surat Suara Rusak Pilkada 2024
Ketua DPRK Gayo Lues Ajak Masyarakat Sukseskan Pilkada 2024
Pantau Situasi Pasar Tradisional Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Komsos dengan Pembeli dan Pedagang
Pj Bupati Gayo Lues Ajak Masyarakat Untuk ke TPS Menggunakan Hak Pilihnya
KIP Gayo Lues Distribusikan Logistik Pilkada ke Empat Kecamatan
Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Bantu Petani Siapkan Lahan Untuk Penanaman Bawang Merah
Panwaslih Gayo Lues Gelar Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang Pilkada 2024

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 11:05 WIB

Brimob Aceh Siaga Jelang Pilkada Serentak 2024

Senin, 25 November 2024 - 15:50 WIB

Memasuki Masa Tenang, Mualem-Dek Fadh Ajak Jaga Kondusivitas Pemilu

Senin, 25 November 2024 - 15:42 WIB

Hasil Survei Mualem – Dek Fadh Sulit Dikejar Bustami – Fadhil

Senin, 25 November 2024 - 11:38 WIB

Abu Mudi: Ingatkan Pilih Aminullah-Isnaini, Pemimpin Laki-Laki yang Amanah dan Bersinergi dengan Ulama Aswaja

Minggu, 24 November 2024 - 13:03 WIB

PUSDA Gelar Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW dan Santunan Anak Yatim di Banda Aceh

Minggu, 24 November 2024 - 12:25 WIB

YPSM Gelar Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H dan Doa Bersama

Minggu, 24 November 2024 - 11:35 WIB

Ketua PWI Aceh Serukan Pantau dan Ungkap Kecurangan Pilkada

Sabtu, 23 November 2024 - 22:06 WIB

Regenerasi Kepemimpinan: Anda Nabil Utama Terpilih sebagai Komandan KSR PMI UIN Ar-Raniry

Berita Terbaru

GAYO LUES

KIP Gayo Lues Musnahkan Surat Suara Rusak Pilkada 2024

Rabu, 27 Nov 2024 - 07:22 WIB

NAGAN RAYA

Iskandar PJ Bupati Nagan Raya Tinjau Lansung Lokasi TPS.

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:36 WIB