Masyarakat Tansaran Bidin Keluhkan Kondisi Jalan Wonosari – Hakim Wih Ilang

Redaksi Bara News

- Redaksi

Sabtu, 11 November 2023 - 20:58 WIB

50414 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bener Meriah Baranewsaceh.co –  Ruas jalan yang menghubungkan desa Wonosari – Hakim wih Ilang kecamatan Bandar Kabupaten Bener Meriah, kondisinya saat ini dalam keadaan rusak berat. Hal ini sangat menyulitkan masyarakat dalam melintasi jalan tersebut. Terlebih lagi pada malam hari dan ketika musim hujan tiba, karena jalan akan berubah menjadi licin.

Begitu juga dengan para pengemudi sepeda motor, bayak yang sudah berjatuhan akibat jalan yang memang sudah hancur hancuran. Pernyataan ini di sampaikan langsung oleh Nasip (50) selaku lReje kampung Tansaran Bidin kepada media ini. Sabtu (11/11/2023).

Baca Juga :  Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Bener Meriah akan Menggelar lomba Bercerita Dalam Bahasa Gayo.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut Nasip saat ini masyarakat dusun Sara Ine dan dusun Sumber Rejo kampung Tensaran Bidin terpaksa melakukan perbaikan secara manual dan swadaya. Selain itu keberadaan jalan tersebut merupakan tapal batas bagi dua desa bertetangga. Ujarnya.

Baca Juga :  Haili Yoga : Metode Kalibrasi Al-Qur'ani Akan Membentuk Struktur Jiwa Dan Kualitas Hidup

Untuk itu Nasip berharap Pemkab Bener Meriah dapat merealisasikan anggaran untuk perbaikan jalan tersebut, mengingat jalan tersebut merupakan urat nadi bagi kehidupan masyarakat kampung Tansaran Bidin dan kampung Wonosari. Pungkasnya. (Hamdani)

Berita Terkait

Hati-hati, Koruptor Akan Saya Kejar Sampai Ke Lobang Tikus
Sat Lantas Polres Bener Meriah: Jamin Ketertiban dan Keselamatan di Jalan Raya
Ketua Onto Rejo Bener Meriah Sesalkan Penundaan Pelantikan Gubernur Dan Wakil Gubernur Aceh
Gebyar Festival Lagu Dangdut 2025 Aceh Tengah Dan Bener Meriah
Indah Mayasary Dirikan Rumah Baca Telege Ilmu Kampung Uning Bersah
Yonif 114/SM Sabet Juara Umum Perlombaan Ton Ting dalam rangka HUT Infanteri ke-79 dan HUT Kodam IM ke-68
DPC Macan Asia Indonesia Bener Meriah, Siap Kawal Program Pemerintah Pusat Dan Daerah.
Ormas : DPC Macan Asia Indonesia, Ucapkan Selamat HUT Bener Meriah Ke 21 Tahun

Berita Terkait

Kamis, 9 Januari 2025 - 15:52 WIB

Pj Bupati Gayo Lues Minta PNS Baru dan Inpassing Bangun Daerah Lebih Maju

Kamis, 9 Januari 2025 - 06:25 WIB

Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Bantu Proses Penjemuran Tembakau Petani Desa Binaan

Rabu, 8 Januari 2025 - 08:46 WIB

Aktif Komsos Bersama Kades Dan Perangkat Desa Menjadikan Hubungan Kerja Antara Babinsa Dan Aparat Desa Semakin Solid

Selasa, 7 Januari 2025 - 08:56 WIB

Terkait PPPK Paruh Waktu di Gayo Lues, Berikut Penjelasan Plt Sekda dan Kepala BKPSDM Gayo Lues

Senin, 6 Januari 2025 - 22:36 WIB

Babinsa Ciptakan Keakraban dengan Warga Binaan Melalui Komsos/Komunikasi Sosial

Senin, 6 Januari 2025 - 20:49 WIB

Penanaman Serentak Perkarangan Pangan Bergizi di Kampung Ulun Tanoh : Langkah Nyata Menuju Ketahanan Pangan

Senin, 6 Januari 2025 - 07:32 WIB

Tingkatkan Kerja sama, Penyuluh Pertanian Lapangan (PPL) silaturahmi bersama Babinsa ke Koramil

Sabtu, 4 Januari 2025 - 16:30 WIB

Kutebukit Berduka, Tiga Rumah Warga Hangus dilalap Api

Berita Terbaru

BENER MERIAH

Hati-hati, Koruptor Akan Saya Kejar Sampai Ke Lobang Tikus

Kamis, 9 Jan 2025 - 20:08 WIB