Himaif Umuslim gelar TDO

Redaksi Bara News

- Redaksi

Selasa, 26 September 2023 - 22:28 WIB

50396 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BIREUEN | Himpunan Mahasiswa Informatika (HIMAIF) universitas almuslim menggelar kegiatan Training Dasar Organisasi (TDO), berlangsung di di ruang creatif center gedung M.A Jangka, Senin, (25/9).

Menurut jetua panitia Himaif Umuslim M.Akbar, kegiatan bertujuan untuk membentuk mahasiswa yang berkarakter, berjiwa kepemimpinan, bertanggung jawab, berpikir kritis dan memiliki jiwa solidaritas, diikuti lebih kurang 200 peserta dibuka Wakil rektor 3 universitas almuslim Dr. drh Zulfikar, M.Si.

Wakil rektor 3 dalam sambutannya menyampaikan harapan besarnya kepada seluruh mahasiswa Fakultas Ilmu Komputer agar memiliki jiwa kepemimpinan yang bertanggung jawab.

Karena rasa tanggung kawab, menurut saya pemimpin yang bertanggung jawab sangat depat mempengaruhi suksesnya satu organisasi. Ujar bapak dr. drh Zulfikar M.Si

Dekan Fakultas Ilmu Komputer (Fikom) Umuslim Riyadhul fajri S.St. M.Kom memberi apresiasi kepada mahasiswa yang telah melaksanakan sebuah acara pembentukan intrapersonal mahasiswa.
Harapnnya semoga peserta dapat nengikuti dengan serius dan disiplin, sehingga hasilnya dapat menumbuhkan kembali jiwa solidaritas yang hampir pudar di fakultas ilmu komputer, ujar Dekan Fikom.

Kegiatan pembukaan selain dihadiri peserta juga turut dihadori sejumlah dosen dan alumni diwakili Dasril Azmi, M.Kom. (ZK)

Berita Terkait

Program 1000 Investor Pasar Modal di Bireuen Resmi Dimulai
Perdana, Tulisan Dosen Ekonomi Syariah UIA Tembus Jurnal Scopus Q1
Perkuat Wawasan Investasi, GI UIA x KSPM Jeumpa Bahas Tren Investasi
Wagub Fadhlullah Halal bi Halal ke Kediaman Abon Arongan
Menjelang Idul Fitri, KCA 99 Play Ground Resmi Dibuka di Bireuen
Prodi Magister PAI UIA Raih Akreditasi Baik Sekali dari LAMDIK
Samsul Admi Bagikan 500 Paket Sembako, Ringankan Beban Warga Jelang Ramadan
Rusyidi Mukhtar Ajak Lulusan Umuslim Jaga Almamater dan Terus Berkarya