Ini Harapan Fadhlullah Kepada Ketua DPRA Baru Zulfadli

Redaksi Bara News

- Redaksi

Sabtu, 21 Oktober 2023 - 22:51 WIB

50387 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDA ACEH – Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) menggelar rapat paripurna pengambilan sumpah dan pelantikan Zulfadli AMD alias Abang Samalanga pada Kamis 19 Oktober 2023 sebagai Ketua DPRA sisa masa jabatan periode 2019-2024 di gedung utama.

Hadir dalam acara tersrbut Wali Nanggroe, Tgk Malik Mahmud Al Haythar, Pj Gubernur, Achmad Marzuki , Muzakir Manaf dan sejumlah tamu undangan lainnya.

Sementara itu satu-satunya anggota DPRI dari Aceh, yang ikut menghadiri acara ini yaitu Fadlullah, SE (Dek Fad) Anggota DPRI Komisi 1, yang juga ketua DPD Gerindra Aceh.

Baca Juga :  Kapolda Aceh Tinjau Pelaksanaan Bakti Kesehatan Donor Darah

Pria yang akrab disapa Dek Fat ini, memberikan harapan besar kepada ketua DPRA yang baru dilantik ini, untuk bisa menjadikan gedung DPRA sebagai rumah besar bagi Rakyat Aceh dan menjadi tempat menampung aspirasi Rakyat

Lebih lanjut Fadlullah berharap, lembaga DPRA untuk bisa mewujudkan kepentingan dan kekhususan Aceh bagi rakyat serta mementingkan kepentingan rakyat diatas kepentingan pribadi

Baca Juga :  Bea Cukai Kenalkan Tugas dan Fungsi ke Mahasiswa Politeknik Pelayaran Malahayati

“Kepada Ketua yang baru dilantik, kita semua berharap bisa menjalankan kerja dan dedikasinya, sesuai dengan sumpah yang diucapkannya” Harap Dek Fat.

Sebagaimana diketahui, Zulfadli alias Abang Samalanga diusulkan oleh Partai Aceh sebagai Ketua DPRA menggantikan Saiful Bahri alias Pon Yaya. (TA)

Berita Terkait

Mualem dan Dek Fadh Gunakan Hak Pilih di Tempat Berbeda, Kata Dek Fad : Pilihlah Dengan Hati Nurani
Dek Fadh Cawagub Aceh Memilih di Pidie
Polisi Harus Pastikan Pilkada Aceh Bebas Intimidasi
Brimob Aceh Siaga Jelang Pilkada Serentak 2024
Memasuki Masa Tenang, Mualem-Dek Fadh Ajak Jaga Kondusivitas Pemilu
Hasil Survei Mualem – Dek Fadh Sulit Dikejar Bustami – Fadhil
Abu Mudi: Ingatkan Pilih Aminullah-Isnaini, Pemimpin Laki-Laki yang Amanah dan Bersinergi dengan Ulama Aswaja
PUSDA Gelar Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW dan Santunan Anak Yatim di Banda Aceh

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 14:46 WIB

Dandim 0113/ Gayo Lues Beserta Forkopimda Memantau Pelaksanaan Pilkada Di Kabupaten Gayo Lues

Rabu, 27 November 2024 - 07:22 WIB

KIP Gayo Lues Musnahkan Surat Suara Rusak Pilkada 2024

Selasa, 26 November 2024 - 16:24 WIB

Ketua DPRK Gayo Lues Ajak Masyarakat Sukseskan Pilkada 2024

Senin, 25 November 2024 - 21:42 WIB

Pantau Situasi Pasar Tradisional Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Komsos dengan Pembeli dan Pedagang

Senin, 25 November 2024 - 15:24 WIB

Pj Bupati Gayo Lues Ajak Masyarakat Untuk ke TPS Menggunakan Hak Pilihnya

Senin, 25 November 2024 - 15:23 WIB

KIP Gayo Lues Distribusikan Logistik Pilkada ke Empat Kecamatan

Senin, 25 November 2024 - 08:54 WIB

Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Bantu Petani Siapkan Lahan Untuk Penanaman Bawang Merah

Minggu, 24 November 2024 - 14:00 WIB

Panwaslih Gayo Lues Gelar Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang Pilkada 2024

Berita Terbaru

BANDA ACEH

Dek Fadh Cawagub Aceh Memilih di Pidie

Rabu, 27 Nov 2024 - 14:31 WIB