Kapolri Resmi Lantik Kabareskrim dan Sejumlah Pati Polri

Redaksi Bara News

- Redaksi

Jumat, 14 Juli 2023 - 21:00 WIB

50455 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta |Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo resmi melantik sejumlah perwira tinggi di Polri yang dilaksanakan di Rupatama Mabes Polri hari ini Jumat (14/7/2023).

“Komjen Pol Wahyu Widada akan menjabat sebagai Kabareskrim serta Komjen Pol Suntana, akan menjabat sebagai Kabaintelkam,” ujar Karo Penmas Divisi Humas Polri Brigjen Pol Ahmad Ramadhan kepada wartawan, Jumat (14/7/2023).

Selain itu, dalam proses pelantikan anggota Polri dalam jabatan baru yakni diantaranya Irjen Pol Panca Putra yang menjabat sebagai Pati Kalemdiklat Polri, serta Irjen Pol Agung Setya Imam Effendi sebagai Kapolda Sumatera Utara, Irjen Pol Verdianto Iskandar Bitticaca sebagai Asisten Kapolri Bidang Operasi (Asops).

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selanjutnya, Irjen Pol Adang Ginanjar menjadi Kapolda Sulawesi Barat (Sulbar), Irjen Pol Putu Jayan Danu Putra menjabat sebagai Pati Baintelkam Polri, dan Irjen Pol Ida Bagus KD Putra Narendra sebagai Kapolda Bali.

Tak hanya itu, Sigit juga hari ini melantik sejumlah anggota Polri yang naik satu pangkat lebih tinggi dalam daftar berikut:

-Dari pangkat Brigadir Jenderal (Brigjen) ke Inspektur Jenderal (Irjen):

1.Irjen Po Utomo Heru Cahyono

2.Irjen Pol Ida Bagus KD Putra Narendra

-Dari pangkat Komisaris Besar (Kombes) ke Brigjen

1.Brigjen Pol Jebul Jatmoko

2.Brigjen Pol Yuyun Yudhantara

3.Brigjen Pol Pranyoto

4.Brigjen Pol Djoko Hari Utomo

5.Brigjen Pol Irfing Jaya

6.Brigjen Pol Irman Sugema

7.Brigjen Pol Hadi Utomo

8.Brigjen Pol Auliansyah Lubis

9.Brigjen Pol Indarto

(PMJ)

Berita Terkait

Puncak Arus Mudik Diprediksi Mulai 28 Maret, Kapolri Dirikan 2.835 Posko Pengamanan
Kejagung dan Pertamina Bersinergi Aksi Bersih Bersih
Jaksa Agung Dukung PT. Pertamina Wujudkan Good Corporate Governance
Waspada Penipuan Berkedok Media KPK
Kasus Mega Korupsi Pertamina, Tuntut Erick Thohir Non Aktif Sebagai Menteri BUMN
Backstagers Indonesia: Mendorong Pertumbuhan Ekonomi Industri Event Melalui Riset dan Inovasi Berkelanjutan
Presiden Prabowo saling memberikan Penghormatan Militer kepada Gubernur Aceh Muzakir Manaf di Parade Senja Magelang
Kapolri dan Panglima TNI Buka Kegiatan Baksos Presisi : Pastikan Kebutuhan Pokok Terjaga Selama Ramadan

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 02:40 WIB

Pengguna Jalan Sambut Positif Pembagian Takjil Oleh Bidhumas Polda Aceh

Kamis, 13 Maret 2025 - 02:35 WIB

Dirjen PAS Sebutkan, Napi yang Menyerahkan Diri di Lapas Kelas IIB Kutacane Tidak Akan Dikenakan Sangsi Hukum

Kamis, 13 Maret 2025 - 01:23 WIB

Bupati Aceh Tenggara Sidak Ke RSUD Sahudin Kutacane

Rabu, 12 Maret 2025 - 20:07 WIB

Jalin Silahturahmi Bersama Para Kepala Desa dan Sekdes. Bupati : Gunakan Dana Desa Dengan Bijak dan Sesuai Dengan Aturan.

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:30 WIB

Puluhan Napi Kabur, Ditjenpas Tinjau Lapas Kelas IIB Kutacane

Selasa, 11 Maret 2025 - 21:44 WIB

Puluhan Tahanan Kabur Klas Lapas Kuta Cane Anggota DPR RI Kunker

Selasa, 11 Maret 2025 - 20:42 WIB

Buntut Penyebab Larinya 52 Napi Lapas Kelas IIB Kutacane, Ditjen PAS dan Bupati Langsung Datangi Lapas Kelas IIB Kutacane

Selasa, 11 Maret 2025 - 13:08 WIB

Puluhan Tahanan Lapas Kutacane Melarikan Diri jadi Heboh di Sosmed dan Agara

Berita Terbaru

BANDA ACEH

Ribuan Masyarakat Serbu Program Pasar Sembako Murah PLN

Kamis, 13 Mar 2025 - 02:42 WIB