Dirlantas Polda Aceh Berbagi Kebahagiaan dengan Anak Berkebutuhan Khusus

Redaksi Bara News

- Redaksi

Sabtu, 29 Juli 2023 - 00:42 WIB

50404 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jantho — Dirlantas Polda Aceh Kombes M. Iqbal Alqudusy bersama anggota berkunjung ke Sekolah Luar Biasa (SLB) Negeri Pembina Provinsi Aceh di Kecamatan Ingin Jaya, Aceh Besar, Jumat, 28 Juli 2023.

Kedatangan Kombes Iqbal dan anggota disambut langsung oleh Kepala Sekolah SLB Negeri Pembina Provinsi Aceh Yosi Novianti bersama dewan guru.

Kehadiran Iqbal pun disambut antusias oleh anak-anak berkebutuhan khusus. Ia pun langsung akrab dengan mereka.

Baca Juga :  Universitas Serambi Mekkah Sabet Dua Penghargaan di Ajang Peksimida XVI 2024

“Assalamualaikum, apa kabar semua?” ucap Iqbal, menyapa anak-anak di SLB, saat masuk ke musala.

Iqbal mengatakan, maksud kedatangan dirinya ke sekolah tersebut adalah untuk memberikan tali asih dan kebahagiaan dengan anak-anak berkebutuhan khusus.

“Mereka sangat gembira melihat kedatangan kami. Ada yang ingin bersalaman, bahkan ada yang ingin duduk bersama saya,” kata Iqbal.

Baca Juga :  Bayi yang Ditemukan di Baitussalam Dibawa Pulang Kakek dan Neneknya

Mantan Kabid Humas Polda Jawa Tengah itu terlihat santai dan tidak canggung.
Ia juga langsung merangkul beberapa anak dan memangku duduk bersamanya.

“Ayok sini! Duduk sama saya. Sini, sini!” ajak Iqbal, kepada anak-anak di SPB.

Terlihat, Iqbal memangku beberapa anak secara bergantian sambil menyaksikan penampilan dan kreativitas anak-anak berkebutuhan khusus.

Berita Terkait

Bentuk Karakter Siswa, SD dan SMP Islam Cendekia Darussalam Gelar Camping
Menjawab Kerinduan Umat dengan Sosok Pemimpin Ideal
Kapolsek Pulo Aceh bersama Unit Propam Gelar Gaktibplin Mendadak Terkait Judi Online Terhadap Seluruh Personil
Tanamkan Nilai Keagamaan, Gampong Rumpet Gelar FAS dan Santuni Yatim
Penduduk Tercatat, Pertahanan Kuat
Calon Wakil Gubernur Aceh Dek Fadh Hadiri Silaturahmi Santri Jeumala Amal
PUSDA Yakin Pasangan Adun Mukhlis – Abati Berpotensi Besar Terpilih Kembali di Pilkada Aceh Besar
Iskandar PJ Bupati Nagan Raya Hadiri Penutupan PKN Tingkat II Angkatan XVII Tahun 2024

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 21:42 WIB

Pantau Situasi Pasar Tradisional Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Komsos dengan Pembeli dan Pedagang

Senin, 25 November 2024 - 15:24 WIB

Pj Bupati Gayo Lues Ajak Masyarakat Untuk ke TPS Menggunakan Hak Pilihnya

Senin, 25 November 2024 - 15:23 WIB

KIP Gayo Lues Distribusikan Logistik Pilkada ke Empat Kecamatan

Senin, 25 November 2024 - 08:54 WIB

Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Bantu Petani Siapkan Lahan Untuk Penanaman Bawang Merah

Minggu, 24 November 2024 - 14:00 WIB

Panwaslih Gayo Lues Gelar Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang Pilkada 2024

Sabtu, 23 November 2024 - 22:09 WIB

Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Damping dan bantu Petani Panen Bawang Merah

Sabtu, 23 November 2024 - 18:02 WIB

Panwaslih Adakan Bimtek Panwaslihcam, PPL, PTPS Se-Kabupaten Gayo Lues

Sabtu, 23 November 2024 - 17:11 WIB

Kapolres Gayo Lues Pastikan Situasi Kamtibmas pada Pilkada 2024 Aman dan Kondusif

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Iskandar PJ Bupati Nagan Raya Tinjau Lansung Lokasi TPS.

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:36 WIB

BANDA ACEH

Polisi Harus Pastikan Pilkada Aceh Bebas Intimidasi

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:32 WIB