dr.Eddi Junaidi Direktur Taradita Group Serahkan Satu Unit Ambulan ke RSU Munyang Kute

Redaksi Bara News

- Redaksi

Kamis, 17 Agustus 2023 - 12:33 WIB

501,000 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bener Meriah Baranewsaceh.co- Seusai pelaksanaan upacara bendera rangka HUT RI ke 78 di lapangan masjid agung Babussalam kecamatan Bukit Kabupaten Bener Meriah. Direktur Utama Taradita Group dr. Eddi Junaidi.Sp.Og.SH.M.Kes menyerahkan bantuan satu unit mobil ambulan kepada Pj Bupati Bener Drs Haili Yoga.M.Si . Ambulan tersebut nantinya akan di oprasikan khusus bagi para pasien mata di RSU Muyang Kute Bener Meriah. Kamis (17/08/2023).

Pj Bupati Drs. Haili yoga mengucapkan ribuan terimakasih kepada dr. Eddi Junaidi yang telah membantu terkait penyedian satu unit ambulan. Disebutkannya ini adalah wujud nyata dan rasa solidaritas serta pengabdian dan rasa tanggung jawab sebagai putra Gayo yang telah sukses di Jakarta. Semoga kedepan banyak lagi para pengusaha putra daerah yang mau berpartisifasi untuk kebaikan dan kemaslahatan rakyat Bener Meriah. Ucapnya. Pj. Bupati juga menimpali bahwa bantuan ini semoga bermanfaat bagi rakyat Bener Meriah. Ucapnya.

Sementara dr. Eddi Junaidi kepada media ini mengatakan. Momen pulang kampung ketanah kelahiran sengaja saya manfaatkan untuk berkunjung RSU Munyang Kute. Berdasarkan hasil audensi saya dengan direktur RSU Munyang Kute beberapq minggu yang laalu, saat ini RSU Munyang Kute belum memiliki Dokter specialis mata dan masih di bantu dokter dari RSU Datu Beru Takengon. Hal yang sangat menyedihkan menurut dr.Eddi ketika pasien melakukan oprasi mata atau katarak, saat pulang harus naik sepeda motor. Kedepan kita berharap dengan adanya ambulan yag di sumbagkan, masyarakat Bener Meriah mendapat kemudahan dalam berobat di RSU kebanggaan rakyat Bener Meriah ini. Pintanya.

Disisi lain direktur RSU Munyang Kute melalui Kabid Pelayanan dr Evi Syahrinawati kepada media ini menyampaikan. Terimakasih sebesar besarnya kepada putra daerah dr. Eddi Junaidi yang telah menyumbangkan satu unit mobil ambulan ke RSU Munyang Kute. “Semoga dengan adanya mobil ambulan ini kiranya lebih memudahkan para pasien khususnya pasien mata dalam berobat di RSU Munyang Kute. Pungkasnya. (Hamdani)

Berita Terkait

Mahdi, Berhasil Meraih Gelar Doktor Dari Pascasarjana UIN Ar-Raniry Banda Aceh
Bersama Travel PT Tasbih Amanah Bersama, Tgk. Syuhada Bimbing 40 Jama’ah Umroh
Biro Perjalan Haji Dan Umroh PT. Tasbih Amanah Bersama Buka Kantor Cabang Di Sejumlah Kabupaten/Kota
44 Perpustakaan Di Bener Meriah Akan Terima Bantuan Bahan Bacaan Dari Perpusnas
Bukti Pendukung Tidak Ada, Kasus Dugaan Pelanggaran Kode Etik Anggota DPRK Bener Meriah Dihentikan.
Akses Jalan Samar Kilang Sudah Dapat Dilalui
Pemkab Bener Meriah Gali Potensi Usaha Guna Tingkatkan PAD
Kondisi Jalan Rusak, Wisata Samar Kilang Sepi Pengunjung

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 00:56 WIB

Mantan Stafsus Bupati Aceh Selatan Apresiasi Program Penertiban Aset Agar Tepat Sasaran

Kamis, 17 April 2025 - 00:53 WIB

DPRK Aceh Selatan Apresiasi Gerak Cepat Bupati dan Dinas Pengairan Aceh Jawab Keluhan Petani di Labuhanhaji Barat

Kamis, 17 April 2025 - 00:52 WIB

Gerak Cepat, Bupati dan Dinas Pengairan Aceh Tinjau Intake Krueng Baru Aceh Selatan

Kamis, 17 April 2025 - 00:50 WIB

Pemkab Aceh Selatan Terima Audiensi Team Yayasan TPTN dan PT. Karunia Rotorindo Tani, Siap Jemput Dana Hibah dan CSR

Kamis, 17 April 2025 - 00:49 WIB

Gerak Bupati H Mirwan Wujudkan Program Ketahanan Pangan

Senin, 14 April 2025 - 23:56 WIB

Bupati dan Wakil Bupati Aceh Selatan Ajak Insan Pers Bersinergi Untuk Kemajuan Aceh Selatan

Senin, 14 April 2025 - 05:42 WIB

Plt Kadis Pertanahan : Bupati Aceh Selatan Sangat Profesional dalam Pengelolaan Aset Daerah

Minggu, 13 April 2025 - 21:11 WIB

Isu Mutasi Pejabat Dinilai sebagai Kontradiksi Pokok Dibalik Polemik Kebijakan Efesiensi Anggaran di Aceh Selatan

Berita Terbaru

BANDA ACEH

TA Khalid : Pupuk Subsidi Harus Dijual Dengan Harga HET di Aceh

Jumat, 18 Apr 2025 - 04:44 WIB