Penampilan dan Gagasan Muallem- Dek Fadh Diapresiasi dalam Debat Calon Gubernur

HW

- Redaksi

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 13:26 WIB

50135 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banda Aceh — Syarbaini, Pemuda Aceh yang juga aktivis muda mengapresiasi visi dan misi yang disampaikan oleh Muallem, calon Gubernur Aceh, dalam debat yang berlangsung semalam.

Syarbaini menyampaikan bahwa pandangan serta program yang diusung oleh Muallem dalam kesempatan tersebut dinilai sangat relevan dengan kondisi dan kebutuhan masyarakat Aceh saat ini.

“Aceh ke depan pantas dipimpin oleh sosok seperti Muallem dan Dek Fadh. Kami menghimbau masyarakat Aceh menggunakan hati nurani dalam memilih pemimpin, karena ini menentukan masa depan Aceh,” kata Syarbaini. Sabtu, 26 Oktober 2024.

Dalam debat semalam, menurut Syarbaini Muallem berhasil menyampaikan gagasan-gagasan yang tidak hanya berorientasi pada pembangunan ekonomi, tetapi juga menyentuh sektor-sektor esensial lainnya seperti pendidikan, kesehatan, dan pemberdayaan pemuda.

Baca Juga :  Irwan Djohan Langgar Aturan Pemasangan Reklame

“Visi Muallem sangat jelas, yaitu membawa Aceh ke arah yang lebih maju dan sejahtera dengan tetap mempertahankan nilai-nilai keacehan,” ujarnya.

Menurutnya, visi yang ditawarkan Muallem, yang menekankan pada pembangunan berkelanjutan dan peningkatan kualitas sumber daya manusia, merupakan langkah yang tepat bagi perkembangan Aceh.

Syarbaini juga menyoroti bagaimana Muallem memberikan perhatian serius pada pemuda sebagai pilar utama pembangunan Aceh ke depan.

“Pemuda Aceh saat ini sangat berharap bahwa siapapun yang terpilih nanti benar-benar mampu membawa perubahan positif, khususnya dalam meningkatkan keterlibatan pemuda dalam proses pembangunan,” kata Syarbaini.

Baca Juga :  Wakapolda Aceh Buka Musrenbang Polda Aceh Tahun 2023

Ia menambahkan bahwa pemuda Aceh membutuhkan sosok pemimpin yang bisa mengayomi dan mendukung inisiatif-inisiatif kreatif mereka agar lebih berkontribusi bagi daerah.

Debat calon Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh semalam memang menjadi ajang yang penting bagi masyarakat Aceh untuk melihat sejauh mana komitmen para kandidat terhadap pembangunan daerah.

Visi misi yang disampaikan Muallem diharapkan mampu menjawab berbagai tantangan di Aceh, termasuk pengentasan kemiskinan, pengembangan infrastruktur, dan peningkatan layanan publik, serta penerapan syariat Islam.

Ia menekankan bahwa proses demokrasi ini perlu mendapatkan dukungan dari seluruh elemen masyarakat agar menghasilkan pemimpin yang benar-benar bisa merealisasikan visi tersebut.[]

Berita Terkait

Calon Wagub Fadhlullah Kunjungi Mantan Gubernur Aceh dr. Zaini Abdullah di RS Zainal Abidin
Mualem – Dek Fadh Sambut Menlu Sugiono di Bandara Iskandar Muda
Bank Aceh Mengucapkan Selamat & Sukses atas Pelantikan dan Pengucapan Sumpah/Janji Jabatan Pimpinan DPRA Periode 2024-2029
Doa dan Zikir Bersama Anak Syuhada Akan Digelar di Meuligo Wali Nanggroe Aceh
Jubir Dek Fad Center: Muallem-Dek Fad Menang Telak Di Debat Perdana
Gerakan Pemuda Kota (GPK) Deklarasikan Dukung Pasangan no urut 1, Calon Walikota Banda Aceh Illiza Sa’aduddin Djamal – Afdhal Khalilullah Mukhlis
Nanti Malam Debat Pertama Cagub Aceh, Dek Fadh Center Aceh Sebut Kandidat 02 Sangat Siap
Tarmizi Age Usul Muzakir Manaf Jadi Tokoh Perdamaian Dunia

Berita Terkait

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 09:50 WIB

Mahasiswa Unimal Asal Gayo Lues Meraih Prestasi Ditingkat Nasional

Jumat, 25 Oktober 2024 - 23:07 WIB

Relawan Muda GaesssTeken Nota Kesepakatan Dengan Pasangan Said Sani – Saini.

Jumat, 25 Oktober 2024 - 13:31 WIB

Bati Tuud Koramil 08/ Blangpegayon Pimpin Jum’at Bersih Dalam Hal Karya Bhakti Di Desa Cinta Maju

Rabu, 23 Oktober 2024 - 21:46 WIB

Ribuan Masyarakat Sambut Kedatangan Said Sani – Saini di Perlak

Rabu, 23 Oktober 2024 - 12:48 WIB

Babinsa Koramil 07/Blangjerango Sambangi Warga Pembudidaya Ikan Lele

Rabu, 23 Oktober 2024 - 00:35 WIB

Ratusan Warga Sambut Kedatangan Gaesss Paslon Nomor 1 Dengan Acara Kalung Bunga

Selasa, 22 Oktober 2024 - 11:05 WIB

Pererat Sinergitas, Babinsa Koramil 06/Tripe Jaya Komsos Dengan Perangkat Desa

Senin, 21 Oktober 2024 - 11:21 WIB

Kodim 0113/ Gayo Lues Gelar Pelaksanaan Apel Siaga 1 Dalam Rangka Mengantisipasi Bangsit Pengambilan Sumpah Dan Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden RI Tahun 2024

Berita Terbaru

BANDA ACEH

Mualem – Dek Fadh Sambut Menlu Sugiono di Bandara Iskandar Muda

Minggu, 27 Okt 2024 - 13:01 WIB