Breaking News Satu Unit Rumah Di Aceh Barat Di Lempari Batu Oleh OTK.

Redaksi Nagan Raya

- Redaksi

Rabu, 28 Agustus 2024 - 15:39 WIB

501,334 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Barat : Sebuah rumah kosan di Desa Rantau Panjang Timur, Kecamatan Meureubo Kabupaten Aceh Barat Provinsi Aceh tepatnya di ADB 1 dilempari batu oleh Orang Tak Dikenal (OTK). Sehingga mengakibatkan pecah kaca jendela rumah kosan tersebut. Rabu 28 Agustus 2024.

Di perkirakan kejadian pada pukul 21.40 WIB, (27/8) malam, sehingga anak-anak kos menjadi ketakutan dengan kejadian tersebut.

Setelah dilempari batu salah satu anak kosan langsung menghubungi pemilik rumahnya Yakni Hendri Lucky dengan nada menangis, warga dan pihak kepolisian juga lansung datang Kelokasi untuk melihat langsung kejadian tersebut.

Baca Juga :  Forhati Dan MD-KAHMI Bagi Takjil Kepada Pengungsi Rohingya

Sementara itu, Hendri Lucky selaku pemilik rumahnya mengukapkan. Iya benar rumahnya di lempar batu oleh orang tak dikenal ( OTK ) dan kaca kosan milik saya pecah, karena dilempar batu, pada saat itu anak kosan lagi istirahat di kediamannya,” ujar pemilik kosan , Hendry Lucky.

Hendri mengatakan ,salah satu anak kosan pada saat di lempari batu oleh OTK tersebut kaca jendela pecah dan yang melempari batu tersebut sempat dilihat yang ada di dalam Rumah kos milih Hendry Lucky, berjenis kelamin laki-laki.

Baca Juga :  Aceh Butuh Transformasi, Bukan Sekedar Janji-Janji

“Kami menduga pelakunya laki-laki naik motor scoopy putih, pada saat itu anak kosan sempat melihat, pelaku mengendarai sepeda motor,”ujar Hendry.

Setelah kejadian itu. Hendry lansung melaporkan kepada pihak kepolisian atas kejadian menimpa kosannya, dan berharap pihak berwajib dapat menangkap pelaku tersebut.

“Hendri selaku pemilik rumahnya minta kepada Penegak Hukum yakni Kepolisian agar bisa menangkap pelaku tersebut, karena Sebagai barang Bukti masih ada di rumah kosan yaitu batu yang masih tinggal di kamar guna mengambil sidik jarinya.,”tutup Hendry (red )

Berita Terkait

PJ Bupati Gayo Lues Tinjau Langsung Lokasi Kebakaran Rumah Warga di Blangjerango
Quick Respon Brimob Aceh Dalam Penanganan Banjir Di Desa Danau Tras Kota Subulussalam
Kebakaran Pabrik PGT PMI di Gayo Lues: Kebocoran Limbah Getah Picu Api di Tengah Minimnya Sistem Pengamanan?
Pegunungan Mbarung Longsor , Jalan Datuk Saudane Menuju Gulo Putus Akibat Curah Hujan Tinggi
Kembali Berprestasi, UTU Raih 5 Medali di Ajang Abdidaya Ormawa 2024
Satreskrim Polres Nagan Raya Berhasil Amankan 10 Orang Pelaku judi Online.
Brimob Batalyon C Pelopor Gelar Anjangsana Dalam Rangka HUT Brimob Ke – 79
Pesan Abuya Mustafa : Junjung Tinggi Etika dalam Pilkada 2024

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 21:42 WIB

Pantau Situasi Pasar Tradisional Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Komsos dengan Pembeli dan Pedagang

Senin, 25 November 2024 - 15:24 WIB

Pj Bupati Gayo Lues Ajak Masyarakat Untuk ke TPS Menggunakan Hak Pilihnya

Senin, 25 November 2024 - 15:23 WIB

KIP Gayo Lues Distribusikan Logistik Pilkada ke Empat Kecamatan

Senin, 25 November 2024 - 08:54 WIB

Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Bantu Petani Siapkan Lahan Untuk Penanaman Bawang Merah

Minggu, 24 November 2024 - 14:00 WIB

Panwaslih Gayo Lues Gelar Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang Pilkada 2024

Sabtu, 23 November 2024 - 22:09 WIB

Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Koramil 03/Bkj Damping dan bantu Petani Panen Bawang Merah

Sabtu, 23 November 2024 - 18:02 WIB

Panwaslih Adakan Bimtek Panwaslihcam, PPL, PTPS Se-Kabupaten Gayo Lues

Sabtu, 23 November 2024 - 17:11 WIB

Kapolres Gayo Lues Pastikan Situasi Kamtibmas pada Pilkada 2024 Aman dan Kondusif

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Iskandar PJ Bupati Nagan Raya Tinjau Lansung Lokasi TPS.

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:36 WIB

BANDA ACEH

Polisi Harus Pastikan Pilkada Aceh Bebas Intimidasi

Selasa, 26 Nov 2024 - 17:32 WIB