Jokowi Dibaca Ingin Duetkan Prabowo-Erick

Redaksi Bara News

- Redaksi

Minggu, 23 Juli 2023 - 19:58 WIB

50476 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta: Presiden Joko Widodo (Jokowi) bertemu dengan Menteri Pertahanan Prabowo Subianto dan Menteri BUMN Erick Thohir beberapa waktu lalu. Pertemuan itu dinilai tak sekadar membahas pekerjaan.

“Ini mempunyai arti politik, bisa saja akan disatukan Jokowi sebagai king maker,” kata Direktur Eksekutif Political and Public Policy Studies Jerry Massie kepada Medcom.id, Minggu, 23 Juli 2023.

Jerry mengatakan Jokowi bisa jadi melihat progres koalisi Gerindra dan Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) yang mandek. Sehingga Jokowi mempertemukan Prabowo dengan Erick untuk membicarakan potensi berpasangan di pemilihan presiden (pilpres).

Baca Juga :  Zaini Mantri Doi Cawabup Terus Sambragi Warga Tampa Batas.

“Tapi di satu sisi, setengah kaki Jokowi ke Ganjar (Pranowo). Buktinya baju hitam-putih bergaris ini bagian dari Jokowi,” papar dia.

Sementara itu, Jerry menilai Prabowo masih terus menakar peluang kemenangan bila berpasangan dengan Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar (Cak Imin). Segala kelebihan dan kekurangan skenario itu belum menemukan hasil sehingga nasib KKIR tengah mengambang.

“Gaya politik bunglon PKB perlu dilihat Prabowo, tapi di sisi lain tidak meremehkan strategi Cak Imin yang berperan penting mewakili kelompok NU (Nahdlatul Ulama),” ucap dia.

Baca Juga :  Cegah Pelanggaran dalam Kampanye dan Tertib Debat Kandidat hingga APK, Panwaslih Nagan Raya Gelar Rakor

Sebelumnya, Jokowi mengundang Prabowo dan Erick makan bersama di Istana Bogor, Jawa Barat. Pertemuan itu digelar pada Minggu sore, 16 Juli 2023.

Pertemuan tersebut dinformasikan oleh Prabowo melalui akun Instagramnya @prabowo. Ia menggunggah dirinya, bersama Presiden dan Erick tengah asik bercengkerama.

“Saya dan Pak Erick Thohir menerima arahan dari Presiden Jokowi,” tulis keterangan foto pertemuan tersebut, yang diunggah Prabowo pada Selasa, 18 Juli 2023. (ES)

Berita Terkait

PJ Bupati Nagan Raya Lepaskan Mobil Distribusi Logistik Pilkada Tahun 2024.
Untuk Mencegah Money Politik Dan Kampanye Terselubung Panwaslih Nagan Raya Patroli Keliling.
Logistik Pilkada akan didistribusi Ke Kecamatan Panwaslih Nagan Raya akan Awasi
KIP Nagan Raya Gelar Bintek Pemantapan Tungsura dan Penggunaan Aplikasi SIREKAP Pilkada Nagan Raya Tahun 2024
Ketua Relawan Batavia FOR JOZ Apresiasi Kehadiran Riuan Masyarakat Nagan Raya Ikut Kampanye Akbar Pasangan JOZ
Menjelang Pemilihan Kepala Daerah Polres Nagan Raya Melaksanakan Pengecekan Peralatan
Empat Paslon Bupati Dan Wakil Bupati Ikuti Debat Publik Pilkada Kabupaten Aceh Timur 2024
Ratusan Masyarakat Nagan Raya Gelar Silahturahmi Dengan OM Bus

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 21:42 WIB

Pantau Situasi Pasar Tradisional Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Komsos dengan Pembeli dan Pedagang

Senin, 25 November 2024 - 15:24 WIB

Pj Bupati Gayo Lues Ajak Masyarakat Untuk ke TPS Menggunakan Hak Pilihnya

Senin, 25 November 2024 - 15:23 WIB

KIP Gayo Lues Distribusikan Logistik Pilkada ke Empat Kecamatan

Senin, 25 November 2024 - 08:54 WIB

Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Bantu Petani Siapkan Lahan Untuk Penanaman Bawang Merah

Minggu, 24 November 2024 - 14:00 WIB

Panwaslih Gayo Lues Gelar Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang Pilkada 2024

Sabtu, 23 November 2024 - 22:09 WIB

Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Damping dan bantu Petani Panen Bawang Merah

Sabtu, 23 November 2024 - 18:02 WIB

Panwaslih Adakan Bimtek Panwaslihcam, PPL, PTPS Se-Kabupaten Gayo Lues

Sabtu, 23 November 2024 - 17:11 WIB

Kapolres Gayo Lues Pastikan Situasi Kamtibmas pada Pilkada 2024 Aman dan Kondusif

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Iskandar PJ Bupati Nagan Raya Tinjau Lansung Lokasi TPS.

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:36 WIB

BANDA ACEH

Polisi Harus Pastikan Pilkada Aceh Bebas Intimidasi

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:32 WIB