Tingkatkan Produksi bawang merah, Babinsa dampingi Petani dalam pemeliharaan

Redaksi Bara News

- Redaksi

Selasa, 28 Januari 2025 - 14:11 WIB

501,096 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues – Selasa, 28 Januari 2025 Bintara Pembina Desa ( Babinsa ) Desa Kendawi Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Kodim 0113/Gayo Lues Srt Dede Sarif Hidayat melaksanakan pendampingan Bapak Ardiansyah pemilik lahan kebun bawang merah yang sedang melaksanakan peninjauan dilahan kebunnya yang berada di Desa Kendawi Kec Dabun Gelang, Selasa ( 28/01/2025 ).

Pada saat pendampingan Babinsa Sertu Dede Sarif Hidayat menyampaikan bahwa tujuan dilaksanakannya pendampingan kepada petani bawang merah di Desa Kendawi ini agar supaya dapat meningkatkan hasil dengan maksimal dan dapat meningkatkan kesejahteraan perekonomian petani, disini atau Desa Binaan, Babinsa melaksanakan pengecekan dan memberikan edukasi tentang pemberian pupuk, penyemprotan dan penyiraman/pengairan.

Baca Juga :  Jumat Curhat, Kapolres Gayo Lues Menampung Aspirasi Warga Secara Langsung

“Kegiatan pendampingan ini merupakan wujud kepedulian Babinsa dalam upaya ketahanan pangan dan memberikan motivasi kepada para petani guna meningkatkan perekonomian. Selain itu, kegiatan ini bukan kali pertama, akan tetapi selalu dilakukan oleh Babinsa dan terlebih lagi ke depannya akan mengajak PPL yang lebih tahu tentang tanaman holtikultura mulai dari pemilihan bibit berkualitas tinggi, penanaman bibit, pemupukan dan penyemprotan serta perawatan tanaman sampai masa panen selesai,” terang Babinsa.

Selain itu Sertu Dede Sarif Hidayat menambahkan bahwa dengan berkolaborasi bersama PPL atau Dinas Pertanian nantinya diharapkan kedepannya jumlah produksi saat panen bisa lebih meningkat.

” Diharapkan kedepannya bersama-sama kita bisa menuju swasembada pangan dan para petani dapat meningkat taraf ekonominya,” itu yang menjadi harapan petani dan Babinsa.

Berita Terkait

Babinsa Komsos Dengan Tokoh Masyarakat Di Wilayah Binaan
Kejari Gayo Lues Serahkan Barang Bukti Gading Gajah ke BKSDA
Kebersamaan Adalah Kunci Membangun Masyarakat yang Harmonis
Ketua APDESI Kab. Gayo Lues Mengucapkan Selamat & Sukses atas Pelantikan Gubernur Aceh dan Wakil Gubernur Aceh Masa Jabatan 2025-2030
H. Muzakir Manaf-H.Fadhlullah, S.E Resmi Dilantik Jadi Gubernur dan Wagub Aceh
Satlantas Polres Gayo Lues Gelar Operasi Keselamatan Seulawah 2025, Imbau Pengguna Jalan Tertib Berlalu Lintas
Suhaidi,S.Pd,M.Si & Maliki,SE,M.AP Mengucapkan Selamat & Sukses atas Pengambilan Sumpah Jabatan dan Pelantikan MUZAKIR MANAF H. FADHLULLAH,S.E Sebagai Gubernur Dan Wakil Gubernur Aceh Masa Jabatan 2025-2030
Satlantas Polres Gayo Lues Bagikan Brosur dan Imbau Tertib Berlalu Lintas kepada Pengguna Jalan

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 21:44 WIB

BPKD Kab. Aceh Tenggara Beserta Jajaran Mengucapkan Selamat Dan Sukses Atas Pelantikan H.M. Salim Fakhry, SE,M.M – dr. Heri Al Hilal Sebagai Bupati & Wakil Bupati Aceh Tenggara Masa Jabatan 2025-2030

Jumat, 14 Februari 2025 - 17:08 WIB

Waktunya SwaCAM di PLN Mobile 23-27 Setiap Bulannya!

Kamis, 13 Februari 2025 - 20:42 WIB

Pemkab Nagan Raya Mengucapkan Selamat Hari Pers Nasional 2025

Kamis, 13 Februari 2025 - 10:46 WIB

Dinas PUPR Aceh Mengucapkan Selamat & Sukses atas Pelantikan H. MUZAKIR MANAF H. FADHLULLAH, S.E Sebagai Gubernur Dan Wakil Gubernur Aceh Masa Jabatan 2025 – 2030

Kamis, 13 Februari 2025 - 10:01 WIB

Dinas Kopersi & UKM Aceh Mengucapkan Selamat & Sukses atas  Pelantikan H. MUZAKIR MANAF H. FADHLULLAH, S.E Sebagai Gubernur Dan Wakil Gubernur Aceh Masa Jabatan 2025 – 2030

Rabu, 12 Februari 2025 - 01:05 WIB

SMA Negeri 1 Lawe Sigala gala Beserta Jajaran Mengucapkan Selamat & Sukses atas Pengambilan Sumpah Jabatan dan Pelantikan H. Muzakir Manaf H. Fadhlullah, S.E Sebagai Gubernur Dan Wakil Gubernur Aceh Masa Jabatan 2025 – 2030

Rabu, 12 Februari 2025 - 00:59 WIB

H.M Salim Fakhry,SE,M.M – dr. Heri Al Hilal Mengucapkan Selamat & Sukses atas Pengambilan Sumpah Jabatan dan Pelantikan H. Muzakir Manaf H. Fadhlullah, S.E Sebagai Gubernur Dan Wakil Gubernur Aceh Masa Jabatan 2025-2030

Rabu, 12 Februari 2025 - 00:47 WIB

Keluarga Besar Bara News Mengucapkan Selamat & Sukses atas Pengambilan Sumpah Jabatan dan Pelantikan H. Muzakir Manaf H. Fadhlullah, S.E Sebagai Gubernur Dan Wakil Gubernur Aceh Masa Jabatan 2025-2030

Berita Terbaru

JAKARTA

Haji Uma Temui Menteri Ekonomi Kreatif, Ini yang dibahas

Jumat, 14 Feb 2025 - 21:03 WIB

ADVENTORIAL BACK LINK

Waktunya SwaCAM di PLN Mobile 23-27 Setiap Bulannya!

Jumat, 14 Feb 2025 - 17:08 WIB