BARMAS Apresiasi Mendagri Atas Perpanjangan Jabatan Pj Bupati Aceh Selatan

Redaksi Bara News

- Redaksi

Jumat, 27 September 2024 - 21:30 WIB

50219 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jum’at, 27 September 2024 | Muhammad Arhas Ketua Umum Barisan Muda Aceh Selatan (Barmas) Mengapresiasi Terima SK perpanjangan, Pj Bupati Aceh selatan optimis lakukan pembenahan-pembenahan yang belum selesai setelah kembali menerima Surat Keputusan (SK) Perpanjangan sebagai Pejabat (Pj) Bupati Aceh selatan dari Menteri dalam Negeri (Mendgari) RI, Tito Karnavian,

Pj. Gubernur Aceh, Dr. H. Safrizal ZA, M.Si., menyerahkan SK perpanjangan masa jabatan Pj. Bupati Aceh Selatan Cut Syazalisma, S.STP, M.Si didampingi Istri yang juga menjabat sebagai Pj Ketua TP PKK Aceh Selatan Yuliani Irvana di ruang kerja Gubernur Aceh, jum’at, (27/09/2024)

“Tidak terasa memang sosok
Cut Syazalisma, S.STP, M.Si selama menjabat sebagai Pj Bupati Aceh selatan.
banyak program yang belum tereksekusi, dengan perpanjangan ini beberapa program dan kegiatan serta pembenahan-pembenahan akan terus di lakukan,” kata Pj Bupati Aceh selatan, Cut Syazalisma, S.STP, M.Si

Prosesi penyerahan SK Perpanjangan masa Jabatan itu berlangsung di ruang kerja Gubernur Aceh, Jum’at (27/9/2024) sore.

Cut syazalisma S.TP, M.Si mengatakan diterimanya SK perpanjangan ini meletigimasi dirinya sebagai Pj Bupati Aceh selatan yang masih akan melanjutkan memimpin Aceh Selatan. Dan dalam menjalankan tugas sebagai pejabat bupati, tugas utama memfasilitasi pemilu sudah selesai dan saat ini akan berlanjut ke Pilkada serentak 2024.

Muhammad Arhas Ketua (Barmas) Mengapresiasi selama program yang sudah terealisasi itu adalah penurunan angka kemiskinan ekstrem di Aceh Selatan, pemberantasan stunting, menjaga inflasi dan memfasilitasi Pilkada yg sedang berjalan,” ujarnya. Arhas

Namun selain empat program itu masih banyak program yang harus dilakukan melalui OPD yang ada di Pemkab Aceh Selatan meski waktunya tidak cukup lama namun masih ada kesempatan.

“Waktu yang tidak lama ini akan kita kebut dengan kolaborasi semua pihak, terutama OPD dan pegawai serta masyarakat termasuk pemerintah paling bawah di kecamatan maupun kelurahan,” tutup Arhas.

Berita Terkait

Abu Muda Syukri Wali Terima Kunjungan Kerja Kombes Pol Zuhdi Batubara
Abu Muda Syukri Wali Terima Kunjungan Komandan Brimob Polda Aceh
Soal Qanun Pertambangan Rakyat, Marwah Mualem dan UUPA Dipertaruhkan
Launching Gerakan Gampong Maghrib Mengaji, Ini Kata Bupati H Mirwan
Mantan Stafsus Bupati Aceh Selatan Apresiasi Program Penertiban Aset Agar Tepat Sasaran
DPRK Aceh Selatan Apresiasi Gerak Cepat Bupati dan Dinas Pengairan Aceh Jawab Keluhan Petani di Labuhanhaji Barat
Gerak Cepat, Bupati dan Dinas Pengairan Aceh Tinjau Intake Krueng Baru Aceh Selatan
Pemkab Aceh Selatan Terima Audiensi Team Yayasan TPTN dan PT. Karunia Rotorindo Tani, Siap Jemput Dana Hibah dan CSR

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 23:01 WIB

Bukan Cerita Pendekar, Ini Cerita Bupati

Sabtu, 22 Februari 2025 - 20:56 WIB

SEMMI PC Meminta Bupati Aceh Tamiang Untuk Segera Memberikan Tanda Berupa Stiker Identitas Pada Seluruh Aset Daerah

Senin, 20 Januari 2025 - 20:11 WIB

Paripurna DPR-K Aceh Tamiang tetapkan ARMIA FAHMI-ISMAIL Bupati Aceh Tamiang

Selasa, 14 Januari 2025 - 17:34 WIB

Fadlon,S.H Ketua DPR-K Aceh Tamiang Sepakat pelantikan Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh Sesuai Jadwal

Selasa, 14 Januari 2025 - 17:19 WIB

Fadlon,S.H Ketua DPR-K Aceh Tamiang Sepakat pelantikan Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh sesuai Jadwal

Rabu, 8 Januari 2025 - 15:12 WIB

Polres Aceh Tamiang Ungkap Kasus Narkotika Jenis Kokain Senilai Rp 4 Miliar

Rabu, 18 Desember 2024 - 05:16 WIB

LSM Garang Nilai Polres Aceh Tamiang Sukses Ciptakan Pilkada Damai 2024

Selasa, 17 Desember 2024 - 18:17 WIB

Tokoh Masyarakat Apresiasi Polres Aceh Tamiang Soal Pengamanan Pilkada 2024

Berita Terbaru

ACEH SELATAN

Abu Muda Syukri Wali Terima Kunjungan Kerja Kombes Pol Zuhdi Batubara

Minggu, 20 Apr 2025 - 16:17 WIB

ACEH TENGGARA

Rutinitas Mingguan, Bupati Ajak ASN dan Masyarakat Senam Jantung Sehat

Minggu, 20 Apr 2025 - 13:30 WIB

GAYO LUES

Sukseskan Swasembada Pangan, Babinsa Dampingi Petani Tanam Padi

Minggu, 20 Apr 2025 - 09:48 WIB

ACEH SELATAN

Abu Muda Syukri Wali Terima Kunjungan Komandan Brimob Polda Aceh

Minggu, 20 Apr 2025 - 01:28 WIB

ACEH TENGGARA

Diduga Akibat Korsleting Listrik, 3 Rumah dan 1 Tempat Ibadah Hangus

Sabtu, 19 Apr 2025 - 23:27 WIB

https://xml.qualiclicks.com/redirect?feed=0&auth=&url=https://baranewsaceh.co&subid=