Safwandi Beri Apresiasi Kepada Atlet Aceh Jaya yang Raih Medali di PON Aceh-Medan

Redaksi Bara News

- Redaksi

Jumat, 20 September 2024 - 15:35 WIB

50302 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Jaya – Calon Bupati Aceh Jaya Safwandi, memberikan apresiasi tinggi kepada para atlet Aceh Jaya yang berhasil meraih medali dalam ajang Pekan Olahraga Nasional (PON) Aceh-Medan.

Menurut Safwandi, prestasi ini sangat membanggakan dan menjadi bukti adanya kemajuan olahraga di Aceh Jaya, khususnya dibandingkan dengan pencapaian pada PON Papua beberapa tahun lalu.

“Prestasi ini tentu saja membanggakan bagi kita semua. Ada perkembangan signifikan dibandingkan PON sebelumnya, dan ini adalah hasil kerja keras atlet kita serta dukungan dari berbagai pihak,” ujar Safwandi. Jum’at 20 September 2024.

Baca Juga :  Polda Aceh Perketat Pengamanan Jelang Semi Final Sepak Bola Putra PON XXI

Safwandi, yang berpasangan dengan Muslem dalam kontestasi pemilihan Bupati Aceh Jaya dengan julukan “Salem”, menyatakan komitmennya untuk terus mendukung kemajuan olahraga di wilayah tersebut.

Ia menegaskan bahwa pasangan Salem memiliki visi besar dalam membangun olahraga sebagai salah satu cara untuk memajukan potensi generasi muda di Aceh Jaya.

Baca Juga :  Turnamen Volly Ball Resmi Dibuka Oleh Kapolsek Seunagan Timur HUT RI Ke-79.

“Kami, pasangan Safwandi-Muslem, akan terus berkomitmen mendukung olahraga di Aceh Jaya. Prestasi seperti ini harus terus kita dorong agar semakin banyak talenta-talenta baru yang muncul,” jelasnya.

Safwandi juga berharap agar prestasi yang diraih oleh para atlet ini dapat menjadi inspirasi bagi masyarakat Aceh Jaya, khususnya para pemuda, untuk terus berprestasi dan mengharumkan nama daerah di kancah nasional maupun internasional. (SS)

Berita Terkait

Kampanye Salem, Tgk Yusri : Bek Boeh Peupok Bak Kaye Mate
HUT Ke – 43 Yayasan Jantung Indonesia Nagan Raya Gelar Senam Bersama
Ratusan Warga Antusias Hadiri Pertemuan Pasangan Salem di Teumareum
Aba Asnawi Titip Amanah ke Safwandi untuk Jaga Dayah Budi
PLN Hadirkan Listrik Untuk Desa Terpencil di Kabupaten Aceh Jaya: Asa Baru Untuk Peningkatan Kualitas Hidup
Tokoh Masyarakat Ceunamprong : Kami Rindukan Program Pro Rakyat
Pang Say : Nyawa, Darah dan Harta Modal Kemenangan Partai Aceh 
Salem Punya Program Prioritas Pendidikan Berkualitas, Ini Harapan Komunitas Member

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 21:42 WIB

Pantau Situasi Pasar Tradisional Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Komsos dengan Pembeli dan Pedagang

Senin, 25 November 2024 - 15:24 WIB

Pj Bupati Gayo Lues Ajak Masyarakat Untuk ke TPS Menggunakan Hak Pilihnya

Senin, 25 November 2024 - 15:23 WIB

KIP Gayo Lues Distribusikan Logistik Pilkada ke Empat Kecamatan

Senin, 25 November 2024 - 08:54 WIB

Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Bantu Petani Siapkan Lahan Untuk Penanaman Bawang Merah

Minggu, 24 November 2024 - 14:00 WIB

Panwaslih Gayo Lues Gelar Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang Pilkada 2024

Sabtu, 23 November 2024 - 22:09 WIB

Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Damping dan bantu Petani Panen Bawang Merah

Sabtu, 23 November 2024 - 18:02 WIB

Panwaslih Adakan Bimtek Panwaslihcam, PPL, PTPS Se-Kabupaten Gayo Lues

Sabtu, 23 November 2024 - 17:11 WIB

Kapolres Gayo Lues Pastikan Situasi Kamtibmas pada Pilkada 2024 Aman dan Kondusif

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Iskandar PJ Bupati Nagan Raya Tinjau Lansung Lokasi TPS.

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:36 WIB

BANDA ACEH

Polisi Harus Pastikan Pilkada Aceh Bebas Intimidasi

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:32 WIB