Camat, Danramil, Kapospol Blangpegayon, Dampingi Pj Bupati Gayo Lues Alhudri

Redaksi Bara News

- Redaksi

Minggu, 19 November 2023 - 16:59 WIB

50570 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues: Pj Bupati Gayo Lues Drs Alhudri, MM didampingi TP PKK Kabupaten Gayo Lues Malawani, Kadis Kominfo Said Idris Wintareza, SE.,MM, Kadis Pangan dan Perikanan Gayo Lues drh. Ibnu Hafid, Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang PUPR Zakaria, S.Hut, Kadis Dinsos Jasiwa Maytense, SE.MM, Kasatpol PP Syabri, S.Pd, Muspika Blangpegayon Serta rombongan mengunjungi Kampung Tetingi Kecamatan Blangpegayon dalam rangka Penyaluran Bantuan Pangan Pokok Selasa (14/11/2023).

Pj Bupati Gayo Lues Alhudri berpesan kepada masyarakat setempat agar memberikan makanan yang sehat terhadap anak balita supaya tidak terkena penyakit stunting, bantuan yang disalurkan beras 10 kg, minyak goreng 2 liter, gula pasir 2 kg dan telur 1 papan semoga dengan bantuan ini bisa bermanfaat buat bapak ibu.

Baca Juga :  Babinsa Jalin Komsos Bersama Warga Pembuat Gula Aren

Pengulu diharapkan bersiapat netral jangan pilih kasih memberikan bantuan kepada masyarakat, kita pada tahun ini mendapat kan bantuan tahan pisiskal dari Pusat, makanya harus tepat sasaran jangan itu itu saja yang mendapat bantuan. Kampung kita ini tolong ditanami bunga sepanjang jalan agar nampak indah dan bersih, upayakanlah Jum’at bersih seminggu sekali, karena kebersihan juga sebahagaian dari iman, Ia juga berharap dalam penyerahan bantuan pangan pokok ini tepat sasaran dan yang berhak menerima,” jelasnya.

Kadis Pangan dan Perikanan Gayo Lues drh. Ibnu Hafid, dalam sambutannya mengatakan tujuan dilakukannya kegiatan penyaluran bahan pokok kepada masyarakat untuk dua desa yaitu Tetingi Kecamatan Blangpegayon dan Sangir Kecamatan Dabun Gelang dengan tujuan untuk meringankan beban pengeluaran masyarakat.

Baca Juga :  DPD LIRA Kabupaten Gayo Lues Dan Aceh Tengah Segera Terbentuk

“Hal ini juga untuk kerawanan pangan, kemiskinan dan juga menjadi upaya mendukung ditahun 2024 harus nol stunting di seluruh Gayao Lues,” jelasnya.

Camat Blangpegayon Teuku Saidi Ramli didampingi Kapospol Blangpegayon Aiptu Syamsuddin Ariga, Danramil 08 Blangpegayon Kapten Inf Andrianto Minggu (19/2023) mengatakan kepada media ini, kegiatan tersebut dalam rangka Penanganan Daerah Rawan Pangan (PDRP) di Kecamatan Blangpegayon untuk Kampung Tetingi penerima manfaat berjumlah 47 kepala keluarga. Ia mengucapkan banyak terima kasih kepada Dinas Pangan karna sangat membantu masyarakat bantuan yang kita berikan berupa telor, beras dan minyak goreng sehingga asupan gizi anak kita dapat meningkat. (Abdiansyah)

Berita Terkait

Babinsa Koramil 09/Putri Betung dan Bhabinkamtibmas Ajak Warga Jaga Pilkada Serentak 2024 Aman dan Bermartabat
Dandim 0113/ Gayo Lues Beserta Forkopimda Memantau Pelaksanaan Pilkada Di Kabupaten Gayo Lues
Babinsa Dampingi Warga Meninjau Lahan Tanaman Padi Milik Warga Binaan
KIP Gayo Lues Musnahkan Surat Suara Rusak Pilkada 2024
Ketua DPRK Gayo Lues Ajak Masyarakat Sukseskan Pilkada 2024
Pantau Situasi Pasar Tradisional Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Komsos dengan Pembeli dan Pedagang
Pj Bupati Gayo Lues Ajak Masyarakat Untuk ke TPS Menggunakan Hak Pilihnya
KIP Gayo Lues Distribusikan Logistik Pilkada ke Empat Kecamatan

Berita Terkait

Senin, 18 November 2024 - 04:46 WIB

Sekjen DPP Gerindra : Pilihan Prabowo dalam Pilkada Aceh Selatan adalah Pasangan Manis Nomor Urut 2

Jumat, 1 November 2024 - 00:38 WIB

Kapolres Pringsewu Larang Sekolah Bermitra Wartawan Non-UKW, Ini Tanggapan Geram & Tegasnya Ketum PPWI RI Wilson

Kamis, 31 Oktober 2024 - 21:02 WIB

Banjir Peminat, Waktu Pendaftaran PLN Journalist Award 2024 Diperpanjang Hingga 14 November 2024

Jumat, 25 Oktober 2024 - 12:22 WIB

Ekrafest 2024 – Perayaan Hari Ekonomi Kreatif Nasional: Bentuk Penghargaan Terhadap Ekosistem dan Seluruh Pelaku Ekonomi Kreatif di Tanah Air

Senin, 21 Oktober 2024 - 23:56 WIB

Cawagub Aceh Dek Fad Silaturrahmi ke Rhoma Irama

Kamis, 10 Oktober 2024 - 09:13 WIB

Bapera Ormas Bergerak Mandiri dan Independen

Senin, 7 Oktober 2024 - 02:30 WIB

Kaesang Pengarep Putra Presiden Republik Indonesia Ir Joko Widodo Siap Turun Gunung Memenangkan Pasangan Bintang – Faisal Nomor Urut 4

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 18:23 WIB

Pangdam Iskandar Muda Ikuti Upacara Peringatan HUT Ke-79 TNI di Monas

Berita Terbaru

DAERAH

Pasangan Bahagia Saza Unggul Di Pilkada Batubara

Kamis, 28 Nov 2024 - 19:59 WIB