Musrenbang Terakhir Tingkat Kecamatan, Bupati Kembali Ingatkan Tumbuh Untuk Cita-cita Aceh Tenggara

Zulkifli,S.Kom

- Redaksi

Selasa, 18 Maret 2025 - 00:28 WIB

50168 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane_Bupati Aceh Tenggara H. M. Salim Fakhry Buka Musrenbang Terakhir tingkat Kecamatan RKPK Aceh Tenggara Tahun Anggaran 2026.

Musrenbang merupakan Aspirasi dari tingkat Desa dan Kecamatan yang akan diusulkan ke Kabupaten. Musrenbang Terakhir, Terbagi menjadi Daerah Pilih (Dapil) IV dan V. Dan dibagi menjadi dua sesi.

Dapil IV Terbagi dari Kecamatan Lawe Alas, Babul Rahmah, Leuser, Tanoh Alas. Serta Dapil V Kecamatan Badar, Darul Hasanah, dan Kecamatan Ketambe. Musrenbang dilaksanakan di oproom Setdakab. Senin (17/3/2025)

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Di hari terakhir, Bupati mengungkapkan pentingnya rasa kebersamaan, kekompakan demi terwujudnya cita-cita Kabupaten.

“Apapun yang direncanakan jika tidak dibersamai dengan kekompakan, tidak akan berjalan, jadi mari bersatu tumbuhkan rasa kebersamaan demi mewujudkan cita-cita Kabupaten Aceh Tenggara.”ajak Bupati H. M. Salim Fakhry.

Kasmudin Camat Badar menjelaskan Musrenbang merupakan tindak lanjut dari instruksi Bupati Aceh Tenggara tentang pelaksanaan RKPK tingkat Kecamatan.

Adapun peserta Musrenbang dari tiga Kecamatan Dapil V, berjumlah 350 orang. Kasmudin Memaparkan usulan Prioritas Dapil V, berkaitan dengan Kondisi Bidang Pertanian, Parawisata serta Pengembangan Perumahan Yang berpotensi. Yang bisa kita lihat pada jalan lintas Kabupaten Kutacane-Gayo Lues

Dan usulan Prioritas yang bersifat cukup mendesak untuk kecamatan Dapil IV yaitu Normalisasi Kali Alas serta perbaikan jalan. Pelaksanaan Musrenbang Dapil IV dihadiri 220 orang.

Serta semua masukan telah disampaikan dan diinput dalam Aplikasi Sistem Infirmasi Pembangunan Daerah Republik Indonesia (SIPD-RI).

Dan akan dilanjutkan nantinya dengan Musrenbang tingkat Kabupaten Aceh Tenggara.

(Fenra)

Berita Terkait

Safari Ramadhan di Semadam Agara Diwarnai Ceramah, Dan Bantuan Anak Yatim
Akses Jalan Raje Bintang Pulonas Baru Sudah Dibuka
Dituding Gelembungkan Jumlah Siswa Untuk Dana BOS, Kepsek SMA 1 Lawe Sigala gala Bantah Hal Tersebut.
Selama Dua Tahun Lebih Menjadi Kapolres Aceh Tenggara, AKBP R. Doni Sumarsono, S.I.K, M.H: Banyak Prestasi dan Sukses Memberantas Narkoba
Safari Ramadhan TIM VI Pemkab Agara Buka Puasa dan Santuni Anak Yatim
Satu Lagi Napi Yang Kabur Menyerahkan Diri. Fakhry : Napi Yang Meyerahkan Diri Akan Diperlakukan Secara Manusiawi.
Selama Dua Tahun Lebih Menjadi Kapolres Aceh Tenggara, AKBP R. Doni Sumarsono, S.I.K, M.H: Banyak Prestasi dan Sukses Memberantas Narkoba
Pemkab Aceh Tenggara Gelar Safari Ramadhan di 8 Kecamatan, Serta Salurkan Bantuan Sebesar 97 Juta

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 00:56 WIB

Mayat Terikat di Pesantren Aceh Singkil: Perampokan Berujung Maut?

Minggu, 2 Maret 2025 - 00:22 WIB

Kuasa Hukum Hj Narwati Desak Kejaksaan Segera Limpahkan Kasus Perusakan Yang DPO kepersidangan dikwatirkan akan Melarikan Diri Lagi

Rabu, 26 Februari 2025 - 08:46 WIB

Ratusan Masyarakat Kota Baharu Orasi Damai Ke Kantor Bupati dan DPRK Aceh Singkil Dan Ucapkan Terima Kasih Kepada Kapolres

Selasa, 25 Februari 2025 - 23:29 WIB

Diduga Residivis Ali Basra Alias Nandong Diringkus Tim Sat Reskrim Polres Aceh Singkil

Sabtu, 22 Februari 2025 - 14:35 WIB

Judiadi Kecam Pernyataanan Ketua DPRA

Jumat, 21 Februari 2025 - 10:50 WIB

DPRK Aceh Singkil Rekom PT Nafasindo Bangun Kebun Plasma Bukan Pola Kemitraan

Senin, 17 Februari 2025 - 03:29 WIB

Gubernur Aceh Sebutkan Penghapusan Barcode Demi Kenyamanan Bersama

Senin, 17 Februari 2025 - 03:06 WIB

Gubernur Aceh Lantik Bupati Dan Wakil Bupati Aceh Singkil

Berita Terbaru

OPINI

Jaksa Agung : “Negara Masih Ada”

Senin, 17 Mar 2025 - 23:21 WIB