Danramil 08/ Blangpegayon Hadiri Jum’at Curhat Yang Diadakan Polres Gayo Lues

Redaksi Bara News

- Redaksi

Sabtu, 7 September 2024 - 10:29 WIB

50139 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues-Danramil 08/ Blangpegayon, Kapten Inf Adrianto hadiri Jum’at Curhat yang dilaksanakan Polres Gayo Lues di Desa Umelah Kec. Blangpegayon Kab. Gayo Lues.
(Jum’at, 06/09/2024)

AKBP Setiyawan Eko Prasetiya, S.H., S.I.K., mengucapkan terima kasih kepada Muspika, tokoh masyarakat, tokoh agama serta elemen masyarakat wilayah Kecamatan Blangpegayon yang turut hadir dalam kegiatan tersebut. Ia menjelaskan Jumat Curhat merupakan program Kapolri yang bertujuan mendapatkan masukan maupun saran terkait pengelolaan situasi kamtibmas, dalam hal ini menjelang Pilkada yang tak lama lagi akan dilaksanakan di Kabupaten Gayo Lues.

“Harapannya permasalahan yang ada di desa bisa tersampaikan kepada kami sehingga sedikit demi sedikit kinerja kepolisian bisa semakin meningkat,” ucap Kapolres.

Baca Juga :  Ratusan Warga Sambut Kedatangan Gaesss Paslon Nomor 1 Dengan Acara Kalung Bunga

Lebih lanjut, Kapolres mempersilakan masyarakat untuk menyampaikan permasalahan, baik yang di tengah masyarakat maupun terkait dengan kinerja yang perlu masukan sehingga dapat memperbaiki citra Polri, khususnya Polres Gayo Lues supaya semakin baik dalam melaksanakan tugas memberikan perlindungan dan pengayom kepada masyarakat.

Kapolres menekankan pentingnya menjaga stabilitas Kamtibmas di wilayah Kabupaten Gayo Lues. Beliau menyampaikan bahwa keterlibatan seluruh elemen masyarakat sangat dibutuhkan guna menjaga suasana yang kondusif selama proses pemilu berlangsung.

“Kami mengajak seluruh masyarakat untuk berperan aktif dalam menjaga situasi keamanan di desa masing-masing. Jangan sampai kita terprovokasi oleh isu-isu yang dapat memecah belah persatuan. Keamanan adalah tanggung jawab kita bersama, terutama menjelang Pilkada yang akan datang,” ujar AKBP Setiyawan.

Baca Juga :  Tiga Pasangan Calon Bupati Gayo Lues Adalah Putra Terbaik Perlu Dukungan semua Pihak

Lebih lanjut, Kapolres menambahkan bahwa Polres Gayo Lues akan terus bersinergi dengan semua pihak, baik pemerintah daerah maupun tokoh masyarakat, untuk memastikan bahwa Pilkada dapat berlangsung aman dan damai.

Dikesempatan yang sama, Kapten Inf Adrianto selaku Danramil 08/ Blangpegayon menambahkan akan selalu siap membantu pihak kepolisian apabila dibutuhkan. Saya berharap seluruh komponen masyarakat juga ikut andil dalam Pilkada 2024 ini, mari sama-sama kita menjaga ketertiban dan keamanan desa. Sehingga selama pemilihan kepala daerah berlangsung dapat berjalan dengan lancar, tutup Danramil.

Berita Terkait

Babinsa Dampingi Warga Meninjau Lahan Tanaman Padi Milik Warga Binaan
KIP Gayo Lues Musnahkan Surat Suara Rusak Pilkada 2024
Ketua DPRK Gayo Lues Ajak Masyarakat Sukseskan Pilkada 2024
Pantau Situasi Pasar Tradisional Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Komsos dengan Pembeli dan Pedagang
Pj Bupati Gayo Lues Ajak Masyarakat Untuk ke TPS Menggunakan Hak Pilihnya
KIP Gayo Lues Distribusikan Logistik Pilkada ke Empat Kecamatan
Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Bantu Petani Siapkan Lahan Untuk Penanaman Bawang Merah
Panwaslih Gayo Lues Gelar Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang Pilkada 2024

Berita Terkait

Kamis, 14 November 2024 - 05:12 WIB

LembAHtari: Jika Dibiarkan Inti TNGL Sikundur Tenggulun hanya Tinggal Sebutan

Rabu, 13 November 2024 - 22:48 WIB

Melanjutkan Pembangunan Masjid Agung Jadi Prioritas Utama Armia Pahmi-Ismail

Rabu, 13 November 2024 - 09:51 WIB

Polisi Tangani Kasus Dugaan Pengancaman terhadap Sekretaris RKB Aceh Tamiang

Rabu, 6 November 2024 - 03:38 WIB

PUSDA Dukung Langkah Kasasi KIP Aceh Tamiang, Pastikan Armia Fahmi-Ismail Tetap Lawan Kotak Kosong

Kamis, 26 September 2024 - 09:02 WIB

Provokasi Pilih Kotak Kosong dan Propaganda APH Diminta Segera Tindak Tegas

Sabtu, 21 September 2024 - 10:25 WIB

AMAN JARUM Satukan Gayo Serumpun buka akses lesten gayo lues – Polo tige Aceh Temiang

Minggu, 1 September 2024 - 08:26 WIB

Dandim 0117/Aceh Tamiang, Sambut Kunjungan Kerja Irdam Iskandar Muda

Rabu, 21 Agustus 2024 - 02:21 WIB

Polisi Selidiki Penyebab Kebakaran Sumur Minyak Pertamina di Aceh Tamiang

Berita Terbaru

GAYO LUES

KIP Gayo Lues Musnahkan Surat Suara Rusak Pilkada 2024

Rabu, 27 Nov 2024 - 07:22 WIB

NAGAN RAYA

Iskandar PJ Bupati Nagan Raya Tinjau Lansung Lokasi TPS.

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:36 WIB

BANDA ACEH

Polisi Harus Pastikan Pilkada Aceh Bebas Intimidasi

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:32 WIB