Pemkab Bener Meriah Diminta Tunda Penerimaan Seleksi Calon Sekda

Redaksi Bara News

- Redaksi

Selasa, 5 November 2024 - 20:18 WIB

50208 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Oleh : Setiadi Miranda S.I.P

Redelong Baranewsaceh.co |  Pemerintah membuka seleksi Penerimaan Sekda Pemerintah Kabupaten Bener Meriah. Hal ini memicu prolematika di tengah masa, mengingat pemilu yang akan berlangsung tinggal menghitung hari.

Pemilihan kepala daerah kabupaten Bener Meriah sebentar lagi akan di laksanakan bahkan tinggal hitungan hari saja, dimana tanggal 27 November 2024 nanti pemilihan serentak kepala daerah di seluruh Indonesia akan di laksanakan terutama di Bener Meriah.

Disisi lain pemerintah Bener Meriah dikabarkan membuka seleksi untuk mengisi jabatan Sekda Bener meriah yang di buka mulai tanggal 4-18 November. Dimana waktu yang di buat oleh pemerintah Bener Meriah ini jelas jelas menuai polemik di tengah panasnya kontestasi Pilkada.

Baca Juga :  Peduli Palestina PMKI Galang Dana Dengan Cara Berbagi Kopi Gratis.

Memang dalam prosedur pembukaan seleksi SEKDA bener meriah sudah memenuhi apa yang di minta oleh undang-undang, namun di sisi lain seharusnya pemerintah melihat juga kondisi netralitas ASN dalam menyukseskan Pilkada di Kabupaten tercinta ini.

Kita tidak ingin seuzon dengan apa yang dilakukan oleh pemerintah daerah saat ini, namun alangkah baiknya untuk menghindari politik kepentingan dan juga politik keberpihakan di masa pemilu ini pemerintah Bener Meriah menunda saja seleksi pemilihan Sekda sampai dengan selesai hari puncak pemilihan nantinya.

Untuk apa tergesa-gesa untuk menentukan Sekda di masa euforia Pilkada ini, kan masih ada waktu, toh sebentar lagi juga Pilkada tinggal menghitung hari.

Baca Juga :  Pemkab Bener Meriah Dengarkan Arahan Irjen Kemendagri Soal Pengendalian Inflasi Daerah

Kita berharap pemerintah Bener Meriah dapat mempertimbangkan ini agar netralitas dan integritas pemerintah Bener Meriah dapat di percaya oleh masyarakat. Jangan sampai menimbulkan konflik baru di tengah panasnya kontestasi politik yang ada saat ini.

Sudah fokus saja untuk persiapan pengamanan Pilkada dan menjaga netralitas Pilkada di Bener Meriah agar Pilkada ini dapat berjalan dengan sukses dan sesuai harapan nilai nilai demokrasi kita.

Terkait hal ini kami akan menyurati PJ Bupati bener meriah dan juga membuat tebusan ke KEMENDAGRI untuk dapat di tindak lanjuti, hal ini bertujuan untuk melihat netralitas Pemerintah Bener meriah beserta jajarannya (Rilis)

Berita Terkait

Lintas Xponen 98 Aceh; “Kemenangan Mualem – Dek Fadh Sudah di Depan Mata”
Wien Najli Tokoh Kocak Bener Meriah : Wil – Wil le, Turah Ulak Ku Situe
500 Kosa Kata Bahasa Gayo Berpotensi Menjadi Serapan Bahasa Indonesia
DPD BKPRMI Salurkan Donasi Masyarakat Bener Meriah Untuk Rakyat Palestina.
Pj Bupati Bener Meriah Lelang Jabatan Sekda Menuai Perdebatan, Alasan dan Kritik
GMNI : Minta Pj Bupati Bener Meriah Prioritaskan Tahapan Pilkada 2024
Prajurit Batalyon Infanteri 114/Satria Musara Dobrak Sekolah di Sekitar Satuan Untuk Transfer Ilmu
Kabid Propam Polda Aceh Laksanakan Pengecekan Rutan di Polres Bener Meriah

Berita Terkait

Kamis, 31 Oktober 2024 - 22:10 WIB

Bahas Sejarah dan Eksistensi Pang Kilet Dalam Mempertahankan Benteng Kerajaan Linge, Mahara Publishing Gelar Bincang Buku

Minggu, 27 Oktober 2024 - 20:48 WIB

GMNI Cabang Aceh Tengah, Ayo Ciptakan Pemilu Damai, Aman Dan Berintegritas

Senin, 14 Oktober 2024 - 18:49 WIB

Lintas Xponen ‘98 Wilayah Aceh Deklarasi Dukung Mualem-Dek Fadh

Kamis, 10 Oktober 2024 - 09:19 WIB

Pimpinan Dayah Di Aceh Tengah dan Bener Meriah Siap Deklarasi mendukung pasangan Mualem – Dek Fad

Kamis, 19 September 2024 - 01:38 WIB

Warga Atu Lintang Bekerja Dari Pintu Ke Pintu untuk Menangkan Mualem-Dek Fad

Kamis, 12 September 2024 - 14:24 WIB

Silaturahmi dengan Mualem, Forum Masyarakat Bersatu Yakin Muallim Jadi Gubernur Aceh 2024-2029

Kamis, 12 September 2024 - 12:02 WIB

Mualem-Dek Fad Saksikan Langsung Pacu Kuda Takengon Bersama Puluhan Ribu Orang

Selasa, 10 September 2024 - 08:18 WIB

Bincang World Gayonese Community, Begini Tip Dapat LoA dan Kelebihan Kuliah di Malaysia Menurut Dr. apt. Vesara Ardhe Gatera

Berita Terbaru