Ratusan Rumah Warga Di Kecamatan Rundeng Masih Terendem Air Banjir

Redaksi Bara News

- Redaksi

Sabtu, 25 November 2023 - 04:16 WIB

50398 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUBULUSSALAM – bara news aceh co.Tinggi nya intensitas curah hujan yang semakin Tinggi di sebagian wilayah Kota Subulussalam, hingga meluapnya Sungai Souraya (Lae Souraya). Kini, banjir itu pun semakin parah sampai ke Rumah warga. jumat (24/11/2023).

Sungai Souraya (Lae Souraya) di Kecamatan Rundeng yang saat ini masih meluap, tidak hanya menggenangi badan jalan. Namun juga telah menyasar ke rumah warga.

Ketinggian air disana bervariasi, genangan air di badan jalan panglima Sahman setinggi pinggang orang dewasa, sedangkan ke permukaan rumah warga sekira 30 Cm.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Jalan kami banjir hingga setinggi pinggang orang dewasa, khususnya Sepeda Motor (Sepmor) tidak bisa melewati akses jalan di Panglima Sahman ini,” sampai, Ali. warga setempat.


“Banjir udah mulai menyasar rumah warga kedalaman kurang lebih 30 Cm, diperkirakan banjir ini pun akan terus bertambah karena intensitas hujan masih tinggi di Wilayah DAS (Daerah Aliran Sungai),” sampainya.

Meluapnya Air sungai Souraya tersebut, mengakibatkan lumpuhnya aktivitas warga disana. Terlebih lagi, saat ini Sejumlah Fasilitas Umum Tidak Dapat Di Fungsi kan Sperti Halnya, Sekolah SD, Sekolah TK, Poskesdes, dan Kantor Desa.

Saat ini, ada beberapa warga yang dilaporkan mengungsi ke tempat lebih tinggi di tempat saudaranya. Dan, warga masih tetap waspada, mengingat daerah tersebut merupakan Daerah Aliran Sungai (DAS). Yang masih dilanda banjir

Salah satu akses, jalan Panglima Sahman itu, langganan banjir setiap musim hujan mengguyur di sana. Tak heran, jalan tersebut juga banyak yang berlubang akibat genangan air di jalan tersebut.

Diperkirakan terdampak Air banjir di wilayah kecamatan Rundeng Adalah Meliputi Desa Tanah Tumbuh, Desa Tualang, Desa Mandilam, Desa Laemate, Desa Dah, Desa Sibuasan, Desa Sibungke, Desa Panglima Sahman, Desa Muara Batu Batu, Desa Pasar Rundeng, Desa Binanga, Desa Belukur Makmur, Desa Oboh, Desa Kuta Berigin, Dan Desa Siperkas.

Jurnalis raja uli

Berita Terkait

Skandal HGU di Aceh Singkil-Subulussalam: Perusahaan Sawit Diduga Rampas Lahan, Rusak Lingkungan, Ancam Mata Pencaharian Warga
Polres Subulussalam Bagikan Takjil Kepada Pengguna Jalan Yang Tertib Berlalu Lintas
Kapolres Subulussalam Bersama Bhayangkari Cabang Subulussalam Bagikan Takjil Kepada Masyarakat
LSM Suara Putra Aceh Minta BPK Periksa Kesbangpol & Ormas Yang Cairkan Dana di “last minute” Tahun 2024
Inspektorat Kota Subulussalam Selidiki Dugaan Kejanggalan Dana Pembinaan LSM
Miris, Warga Korban Kebakaran tidak mampu berobat, BAMSOS Minta Walikota dan DPRK Subulussalam untuk Peduli
Menjelang Bulan Suci Ramadhan 1446 H, Polres Subulussalam Laksanakan Bakti Sosial Bersama Mahasiswa Secara Serentak
Polres Subulussalam Laksanakan Upacara Serah Terima Jabatan

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 02:40 WIB

Pengguna Jalan Sambut Positif Pembagian Takjil Oleh Bidhumas Polda Aceh

Kamis, 13 Maret 2025 - 02:35 WIB

Dirjen PAS Sebutkan, Napi yang Menyerahkan Diri di Lapas Kelas IIB Kutacane Tidak Akan Dikenakan Sangsi Hukum

Kamis, 13 Maret 2025 - 01:23 WIB

Bupati Aceh Tenggara Sidak Ke RSUD Sahudin Kutacane

Rabu, 12 Maret 2025 - 20:07 WIB

Jalin Silahturahmi Bersama Para Kepala Desa dan Sekdes. Bupati : Gunakan Dana Desa Dengan Bijak dan Sesuai Dengan Aturan.

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:30 WIB

Puluhan Napi Kabur, Ditjenpas Tinjau Lapas Kelas IIB Kutacane

Selasa, 11 Maret 2025 - 21:44 WIB

Puluhan Tahanan Kabur Klas Lapas Kuta Cane Anggota DPR RI Kunker

Selasa, 11 Maret 2025 - 20:42 WIB

Buntut Penyebab Larinya 52 Napi Lapas Kelas IIB Kutacane, Ditjen PAS dan Bupati Langsung Datangi Lapas Kelas IIB Kutacane

Selasa, 11 Maret 2025 - 13:08 WIB

Puluhan Tahanan Lapas Kutacane Melarikan Diri jadi Heboh di Sosmed dan Agara

Berita Terbaru

BANDA ACEH

Ribuan Masyarakat Serbu Program Pasar Sembako Murah PLN

Kamis, 13 Mar 2025 - 02:42 WIB