Sejumlah Elemen Masyarakat Kembali Mendeklarasikan Diri Sebagai Relawan Pemenangan TAGAR

Redaksi Bara News

- Redaksi

Rabu, 9 Oktober 2024 - 00:07 WIB

50149 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bener Meriah Baranewsaceh.co – Sejumlah elemen masyarakat yang terdiri dari, Pengusaha Kibot, Pelaminan, UMKM, Pedagang Keliling, serta sejumlah sanggar kesenian lainnya. Hari ini Selasa (08/10/2024) kembali mendeklarasikan sebagai relawan pemenangan pasangan dengan nomor urut 2, Tagore-Armia (TAGAR) di Posko Utama TAGAR, Kampung Belang Sentang kecamatan Bukit Kabupaten Bener Meriah.

Ketua komunitas wanita Pejuang TAGAR, Rahmah, kepada media ini mengatakan. “Komunitas ini umumnya di isi oleh ibu ibu kreatif dengan berbagai latar belakang profesi. Pada intinya semua berkomitmen dan bersedia menjadi relawan TAGAR guna memenangkan pasangan Tagore- Armia, sebagai Bupati dan wakil Bupati Bener Meriah priode 2025-2030.

Baca Juga :  Apel Gelar Pasukan Penyerahan BKO Anggota Satlinmas ke Polres Bener Meriah 

Mantan anggota DPRK Bener Meriah ini juga mengatakan, semoga perjuangan ini membuahkan hasil, sehingga kedepannya pasangan ini lebih memperhatikan kaum perempuan yang ada di kabupaten Bener Meriah. Ucapnya.

Sementara itu Pasangan Tagore-Armia menyambut baik etikat baik dari ibu ibu tersebut. Semoga apa yang menjadi keinginan kita bersama tercapai, sehingga kedepannya kita bisa melakukan perubahan nyata untuk kabupaten Bener Meriah yang kita cintai ini. Tutupnya.

Baca Juga :  Sempat Vakum Selama 5 Tahun PAN Bener Meriah Klaim Raih 1 Kursi DPRK Bener Meriah.

Deklarasi sejumlah elemen masyarakat yang tergabung dalam relawan Perempuan Pejuang TAGAR, turut di hadiri oleh Ny. Faujiah Tagore Abu Bakar, sejumlah anggota DPRK Bener Meriah dari partai pengusung, diantaranya Sapri Gumara, Darussalam dari Partai Demokrat, serta Tgk Husnul Ilmi dari Partai Partai Kebangkitan Bangsa (PKB).

Pantauan media ini, suasana deklarasi cukup meriah, karena di iringi dengan penampilan sejumlah seniman kibot, sanggar etnik Senye dan group didong putri Aliran Masa dari Delung Tue. (DN).

Berita Terkait

Sejumlah Pengurus Kordes Pasangan ERA, Beralih Dukungan Kepada Tagore – Armia
Muzakir Manaf : Saatnya Membangun Aceh dan Bener Meriah, Kami Satu Paket, Pilih 02
Fauzan Ajima Hadiri Kampanye Paslon 02, Tagore – Armia
Untuk Kebaikan Bener Meriah, Tokoh Pemekaran Ajak Masyarakat Pilih TagAr
Debat Kandidat Calon Bupati Dan Wakil Bupati Bener Meriah Sempat Dihentikan.
Besok Pasangan TagAr Gelar Kampanye Dilapangan Bola Kaki Desa Belang Jorong.
Debat kandidat calon Bupati Dan Wakil Bupati Bener Meriah Sempat Terhenti.
PUSDA: Bener Meriah Akan Maju Jika Tagore Dan Armia yang Memimpin

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 08:25 WIB

Muzakir Manaf : Saatnya Membangun Aceh dan Bener Meriah, Kami Satu Paket, Pilih 02

Senin, 18 November 2024 - 00:14 WIB

Fauzan Ajima Hadiri Kampanye Paslon 02, Tagore – Armia

Minggu, 17 November 2024 - 21:33 WIB

Untuk Kebaikan Bener Meriah, Tokoh Pemekaran Ajak Masyarakat Pilih TagAr

Sabtu, 16 November 2024 - 23:07 WIB

Debat Kandidat Calon Bupati Dan Wakil Bupati Bener Meriah Sempat Dihentikan.

Sabtu, 16 November 2024 - 21:48 WIB

Besok Pasangan TagAr Gelar Kampanye Dilapangan Bola Kaki Desa Belang Jorong.

Sabtu, 16 November 2024 - 21:46 WIB

Debat kandidat calon Bupati Dan Wakil Bupati Bener Meriah Sempat Terhenti.

Sabtu, 16 November 2024 - 00:12 WIB

PUSDA: Bener Meriah Akan Maju Jika Tagore Dan Armia yang Memimpin

Kamis, 14 November 2024 - 04:38 WIB

Lintas Xponen 98 Aceh; “Kemenangan Mualem – Dek Fadh Sudah di Depan Mata”

Berita Terbaru

GAYO LUES

Ketua DPRK Gayo Lues Ajak Masyarakat Sukseskan Pilkada 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 16:24 WIB

BANDA ACEH

Brimob Aceh Siaga Jelang Pilkada Serentak 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 11:05 WIB

DAERAH

HM Dadang Naser Bantah Soal Body Shaming

Selasa, 26 Nov 2024 - 10:08 WIB