Prajurit Kodim Abdya Didadak Cek Urine, Ini Hasilnya

Redaksi Bara News

- Redaksi

Sabtu, 15 Juni 2024 - 03:52 WIB

5036 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Abdya- Seratusan personel Kodim 0110/Abdya melaksanakan tes urine Narkoba di aula Makodim setempat, Desa Keude Paya Kecamatan Blangpidie, Kamis (13/6/2024).

Kegiatan ini digelar secara mendadak oleh Dandim 0110/Abdya Letkol Inf Beni Maradona, S.Sos sebagai salah satu upaya penyuluhan, pencegahan, penyalahgunaan dan pemberantasan gelap Narkoba (P4GN) di keluarga besar TNI.

Pemeriksaan tes urine diikuti oleh seluruh prajurit Perwira, Bintara dan Tamtama melibatkan tim kesehatan dari UPTD Puskesmas Blangpidie.

Baca Juga :  Selain bagi bansos, Kombespol Drs Armia Fahmi MH Wakapolda Aceh dan Alumni Akabri 1990 laksanakan penghijauan di Dayah Mahyal Ulul Al-Aziziyah Aceh Besar

Pengambilan urine dilakukan secara bergantian diawasi ketat personel provost dan tim Intelijen.

“Kegiatan ini rutin kami lakukan setiap semester, dan hari ini kembali kami gelar secara mendadak. Alhamdulillah untuk hasilnya sudah keluar, negatif semua,” ungkap Dandim.

Ia menyebutkan kegiatan rutin itu dilakukan untuk memastikan langsung seluruh prajurit di jajarannya bersih dari Narkoba. Dandim mengklaim pihaknya siap mendukung pemerintah memberantas Narkoba dan menjadi contoh terdepan bagi masyarakat.

Baca Juga :  Senator Fachrul Razi Berikan Motivasi Di Depan Ratusan Mahasiswa Pembekalan Magang FISIP UIN Ar-Raniry

Selain mengecek urine Narkoba, kegiatan dadakan tersebut juga dikombine dengan pemeriksaan HP prajurit. Kodim Abdya ingin pastikan selain bersih dari Narkoba, TNI di jajarannya juga bersih dari kegiatan Judi Online, Pinjol dan kegiatan pelanggaran lainnya.

Berita Terkait

PLN UID Aceh Sabet Dua Penghargaan Sekaligus Di Ajang Indonesia Sustainable Development Goals Award (ISDA) 2024 Kategori Platinum Dan Silver Atas Program Tanggung Jawab Sosial Lingkungan (TJSL)
Pilkada Aceh Aman dan Lancar, Abu Razak Ingatkan Penyelenggara Tidak ‘Memantik Api’
‘Political Attitude’ KSLHA Terhadap Pilkada Aceh 2024
Dek Fadh Center: Perintahkan Kawal Suara Hingga Tuntas Meski Sudah Menang
Menghargai Dedikasi Guru, SMP Islam Cendekia Darussalam Rayakan Momen Hari Guru Nasional
Mualem-Dekfadh Unggul 62 Persen Pilkada Aceh 2024
Muallem – Dek Fadh Unggul 62% Hasil Real Count Sementara
Mualem dan Dek Fadh Gunakan Hak Pilih di Tempat Berbeda, Kata Dek Fad : Pilihlah Dengan Hati Nurani

Berita Terkait

Senin, 18 November 2024 - 04:46 WIB

Sekjen DPP Gerindra : Pilihan Prabowo dalam Pilkada Aceh Selatan adalah Pasangan Manis Nomor Urut 2

Jumat, 1 November 2024 - 00:38 WIB

Kapolres Pringsewu Larang Sekolah Bermitra Wartawan Non-UKW, Ini Tanggapan Geram & Tegasnya Ketum PPWI RI Wilson

Kamis, 31 Oktober 2024 - 21:02 WIB

Banjir Peminat, Waktu Pendaftaran PLN Journalist Award 2024 Diperpanjang Hingga 14 November 2024

Jumat, 25 Oktober 2024 - 12:22 WIB

Ekrafest 2024 – Perayaan Hari Ekonomi Kreatif Nasional: Bentuk Penghargaan Terhadap Ekosistem dan Seluruh Pelaku Ekonomi Kreatif di Tanah Air

Senin, 21 Oktober 2024 - 23:56 WIB

Cawagub Aceh Dek Fad Silaturrahmi ke Rhoma Irama

Kamis, 10 Oktober 2024 - 09:13 WIB

Bapera Ormas Bergerak Mandiri dan Independen

Senin, 7 Oktober 2024 - 02:30 WIB

Kaesang Pengarep Putra Presiden Republik Indonesia Ir Joko Widodo Siap Turun Gunung Memenangkan Pasangan Bintang – Faisal Nomor Urut 4

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 18:23 WIB

Pangdam Iskandar Muda Ikuti Upacara Peringatan HUT Ke-79 TNI di Monas

Berita Terbaru

DAERAH

Pasangan Bahagia Saza Unggul Di Pilkada Batubara

Kamis, 28 Nov 2024 - 19:59 WIB