Komunitas Pecinta Kopi Dan Seni Akan Menggelar Pertunjukan Seni dan Budaya Dipendestrian Bener Meriah.

Redaksi Bara News

- Redaksi

Jumat, 17 Mei 2024 - 16:31 WIB

50485 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bener Meriah Baranewsaceh co – Dalam rangka pemberdayaan ekonomi bagi pelaku Usaha Kecil Menengah (UMKM). Komunitas pecinta kopi dan seni kabupaten Bener Meriah menggelar acara seni dan Budaya yang akan berlangsung di Pedestarian Bener Meriah Sabtu. 18/05/2024 sekira pukul 20.00 s/d selesai.

Edy Ranggayoni saah seorang panitia saat di hubungi media ini. Jumat (17/05/2024) mengatakan. Selain memberikan ruang bagi pelaku seni yang ada di kabupaten Bener Meriah, kegiatan ini juga di harapkan dapat meningkatkan penghasilan dan peluang pasar baru bagi pelaku UMKM. Dengan sendirinya akan muncul aneka kuliner yang akan menjadi daya tarik bagi para pengunjung.

Disebutkannya untuk kelancaran acara arus lalulintas di jalan dua jalur Pedestrian Bener Meriah akan di tutup sementara, sedangkan rute jalan akan di alihkan melalui jalan alternatif Simpang Tiga Redelong – Bandara Rembele. Rekayasa arus lalulintas ini telah mendapat persetujuan dari pihak kepolisian, Polres Bener Meriah. Ucapnya.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Rencananya acara ini akan berlanjut setiap malam Minggu dengan aneka tampilan seni dan budaya, baik itu dari kelompok etnis, sanggar, komunitas maupun club Didong yang ada di Aceh Tengah dan Bener Meriah. Untuk malam Minggu pertama aka tampil Saman dan didong serta live musik bersama sejumlah group band ternama di dataran tinggi Gayo. Kedepan panitia tetap menyediakan panggung berikut fasilitasnya, seperti sound sistem. Edi Ranggayoni juga meminta kepada para pelaku seni dan budaya untuk dapat menunjukkan aksi dan kebolehannya di penggung terbuka di taman Pedestrian Bener Meriah. Harapnya.

Menutup penyampaiannya Edy Ranggayoni juga mengajak masyarakat untuk hadir dan mari meramaikan Pedestrian Bener Meriah di setiap malam minggu, sembari menyerumput kopi bersama keluarga, teman dan kerabat anda. Nikmati suasana malam Minggu dengan aneka menu spesifik dan penampilan dari pelaku seni dan budaya” Pungkasnya. (Hamdani)

Berita Terkait

Sambangi Puskesmas Buntul Kemumu, Wabup Ir. Armia Perlu Perluasan Sarana Kesehatan
Wakil Bupati Ir. Armia Lakukan Kunker Ke Sejumlah Dinas Dan Kantor
Kapolres Bener Meriah Pimpin Sertijab Wakapolres dan Kasat Reskrim
Bupati dan Wabup Bener Meriah Gelar Rapim Perdana Pasca Dilantik
Masyarakat Jangan Terprovokasi, Kasus Pengeroyokan Di Bener Meriah Dalam Proses Mediasi
Satpol PP, WH dan Dinsyar Lakukan Monitoring Bersama Di Bulan Ramadhan
Jago Merah Hanguskan 7 Unit Rumah Warga Pantan Tengah Kecamatan Permata
Usai Mandi Air Panas Pria Separuh Baya Meninggal Dunia

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 03:47 WIB

Bea Cukai Aceh Musnahkan Barang Impor Ilegal Berupa Bawang Merah dan Pakaian Bekas

Kamis, 13 Maret 2025 - 17:28 WIB

Alumni Pesantren Modern Misbahul Ulum Cabang Banda Aceh Adakan Buka Bersama

Kamis, 13 Maret 2025 - 02:42 WIB

Ribuan Masyarakat Serbu Program Pasar Sembako Murah PLN

Rabu, 12 Maret 2025 - 19:33 WIB

HMI Komisariat FSH UIN Ar-raniry : krisis kepemimpinan yang spirit dan berkualitas

Rabu, 12 Maret 2025 - 03:01 WIB

Masyarakat Diminta Laporkan Siapa Pun yang Mengaku Bisa Meluluskan Rekrutmen Polri

Rabu, 12 Maret 2025 - 02:53 WIB

Setelah Kunjungan Kerja, Duta UEA Solat Bersama Dengan Wagub Aceh di Masjid Raya

Selasa, 11 Maret 2025 - 23:55 WIB

Dinas Pertanian dan Perkebunan Aceh Mengucapkan Marhaban ya Ramadhan Selamat Menunaikan Ibadah Puasa 1446 H

Selasa, 11 Maret 2025 - 23:44 WIB

Perkuat Sinergi Pengawasan Lapas, Kanwil Ditjenpas Silaturrahmi ke BIN Daerah Aceh

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

Bupati Aceh Tenggara Buka Musrenbang RKPK Tahun 2026, Dapil III

Jumat, 14 Mar 2025 - 02:00 WIB

BENER MERIAH

Wakil Bupati Ir. Armia Lakukan Kunker Ke Sejumlah Dinas Dan Kantor

Kamis, 13 Mar 2025 - 19:14 WIB