Disdukcapil Berikan Dokumen Kependudukan Baru Bagi Korban Kebakaran Bahgie Bertona

Redaksi Bara News

- Redaksi

Rabu, 22 Mei 2024 - 14:25 WIB

5038 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bener Meriah Baranewsaceh co |  Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Kabupaten Bener Meriah bergerak cepat untuk mencetak dan memberikan dokumen kependudukan bagi korban terdampak kebakaran rumah di Kampung Bahagie Bertona, Kecamatan Bandar.

Hal ini Disampaikan oleh Kepala Disdukcapil Kabupaten Bener Meriah Sasmanto,SE ,Rabu (22/5/2024) saat di temui di kantornya

Sasmanto mengatakan dokumen yang diserahkan berdasarkan data yang peroleh dari Sekertaris Desa Bahgie Bertona dan kepala Dusun setempat sebanyak 9 fotocopy Kartu Keluarga (KK).

Baca Juga :  Merpati Tingkem Tantang 7035 di Partai Final Futsal Piala PDRG

“Tetapi atas nama Zulkifli KK tidak terbakar jadi yang kami terbitkan 8 KK saja” lanjut Sasmanto

Kadis Disdukcapil Bener Meriah itu juga menyampaikan untuk saat kami sedang menunggu data warga lain yang KTP atau Akte Kelahiran ikut terbakar, dari Aparatur desa Bahgie Bertona yang masih melakukan pendataan saat ini.

Baca Juga :  Personel Polres Bener Meriah dan Polsek Setempat Amankan Sejumlah Titik pasar Takji

“Memang selama ini Disdukcapil Bener Meriah sangat konsisten melakukan gerak cepat apabila ada masyarakat yang mengalami musibah agar diberikan segera dokumen penggantinya untuk dapat digunakan oleh masyarakat korban musibah dalam mengakses bantuan sosial dan pelayanan publik lainnya,”ujarnya

Sasmanto juga menambahkan Saat ini KK yang sudah di terbitkan sedang di antar ke lokasi Korban kebakaran di Desa Bahgie Bertona.(Ril)

Berita Terkait

Sejumlah Pengurus Kordes Pasangan ERA, Beralih Dukungan Kepada Tagore – Armia
Muzakir Manaf : Saatnya Membangun Aceh dan Bener Meriah, Kami Satu Paket, Pilih 02
Fauzan Ajima Hadiri Kampanye Paslon 02, Tagore – Armia
Untuk Kebaikan Bener Meriah, Tokoh Pemekaran Ajak Masyarakat Pilih TagAr
Debat Kandidat Calon Bupati Dan Wakil Bupati Bener Meriah Sempat Dihentikan.
Besok Pasangan TagAr Gelar Kampanye Dilapangan Bola Kaki Desa Belang Jorong.
Debat kandidat calon Bupati Dan Wakil Bupati Bener Meriah Sempat Terhenti.
PUSDA: Bener Meriah Akan Maju Jika Tagore Dan Armia yang Memimpin

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 16:45 WIB

Polres Subulussalam Lakukan Pengamanan Pendistribusian Logistik Surat Suara Pilkada 2024

Sabtu, 23 November 2024 - 16:25 WIB

Kapolres Subulussalam Hadiri Rakor Kesiapan Pelaksanaan Pilkada Serentak 2024

Kamis, 21 November 2024 - 19:51 WIB

Selamatkan Generasi Muda, Polres Subulussalam Laksanakan Sosialisasi Pencegahan Kekerasan dan Anti Narkoba

Kamis, 21 November 2024 - 06:36 WIB

Dukung Ketahanan Pangan Polres Subulussalam Tanam Jagung Serentak

Senin, 18 November 2024 - 04:56 WIB

Quick Respon Brimob Aceh Dalam Penanganan Banjir Di Desa Danau Tras Kota Subulussalam

Minggu, 17 November 2024 - 03:57 WIB

Pastikan Berjalan Kondusif, Polres Subulussalam Laksanakan Pengamanan Kampanye Salah Satu Paslon Walikota

Sabtu, 16 November 2024 - 19:17 WIB

Pastikan Berjalan Kondusif, Polres Subulussalam Laksanakan Pengamanan Kampanye Akbar Salah Satu Paslon Walikota

Minggu, 10 November 2024 - 09:10 WIB

Ketua PSI Kaesang Pengarep Akan Turun ke Subulussalam Bantu Pemenangan Bintang – Faisal

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Iskandar PJ Bupati Nagan Raya Tinjau Lansung Lokasi TPS.

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:36 WIB

BANDA ACEH

Polisi Harus Pastikan Pilkada Aceh Bebas Intimidasi

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:32 WIB