TIM Pemenangan SRIKANDI GAESSS Desa Tampeng Resmi Dilantik

Redaksi Bara News

- Redaksi

Kamis, 26 September 2024 - 20:49 WIB

501,095 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES | Tim Pemenangan Perempuan “SRIKANDI”  Bakal Calon Bupati-Wakil Bupati Gayo Lues Said Sani-Saini “GAESSS” pada perhelatan Pilkada Gayo Lues 2024 semakin mantap meraih kemenangan pada perhelatan Pilkada Gayo Lues  November 2024.

Ketua Umum Pemenangan Perempuan Pasangan Bakal Calon Bupati-Wakil Bupati, Said Sani—Saini, secara resmi melantik Tim Pemenangan dan Relawan Srikandi GAESSS  Desa Tampeng Kecamatan Kutapanjang di Desa Tampeng, sebanyak 31 orang  Kamis  (26/09/2024).

Struktur Tim Pemenangan Srikandi Desa Tampeng terdiri dari Ketua, Sekretaris dan Bendahara, dan anggota tertuang dalam Surat Keputusan ditandatangani Ketua Umum Tim Pemenangan SRIKANDI GAESSS dan Sekretaris Umum Tim Pemenangan.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada Kesempatan itu Ahmad Yani selaku TIM Pemenangan Calon Bupati Gayo Lues Said Sani-Saini “GAESSS” menyampaikan, pelantikan Tim Pemenangan Desa Tampeng adalah sebagai langkah dan upaya pencapaian target pemenangan pasangan GAESSS  pada Pemilihan Kepala Daerah Kabupaten Gayo Lues  periode 2024-2029.

Bahwa setiap pasangan calon yang mengikuti tahapan Pilkada diatur dalam Peraturan Komisi Pemilihan Umum (PKPU) Nomor 8 Tahun 2024 Tentang Pedoman Teknis Tata Cara Pencalonan Pemilihan Kepala Daerah, ujarnya.

Saya selaku Tim Pemenangan Paslon GAESSS  yakin kepada ibu-ibu sekalian yang dilantik pada hari ini  yang terdaftar dalam struktur, tim pemenangan serta seluruh relawan, mampu dan tangkas dalam bekerja memenangkan Calon Bupati/Wakil Bupati Gayo Lues H.Said Sani-Saini,” kata Ahmad Yani.

Usai dilantik Ketua Srikandi GAESSS Saripah In Murni menyebutkan  Kami seluruh tim pemenangan Perempuan Desa Tampeng, siap memenangkan Pasangan GAESSS.

Kami dari Srikandi GAESSS  Desa Tampeng mengajak seluruh elemen masyarakat untuk bersatu dan bekerja keras dalam memenangkan pasangan Calon Bupati Gayo Lues Said Sani-Saini “GAESSS, dan kita harus berjuang dalam memenangkan Pilkada Gayo Lues, saya mengajak seluruh tim pemenangan harus mengedapankan politik santun dan terus merangkul serta mengajak saudara – saudara kita yang ingin bergabung dalam pemenangan Calon Bupati Gayo Lues Said Sani-Saini “GAESSS”, jelasnya.

Pantauan media Turut hadir pada pelantikan Tim Pemenangan Srikandi Gaesss sebanyak 80 orang dari Kalangan Simpatisan dan Relawan dari Desa lain.  (TIM MEDIA)

Berita Terkait

Personel Polwan Polres Gayo Lues Gelar Bagi Takjil Kepada Pengguna Jalan Yang Tertib Berlalu Lintas
Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa dan Warga Tinjau Irigasi
Sekda Gayo Lues Buka Rakor Penyusunan RPJMK tahun 2025-2029
Pemkab Gayo Lues Gelar Sidak Pasar Jelang Ramadan
Tarawih Perdana Ramadhan 1446 H, Jamaah Padati Masjid Agung Ash Shalihin Blangkejeren
Komsos Dengan kepala Desa Babinsa ajak jaga Keamanan dan Kebersihan Lingkungan
Kapolres Gayo Lues Serahkan Daging Meugang Kepada Insan Pers
PGRI Kunjungi dan Berikan Donasi Kepada Warga Desa Rejepudung yang Mengalami Musibah Kebakaran

Berita Terkait

Senin, 10 Maret 2025 - 00:22 WIB

Hadiri Buka Puasa Bersama DPD KNPI, Bupati Aceh Tenggara Ingatkan Peran Pemuda

Senin, 10 Maret 2025 - 00:01 WIB

Hadiri Buka Puasa Bersama DPD KNPI, Bupati Ingatkan Peran Pemuda

Sabtu, 8 Maret 2025 - 21:47 WIB

Bupati Salim Fakhry Kunjungi Dan Serahkan Bantuan Masa Panik Kepada Korban Kebakaran

Minggu, 2 Maret 2025 - 22:04 WIB

LSM Kaliber Minta BPK RI Perwakilan Provinsi Aceh Jangan Ada Main Mata Audit Dana APBK Di Agara

Sabtu, 1 Maret 2025 - 23:59 WIB

Dikerjakan Asal jadi, APH Diminta Lidik Proyek Venue PON di Ketambe Agara Tumbang

Sabtu, 1 Maret 2025 - 23:43 WIB

Sambut Ramadhan, Abi Hasan (Anggota DPRK Aceh Tenggara ) Salurkan 500 Kotak Air Minum di Mesjid-Mesjid.

Kamis, 27 Februari 2025 - 10:57 WIB

Pemerintah Aceh Tenggara Keluarkan Seruan Bersama Sambut Ramadan 1446H

Kamis, 27 Februari 2025 - 10:15 WIB

Antisipasi Kenaikan Harga, Wabup Agara Sidak Pasar Tradisional dan Bulog

Berita Terbaru

BANDA ACEH

Polda Aceh: AKBP Jatmiko Masih dalam Pemeriksaan Divpropam Polri

Senin, 10 Mar 2025 - 04:02 WIB

ACEH TENGGARA

Hadiri Buka Puasa Bersama DPD KNPI, Bupati Ingatkan Peran Pemuda

Senin, 10 Mar 2025 - 00:01 WIB