Oknum BPK Diduga Meminta Sejumlah uang kepada Pj Kades Kutacane Lama

Redaksi Bara News

- Redaksi

Sabtu, 27 Mei 2023 - 10:24 WIB

50514 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane,baranewsaceh.co-  Terkait Keterlambatan Pencairan Dana Desa Kutacane Lama Tahap I Untuk Tahun Anggaran 2023 di Anggab Bermasalah, ketua BPK diduga Memanfaatkan situasi dengan cara meminta sejumlah uang kepada Pj Kades Kutacane Lama.

Dari hasil penelusuran dan konfirmasi langsung awak media , pada Sabtu 27 Mei 2023 dengan Pj Kades Kutacane Lama di kediamannya, terkait dugaan permintaan yang dilakukan Oknum Ketua BPK.

“Pj Kades Menjelaskan, pada awalnya ada permasalahan terkait penggunaan dana desa tahun 2022, bahkan sudah ditindaklanjuti oleh pihak Inspektorat Kabupaten Aceh Tenggara.

 

Atas permasalahan ini Camat Meminta pada Pj Kades kuta cane lama untuk bermusyawarah dengan BPK, terkait untuk penarikan Dana Desa tahap pertama,

Pj kades menambahkan setelah ada hasil Musyawarah dan kesepakatan baru dana desa Kutacane lama untuk dapat diusulkan terkait pencairan dana desa tahap pertama, maka Pj kades mengajak BPK untuk bermusyawarah di Kantor Camat Babussalam.

Namun sebelum ada kesempatan sudah dua kali diajak oleh Pj Kades untuk musyawarah di kantor camat, namun pihak BPK tidak hadir tanpa alasan pasti, sebutnya.

Setelah adanya Kesepakatan BPK Mendapat imbalan sejumlah uang dengan Pj Kades, maka diadakan musyawarah di Kantor Kecamatan Babussalam, kemudian Pj Kades mengajukan penarikan dana desa untuk tahap 1 Tahun Anggaran 2023, dan dana desa di cairkan di Bulan April.

Setelah dana desa cair maka dari hasil kesepakatan baru uang yang diminta Oknum Ketua BPK direalisasikan, dengan menggunakan kwetansi dan ditandatangani saksi, dlm kwetansi dibuat sebagai dana oprasional BPK. Sebutnya

Pj kades juga tambahkan dalam APBDes tidak ada biaya operasional BPK, ironisnya Ketua BPK membawa Laptop kepada Pj Kades, dan memberikan Laptop tersebut kepada Pj Kades untuk diserahkan pada BPK untuk mengambil photo dokumen namun Pj Kades menolak, itukan seolah-olah menjebak saya ungkap PJ Kades.

Setelah awak media ini mengkonfirmasi Oknum BPK Kuta Cane lama melalui hp selulerne (WA) tetapi ia mengatakan tidak ada lalu ia mengarahkan untuk konfirmasi ke PJ Kuta Cane lama.

Tim

Berita Terkait

Bupati Aceh Tenggara Buka Musrenbang RKPK Tahun 2026, Fokus pada Pembangunan Berkelanjutan
Pemkab Aceh Tenggara Salurkan Bantuan Masa Panik kepada Korban Kebakaran
Dua Rumah Semi Permanen Hangus Dilahap si Jago Merah
Lepas Sambut Kapolres Agara yang Baru, Bupati Ajak Serius Berantas Narkoba Hingga Bahas Harga Pupuk.
Keluarga Besar Bara News Mengucapkan Selamat Dan Sukses “Lepas Sambut Kapolres Aceh Tenggara”
Bingung Cara Jual Hasil Panen Padi ke Bulog?, Begini Caranya
Bupati Hadiri Grand Opening Klinik Pratama Rawat Inap Rashi Medika, Sekaligus Potong Pita Peresmian Gedung
Lakukan Inspeksi Mendadak, Bupati Tegaskan Kedisiplinan
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 13:19 WIB

Masyarakat dan Kawasan Bebas Sabang

Selasa, 18 Maret 2025 - 15:30 WIB

Mengenal Sabang sebagai Kawasan Perdagangan Bebas dan Pelabuhan Bebas (KPBPB)

Sabtu, 8 Februari 2025 - 23:42 WIB

Proyek Pembangunan Dermaga Kapal Cepat BPKS Diduga Sarat Permainan

Kamis, 30 Januari 2025 - 18:25 WIB

Presiden Adam Depok Buka Suara Soal Tudingan Komdis Aceh

Sabtu, 18 Januari 2025 - 13:38 WIB

Pj. Keuchik Krueng Raya Pimpin Verifikasi Keluarga Penerima Manfaat BLT Dana Desa 2025

Senin, 30 Desember 2024 - 16:45 WIB

PLN Perkuat Perekonomian dan Pariwisata Aceh melalui Program “Desa Berdaya PLN”

Sabtu, 28 Desember 2024 - 11:10 WIB

Prodi Pendidikan Kimia FKIP USM Gelar PKM di Gampong Jaboi Kota Sabang

Sabtu, 28 Desember 2024 - 01:14 WIB

Kapolda Aceh Cek Pos Pelayanan Ops Lilin Seulawah 2024 di Sabang

Berita Terbaru

ACEH UTARA

Surat Pindah Anak Sekolah Ditahan, Warga Geram

Sabtu, 19 Apr 2025 - 14:01 WIB

NASIONAL

Reshuffle Kabinet dan Harapan Baru Investasi

Sabtu, 19 Apr 2025 - 13:23 WIB

GAYO LUES

Babinsa ciptakan keakraban dengan Warga Binaan melalui Komsos 

Sabtu, 19 Apr 2025 - 10:18 WIB