PW SEMMI Aceh Apresiasi Suksesnya Bhayangkara Fest 2024 di Taman Ratu Safiatuddin, Kota Banda Aceh

Redaksi Bara News

- Redaksi

Selasa, 9 Juli 2024 - 21:58 WIB

5075 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banda Aceh, 9 Juli 2024 – Pw Semmi Aceh menyampaikan apresiasi yang setinggi-tingginya atas suksesnya pelaksanaan Bhayangkara Fest 2024 yang diadakan di Taman Ratu Safiatuddin, Kota Banda Aceh. Event ini merupakan persembahan Polda Aceh untuk masyarakat dalam rangka peringatan Hari Bhayangkara ke-78.

Terselenggaranya Bhayangkara Fest 2024 memberikan dampak positif dalam meningkatkan pertumbuhan ekonomi masyarakat, khususnya para pelaku UMKM yang ada di provinsi aceh. Melalui event ini, berbagai macam kuliner khas serta nilai-nilai budaya Aceh berhasil diangkat dan diperkenalkan kepada publik.

Selain itu, mengingat Aceh dikenal sebagai Seramoe Meukah, dalam penyelenggaraan Bhayangkara Fest kali ini juga diadakan kegiatan memperingati Tahun Baru Islam, yaitu 1 Muharram, dengan zikir bersama. Seluruh rangkaian acara tetap menjunjung tinggi nilai-nilai syariat Islam yang berlaku di Aceh, salah satunya dengan memisahkan area pengunjung laki-laki dan wanita.

Sekretaris Jenderal Pw Semmi Aceh, Rieza Alqusri, menyampaikan apresiasinya kepada Polri atas terlaksananya acara ini. “Kami mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Polri, khususnya Polda Aceh, atas suksesnya Bhayangkara Fest 2024. Semoga kedepa Polri makin presisi dan terus berjaya dalam menjalankan tugas-tugasnya untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat. Kami juga berharap agar kegiatan seperti ini dapat terus dilaksanakan guna mendukung pertumbuhan ekonomi dan pelestarian budaya di Aceh,” ujar Rieza.

Bhayangkara Fest 2024 tidak hanya menjadi ajang hiburan, tetapi juga mempererat hubungan antara Polri dan masyarakat serta menjadi sarana untuk mengekspresikan dan memperkenalkan kekayaan budaya Aceh. Terima kasih kepada semua pihak yang telah berpartisipasi dan mendukung kesuksesan acara ini.

Berita Terkait

Tarmizi Age Gugat Kepastian Implementasi MoU Helsinki: “Kapan Bendera Aceh Bisa Berkibar di Tanah Rencong?”
Bea Cukai Aceh Perkuat Komitmen Kesetaraan Gender melalui Sharing Session Pengarustamaan Gender
Bea Cukai Aceh Tegaskan Peran Strategis dalam Rakernis Ditpolairud Polda Aceh 2025
PW KB PII Aceh dan PW PII Aceh Serentak Dukung Mualem Pertahankan Empat Pulau Milik Aceh
Eksponen 98 Sumut-Aceh Kecam Keras Keputusan Mendagri Caplok Empat Pulau Milik Aceh: “Langkah Ini Bisa Ancaman Disintegrasi”
IMP Seramoe Mekah Serukan Referendum: Tegaskan Penolakan atas Ketidakadilan Terhadap Aceh
Aceh Tegaskan Kepemilikan atas Empat Pulau, Tunjukkan Bukti Hukum dan Historis
“Bintang Bulan di Kantor Gubernur”: Aksi Mahasiswa Aceh Tuntut Keadilan dan Marwah Wilayah

Berita Terkait

Rabu, 18 Juni 2025 - 15:22 WIB

Bea Cukai Kendari Bongkar Penimbunan Rokok Ilegal Miliaran Rupiah di Bau-Bau

Rabu, 18 Juni 2025 - 15:19 WIB

Bea Cukai Jateng DIY Gempur Rokok Ilegal: 61 Juta Batang Disita, Negara Selamatkan Rp53 Miliar

Selasa, 17 Juni 2025 - 15:34 WIB

Pelecehan Seksual di Dalam Mobil Travel: Seorang Sopir di Gayo Lues Dilaporkan ke Polisi

Senin, 16 Juni 2025 - 17:49 WIB

Pelaku Pembunuhan Jurnalis Juwita Divonis Penjara Seumur Hidup dan Dipecat dari TNI

Minggu, 15 Juni 2025 - 08:36 WIB

Bea Cukai Malili Amankan 200 Ribu Batang Rokok Ilegal dalam Operasi Gurita 2025

Minggu, 15 Juni 2025 - 08:27 WIB

Sinergi Bea Cukai dan BNNP Bali Berhasil Bongkar Jaringan Narkotika Internasional di Pulau Dewata

Sabtu, 14 Juni 2025 - 22:11 WIB

Polres Aceh Tenggara Gagalkan Peredaran Narkotika Lintas Provinsi: Dua Pemuda Ditangkap Bawa Sabu dan Ekstasi, Seorang Lainnya Diamankan dengan Ganja Siap Edar

Sabtu, 14 Juni 2025 - 14:23 WIB

Pemuda Desa Leuser Ditangkap Satresnarkoba Polres Aceh Tenggara, Simpan 8 Bungkus Ganja Siap Edar di Rumahnya

Berita Terbaru

OPINI

Kerikil dalam Sepatu Damai Aceh

Rabu, 18 Jun 2025 - 16:07 WIB