Darlis Aziz Terpilih Secara Aklamasi di Muswil 1 Prima DMI Aceh

Redaksi Bara News

- Redaksi

Sabtu, 29 Juni 2024 - 20:36 WIB

5091 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banda Aceh – Musyawarah Wilayah pertama (Muswil-1) Prima DMI Aceh telah berhasil dilaksanakan pada hari Sabtu (29/06), kemarin di Aula Masjid Raya Baiturrahman Banda Aceh.

Dalam Musyawarah yang berlangsung setengah hari itu, memiliki agenda memilih ketua dan anggota formatur baru setelah berakhirnya kepengurusan lama yang telah vakum beberapa tahun lalu.

Darlis Aziz yang merupakan Mandataris Prima DMI Aceh dalam kesempatan itu juga secara aklamasi telah dipilih sebagai ketua umum dan anggota badan Formatur Pemuda Remaja Masjid Dewan Masjid Indonesia (Prima DMI) Aceh masa khidmat periode 2024-2027.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Darlis Aziz dalam sambutannya mengatakan, Prima DMI Aceh sebagai wadah pemuda dan remaja mesjid seluruh Indonesia di Aceh. Lembaga ini adalah Badan Otonom Dewan Mesjid Indonesia (DMI) yang dipimpin langsung oleh Mantan Presiden Republik Indonesia, Bapak H. M Jusuf Kalla.

Darlis berharap bahwa, dengan terlaksananya Muswil-1 Prima DMI Aceh ini menjadi wasilah baru bagi para pemuda dan remaja untuk bisa berkontribusi dalam menyejahterakan Masjid. Meskipun sudah ada lembaga lain yang sejenis, namun kita bisa ber fastabiqul khairat dengan lembaga kemesjidan lainnya.

Ketua DMI Aceh yang diwakili oleh Sekretaris Tgk Irhamullah El-Mas’udy, MA menyampaikan bahwa pembentukan Prima DMI Aceh merupakan amanah dari struktural dari Prima DMI Pusat, sebagai organisasi induk DMI Aceh sangat mengapresiasi atas terpilihnya ketua baru Prima DMI Aceh, mudah-mudahan bisa bersinergi secara aktif dengan DMI Aceh dan bisa berkolaborasi dengan organisasi kepemudaan lainnya yang telah ada di Aceh sebelumnya dan juga ikut aktif dalam kerjasama Syiar dan Dakwah shalat berjamaah dengan BBC, GPS, Arafah, Jumat Berkah, dll yang bertujuan untuk memakmurkan Masjid.

“Selain itu Diharapkan Pengurus PRIMA DMI Aceh yang terbentuk nantinya dapat berkonstribusi melahirkan pemuda masjid yang Muslih yaitu Shalih dirinya dan juga mengajak pemuda lain untuk memakmurkan masjid,” ujar abi Irham Sekaligus Membuka Muswil-1 Prima DMI Aceh. (Rifan).

Berita Terkait

Puluhan Pelajar dan Mahasiswa Aceh Tenggara Unjuk Rasa Di Gedung DPRA, Ini Tuntutannya
Bea Cukai Aceh Musnahkan Barang Impor Ilegal Berupa Bawang Merah dan Pakaian Bekas
Bupati Tagore Abubakar Hadiri Pembukaan Aceh Ramadhan Festival 2025 Di Banda Aceh
Alumni Pesantren Modern Misbahul Ulum Cabang Banda Aceh Adakan Buka Bersama
Ribuan Masyarakat Serbu Program Pasar Sembako Murah PLN
HMI Komisariat FSH UIN Ar-raniry : krisis kepemimpinan yang spirit dan berkualitas
Masyarakat Diminta Laporkan Siapa Pun yang Mengaku Bisa Meluluskan Rekrutmen Polri
Setelah Kunjungan Kerja, Duta UEA Solat Bersama Dengan Wagub Aceh di Masjid Raya

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 01:27 WIB

Bupati Aceh Tenggara Buka Puasa Bersama Tim Safari Ramadhan Pemerintah Aceh, Dan Anak Yatim

Kamis, 13 Maret 2025 - 15:06 WIB

Kapolres Agara Dimutasi, Jabatan Baru Kabagstrajemen Rorena di Polda Jatim TTK

Kamis, 13 Maret 2025 - 02:40 WIB

Pengguna Jalan Sambut Positif Pembagian Takjil Oleh Bidhumas Polda Aceh

Kamis, 13 Maret 2025 - 02:35 WIB

Dirjen PAS Sebutkan, Napi yang Menyerahkan Diri di Lapas Kelas IIB Kutacane Tidak Akan Dikenakan Sangsi Hukum

Kamis, 13 Maret 2025 - 02:18 WIB

Kolaborasi Petugas, Warga Binaan, dan TNI-Polri dalam Memperbaiki Fasilitas yang Rusak di Lapas Kutacane

Kamis, 13 Maret 2025 - 01:23 WIB

Bupati Aceh Tenggara Sidak Ke RSUD Sahudin Kutacane

Rabu, 12 Maret 2025 - 20:07 WIB

Jalin Silahturahmi Bersama Para Kepala Desa dan Sekdes. Bupati : Gunakan Dana Desa Dengan Bijak dan Sesuai Dengan Aturan.

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:30 WIB

Puluhan Napi Kabur, Ditjenpas Tinjau Lapas Kelas IIB Kutacane

Berita Terbaru