Penampilan dan Gagasan Muallem- Dek Fadh Diapresiasi dalam Debat Calon Gubernur

HW

- Redaksi

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 13:26 WIB

50195 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banda Aceh — Syarbaini, Pemuda Aceh yang juga aktivis muda mengapresiasi visi dan misi yang disampaikan oleh Muallem, calon Gubernur Aceh, dalam debat yang berlangsung semalam.

Syarbaini menyampaikan bahwa pandangan serta program yang diusung oleh Muallem dalam kesempatan tersebut dinilai sangat relevan dengan kondisi dan kebutuhan masyarakat Aceh saat ini.

“Aceh ke depan pantas dipimpin oleh sosok seperti Muallem dan Dek Fadh. Kami menghimbau masyarakat Aceh menggunakan hati nurani dalam memilih pemimpin, karena ini menentukan masa depan Aceh,” kata Syarbaini. Sabtu, 26 Oktober 2024.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam debat semalam, menurut Syarbaini Muallem berhasil menyampaikan gagasan-gagasan yang tidak hanya berorientasi pada pembangunan ekonomi, tetapi juga menyentuh sektor-sektor esensial lainnya seperti pendidikan, kesehatan, dan pemberdayaan pemuda.

“Visi Muallem sangat jelas, yaitu membawa Aceh ke arah yang lebih maju dan sejahtera dengan tetap mempertahankan nilai-nilai keacehan,” ujarnya.

Menurutnya, visi yang ditawarkan Muallem, yang menekankan pada pembangunan berkelanjutan dan peningkatan kualitas sumber daya manusia, merupakan langkah yang tepat bagi perkembangan Aceh.

Syarbaini juga menyoroti bagaimana Muallem memberikan perhatian serius pada pemuda sebagai pilar utama pembangunan Aceh ke depan.

“Pemuda Aceh saat ini sangat berharap bahwa siapapun yang terpilih nanti benar-benar mampu membawa perubahan positif, khususnya dalam meningkatkan keterlibatan pemuda dalam proses pembangunan,” kata Syarbaini.

Ia menambahkan bahwa pemuda Aceh membutuhkan sosok pemimpin yang bisa mengayomi dan mendukung inisiatif-inisiatif kreatif mereka agar lebih berkontribusi bagi daerah.

Debat calon Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh semalam memang menjadi ajang yang penting bagi masyarakat Aceh untuk melihat sejauh mana komitmen para kandidat terhadap pembangunan daerah.

Visi misi yang disampaikan Muallem diharapkan mampu menjawab berbagai tantangan di Aceh, termasuk pengentasan kemiskinan, pengembangan infrastruktur, dan peningkatan layanan publik, serta penerapan syariat Islam.

Ia menekankan bahwa proses demokrasi ini perlu mendapatkan dukungan dari seluruh elemen masyarakat agar menghasilkan pemimpin yang benar-benar bisa merealisasikan visi tersebut.[]

Berita Terkait

Bupati Tagore Abubakar Hadiri Pembukaan Aceh Ramadhan Festival 2025 Di Banda Aceh
Alumni Pesantren Modern Misbahul Ulum Cabang Banda Aceh Adakan Buka Bersama
Ribuan Masyarakat Serbu Program Pasar Sembako Murah PLN
HMI Komisariat FSH UIN Ar-raniry : krisis kepemimpinan yang spirit dan berkualitas
Masyarakat Diminta Laporkan Siapa Pun yang Mengaku Bisa Meluluskan Rekrutmen Polri
Setelah Kunjungan Kerja, Duta UEA Solat Bersama Dengan Wagub Aceh di Masjid Raya
Dinas Pertanian dan Perkebunan Aceh Mengucapkan Marhaban ya Ramadhan Selamat Menunaikan Ibadah Puasa 1446 H
Perkuat Sinergi Pengawasan Lapas, Kanwil Ditjenpas Silaturrahmi ke BIN Daerah Aceh

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 19:11 WIB

Bupati Tagore Abubakar Hadiri Pembukaan Aceh Ramadhan Festival 2025 Di Banda Aceh

Kamis, 13 Maret 2025 - 02:42 WIB

Ribuan Masyarakat Serbu Program Pasar Sembako Murah PLN

Rabu, 12 Maret 2025 - 19:33 WIB

HMI Komisariat FSH UIN Ar-raniry : krisis kepemimpinan yang spirit dan berkualitas

Rabu, 12 Maret 2025 - 03:01 WIB

Masyarakat Diminta Laporkan Siapa Pun yang Mengaku Bisa Meluluskan Rekrutmen Polri

Rabu, 12 Maret 2025 - 02:53 WIB

Setelah Kunjungan Kerja, Duta UEA Solat Bersama Dengan Wagub Aceh di Masjid Raya

Selasa, 11 Maret 2025 - 23:55 WIB

Dinas Pertanian dan Perkebunan Aceh Mengucapkan Marhaban ya Ramadhan Selamat Menunaikan Ibadah Puasa 1446 H

Selasa, 11 Maret 2025 - 23:44 WIB

Perkuat Sinergi Pengawasan Lapas, Kanwil Ditjenpas Silaturrahmi ke BIN Daerah Aceh

Selasa, 11 Maret 2025 - 23:29 WIB

Polisi Berhasil Menangkap 16 Napi yang Kabur dari Lapas Kutacane

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

Bupati Aceh Tenggara Buka Musrenbang RKPK Tahun 2026, Dapil III

Jumat, 14 Mar 2025 - 02:00 WIB

BENER MERIAH

Wakil Bupati Ir. Armia Lakukan Kunker Ke Sejumlah Dinas Dan Kantor

Kamis, 13 Mar 2025 - 19:14 WIB