Pj/kepal kampung Desa buluh dori  Bagikan Bantuan Langsung Tunai(BLT) Triwulan 3

BARANEWS ACEH

- Redaksi

Kamis, 2 November 2023 - 10:30 WIB

50461 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Subulussalam, bara news aceh co. Pj atau kepala desa buluh dori  Kecamatan simpang kiri kota subulussalam membagikan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) Triwulan Ke 3 sebagai Bantuan Percepatan Penghapusan Kemiskinan Ekstrim untuk tiga  bulan, kepada 38 Keluarga Penerima Manfaat (KPM), bertempat di Kantor Kepala Desa buluh dori kota  Subulussalam, pada kamis (01/11/2023)

Turut hadir saat penyaluran BLT Ekstrim Pj Desa buluh dori  Ali Dasty A.Ma.pd,Babinsa,pendamping desa,pihak perwakilan ke camatan, Sekretaris Desa, Ketua BPG  dan Perangkat Desa Subulussalam.
Kegiatan pembagian BLT kepada 38 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di Desa Subulussalam, kamis  (10/11/2023).

Pj atau kepala kampung desa buluh dori kota  Subulussalam  Ali Dasty. A.Ma.pd.menjelaskan, bahwa jumlah KPM penerima BLT-DD Triwulan 3 Tahun 2023 adalah sebanyak 38 KPM,

Tahap I,Tahap II Tahap lll  Bulan  juli, agustus  sampai september  Alhamdulilah pada hari ini Bertempat Di kantor Desa, kembali menerima Bantuan tersebut untuk Triwulan ke 3 bulan sekaligus Yaitu bulan ke Juli, agustus,september  dengan besaran Rp.300.000/bulan, dan berhak menerima 900.000 selama triwulan ke 3 bulan, jelas pj/kepala kampung desa  buluh dori kota subulussalam.

Baca Juga :  Politik Praktis yang Sudah Semakin Merakyat. Sosok H. Zainuddin Sosok Harapan Rakyat Kaum Wong Cilik. Bekerja dan Berbagi

Pj Kades berharap bantuan yang telah diterima dapat dipergunakan dengan sebaik-baiknya terutama untuk membantu ekonomi warga sekaligus memenuhi kebutuhan sehari-hari, seperti membeli beras, telur, Ikan, susu dan lainnya.

Jurnalis rj

Berita Terkait

Kapolsek Penanggalan Polres Subulussalam Hadiri Musyawarah Rencana Pembangunan Desa Penuntungan
Polres Subulussalam Gelar Acara Syukuran HUT Satpam yang Ke- 44 Tahun 2024
Terkait Tentang Surat yang Beredar Oleh Praksi Rabbani Ditujukan Kepada Pimpinan DPR Kota Subulussalam Langsung Ditanggapi Oleh Masyarakat
Pj Walikota Azhari Diapresiasi Atas Keberhasilan Menyelesaikan Hutang Pemko Subulussalam, Walau Tantangan Keuangan Tetap Ada
Sebanyak 32 Personel Polres Subulussalam Laksanakan Upacara Kenaikan Pangkat di Awal Tahun
Polres Subulussalam Gelar Apel Bersama Pergantian Malam Tahun Baru 2025
Polres Subulussalam Laksanakan Pengamanan Objek Wisata Libur Tahun Baru
Haikal Padang Putra Syahbudin Padang Menceritakan Tentang Kisah Perjuangan Ayahnya

Berita Terkait

Rabu, 8 Januari 2025 - 15:14 WIB

Sat Lantas Polres Bener Meriah: Jamin Ketertiban dan Keselamatan di Jalan Raya

Sabtu, 4 Januari 2025 - 21:56 WIB

Ketua Onto Rejo Bener Meriah Sesalkan Penundaan Pelantikan Gubernur Dan Wakil Gubernur Aceh

Jumat, 3 Januari 2025 - 00:40 WIB

Gebyar Festival Lagu Dangdut 2025 Aceh Tengah Dan Bener Meriah

Jumat, 27 Desember 2024 - 21:37 WIB

Indah Mayasary Dirikan Rumah Baca Telege Ilmu Kampung Uning Bersah

Selasa, 24 Desember 2024 - 17:25 WIB

Yonif 114/SM Sabet Juara Umum Perlombaan Ton Ting dalam rangka HUT Infanteri ke-79 dan HUT Kodam IM ke-68

Jumat, 20 Desember 2024 - 17:52 WIB

DPC Macan Asia Indonesia Bener Meriah, Siap Kawal Program Pemerintah Pusat Dan Daerah.

Rabu, 18 Desember 2024 - 19:55 WIB

Ormas : DPC Macan Asia Indonesia, Ucapkan Selamat HUT Bener Meriah Ke 21 Tahun

Rabu, 18 Desember 2024 - 18:02 WIB

Camat Syiah Utama Dan Sejumlah Reje Kampung Berjiarah Ke Makam Bener Meriah

Berita Terbaru

DAERAH

DPD TOPAN RI Minta Kejati Lidik Dana BOS SMA N 1 Pekanbaru

Jumat, 10 Jan 2025 - 01:53 WIB