Iduladha 1444 H, Polres Aceh Utara Gelar “Qurban Presisi”

Redaksi Bara News

- Redaksi

Minggu, 2 Juli 2023 - 02:46 WIB

50317 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Utara  – Merayakan Iduladha 1444 Hijriah, Polres Aceh Utara menggelar “Qurban Presesi” yang digelar dalam rangkaian peringatan Hari Bhayangkara ke-77, Kamis (29/6/2023).

Sejumlah hewan qurban Polres Aceh Utara diantaranya 2 ekor sapi diserahkan langsung Kapolres Aceh Utara AKBP Deden Heksaputera kepada pihak Masjid Al Hidayah Gampong Mns. Reudep Lhoksukon, selanjutnya 1 ekor sapi ke Dayah Sa’datul Huda Kecamatan Lhoksukon.

Kemudian juga 2 Ekor sapi lainnya diserahkan Polres Aceh Utara ke Dayah Darul Muttaqin Kecamatan Lapang, lalu 1 ekor Sapi ke Pesantren Darul Huda Lueng Angen, dan terakhir 2 ekor sapi serta 1 ekor kambing di sembelih langsung di Mapolres Aceh Utara.

Kapolres Aceh Utara AKBP Deden Heksaputera melalui Kasi Humas Iptu Bambang mengatakan perayaan Idul Adha tahun ini bertepatan dengan momen Hari Bhayangkara ke-77.

“Di Polres Aceh Utara Ada personel yang di tunjuk sebagai panitia potong hewan kurban dan membagikannya kepada kaum dhuafa dan masyarakat yang berhak menerima,” tuturnya.

Baca Juga :  Kodim 0103/Aceh Utara Cek Kendaraan Pribadi Milik Seluruh Prajurit

Dia mengharapkan, hewan kurban Polres Aceh Utara bisa membawa keberkahan, kebersamaan dan mempererat persaudaraan umat.

“Iduladha menanamkan ketaqwaan, nilai-nilai pengorbanan serta keikhlasan dalam mewujudkan Polri yang presisi. Semoga yang kami lakukan ini dapat membawa keberkahan bagi semua,” tandasnya. (IP).

Berita Terkait

Kemenangan Muallem – Dek Fadh Di Aceh Utara Hasil Kerja Keras Dan Dukungan Masyarakat
Himpunan Mahasiswa COT GIREK (HIMA-COT GIREK) menggelar Musyawarah Besar (Mubes Ke-II)
Kolaborasi Mahasiswa KKN PPM Kelompok 199 Bantu Warga : Panen Ikan di Tambak Gampong Lueng Baro
Protes Warga Matang Bayu: Desak Transparansi Dana Desa dan Percepatan Proyek Pembangunan
Mayat Pria Ditemukan Tergantung di Pohon Mangga, Polisi Amankan TKP
Kapolres Lhokseumawe dan Ketua Bhayangkari Kunjungi Pos Pelayanan dan Pengamanan Ops Lilin 2024
Pangdam Iskandar Muda Tinjau Latihan Menembak Senjata Berat Yonarhanud 5/CSBY
Wadah Inspirasi Berbagi (WIB) Gelar Seminar Internasional Rihlah Ulama Syam

Berita Terkait

Sabtu, 15 Februari 2025 - 01:29 WIB

Personel Polres Gayo Lues Salurkan Zakat profesi untuk Bantuan Bedah Rumah kepada Warga Kurang Mampu

Sabtu, 15 Februari 2025 - 00:57 WIB

Pengulu Kampung Gajah Mengucapkan Selamat Dan Sukses Atas Pelantikan Suhaidi,S.Pd, M.Si – H.Maliki,SE, M.AP Sebagai Bupati & Wakil Gayo Lues Masa Jabatan 2025-2030

Sabtu, 15 Februari 2025 - 00:57 WIB

Pengulu Kampung Sekuelen Mengucapkan Selamat Dan Sukses Atas Pelantikan Suhaidi,S.Pd, M.Si – H.Maliki,SE, M.AP Sebagai Bupati & Wakil Gayo Lues Masa Jabatan 2025-2030

Jumat, 14 Februari 2025 - 23:56 WIB

Ketua APDESI Gayo Lues Mengucapkan Selamat Dan Sukses Atas Pelantikan Suhaidi,S.Pd, M.Si – H.Maliki,SE, M.AP Sebagai Bupati & Wakil Gayo Lues Masa Jabatan 2025-2030

Jumat, 14 Februari 2025 - 22:01 WIB

Keluarga Besar BaraNews Mengucapkan Selamat Dan Sukses Atas Pelantikan H.M. Salim Fakhry, SE,M.M – dr. Heri Al Hilal Sebagai Bupati & Wakil Bupati Aceh Tenggara Masa Jabatan 2025-2030

Jumat, 14 Februari 2025 - 21:44 WIB

BPKD Kab. Aceh Tenggara Beserta Jajaran Mengucapkan Selamat Dan Sukses Atas Pelantikan H.M. Salim Fakhry, SE,M.M – dr. Heri Al Hilal Sebagai Bupati & Wakil Bupati Aceh Tenggara Masa Jabatan 2025-2030

Jumat, 14 Februari 2025 - 17:08 WIB

Waktunya SwaCAM di PLN Mobile 23-27 Setiap Bulannya!

Jumat, 14 Februari 2025 - 16:32 WIB

Inilah 4 Alasan Produk Buttonscarves Tetap Laris Meski Mahal

Berita Terbaru

BANDA ACEH

KPT ; DYK memiliki Peran Strategis untuk Lahirkan Inovasi

Sabtu, 15 Feb 2025 - 03:14 WIB