Santunan Anak Yatim Warnai HUT Ke 6 KITOGA Bener Meriah.

Redaksi Bara News

- Redaksi

Minggu, 29 Oktober 2023 - 23:55 WIB

50809 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bener Meriah Baranewsaceh.co – Komunitas Kijang Toyota Gayo (KITOGA) menggelar peringatan hari jadinya yang ke 6 tahun di cafe 5 raya Simpang ketipis Bale Atu kecamata Bukit Kabupaten Bener Meriah. Minggu (29/10/2023).

Ketua Komunitas KITOGA Kabupaten Bener Meriah Yusra Al Fatah. S.H.I kepada media ini mengatakan. “KITOGA merupakan kumpulan para penggemar mobil kijang Toyota era tahun 90 an. Saat ini jumlah anggota KITOGA di kabupaten Bener Meriah mencapai 30 orang. Selain itu keberadaan komunitas ini adalah mitra bagi pemerintah terutama dalam hal kegiatan sosial.

Adapun sejumlah kegiatan sosial yang sudah pernah di lakukan, seperti memberikan bantuan bagi korban kebakaran di kabupaten Gayo Lues, dan di tempat lainnya. Selanjutnya bersama pihak kepolisian, kita juga melakukan pembagian bendera merah putih gratis menjelang HUT RI ke 78 kemarin.

Lebih lanjut Yusra Al Fatah kenyampaikan. Kegiatan hari ini adalah peringatan hari jadi KITOGA yang ke 6 tahun. Momen peringatan HUT ke 6 KITOGA akan di isi dengan santunan anak yatim serta sumbangan untuk Masjid Agung Babussalam dan Masjid kampung Gunung Teritit Bener Meriah. Tandasnya.

Sementara itu Kapolres Bener Meriah AKBP Nanang Indra Bakti, SH, SIK. Melalui Kanit Diyaksa Aiptu Suyanto dalam sambutannya menegaskan terkait aturan bagi sebuah komunitas mobil sebagai pengguna jalan raya. “Menurut Kanit Diyaksa Aiptu Suyanto, keberadaan sebuah komunitas adalah wadah bagi berkumpulnya individu untuk berbuat kebaikan dan amal. Artinya kehadiran komunitas tidak hanya sebatas berkumpul dan bersenang senang saja. Ucapnya.
Ia juga mempertegas terkait aturan yang harus di patuhi oleh sebuah komunitas atau sebuah club mobil. Tutupnya.

Saat bersamaan Pj Bupati Bener Meriah dalam amanat tertulisnya yang di bacakan oleh kadis Pariwisata Drh. Sopyan juga mengatakan.
“KITOGA selama ini telah banyak berkonstribusi dalam menunjang program pemerintah seperti, santunan anak yatim, dan bantuan untuk masjid. Pj Bupati juga berharap semoga apa yang menjadi program dari KITOGA bukan hanya sebatas misi akan tetapi sebuah kreasi. Ucapnya. Mengakhiri amanat tertulisnya Pj Bupati juga berharap KITOGA mampu menjadi contoh bagi komunitas yang lainnya. Pemerintah tetap mengharapkan kerjasama dengan semua komunitas dalam menunjang program pemerintah yang berdampak langsung bagi masyarakat. Tutupnya.

Pantauan media ini hadir dalam acara tersebut sejumlah penguruskomunitas mobil lainnya baik dari provinsi Aceh maupun dari Sumatera Utara. Selain itu HUT ke 6 KITOGA juga di hadiri oleh sejumlah organisasi kepemudaan kabupaten Bener Meriah, seperti KNPI. (Hamdani).

Berita Terkait

Mahdi, Berhasil Meraih Gelar Doktor Dari Pascasarjana UIN Ar-Raniry Banda Aceh
Bersama Travel PT Tasbih Amanah Bersama, Tgk. Syuhada Bimbing 40 Jama’ah Umroh
Biro Perjalan Haji Dan Umroh PT. Tasbih Amanah Bersama Buka Kantor Cabang Di Sejumlah Kabupaten/Kota
44 Perpustakaan Di Bener Meriah Akan Terima Bantuan Bahan Bacaan Dari Perpusnas
Bukti Pendukung Tidak Ada, Kasus Dugaan Pelanggaran Kode Etik Anggota DPRK Bener Meriah Dihentikan.
Akses Jalan Samar Kilang Sudah Dapat Dilalui
Pemkab Bener Meriah Gali Potensi Usaha Guna Tingkatkan PAD
Kondisi Jalan Rusak, Wisata Samar Kilang Sepi Pengunjung

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 10:22 WIB

Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang bantu warga membuat lantai pertapakan

Rabu, 16 April 2025 - 22:16 WIB

Serah Terima Jabatan Komandan Kodim 0113/ Gayo Lues

Senin, 14 April 2025 - 08:50 WIB

Melalui kegiatan Komunikasi Sosial Babinsa ELALUI GIAT ciptakan situasi yang baik dengan warga Binaan

Minggu, 13 April 2025 - 11:14 WIB

Polres Gayo Lues Gelar Tradisi Pedang Pora Dalam Rangka Sertijab Kapolres

Sabtu, 12 April 2025 - 07:36 WIB

Babinsa Ramil 09/Putri Betung Kodim 0113/Gayo Lues Bergotong Royong Bersama Warga Sebagai Wujud Kepedulian Sosial

Sabtu, 12 April 2025 - 00:49 WIB

Mengenang Jasa Pendiri, Pemkab Gayo Lues Lakukan Ziarah ke Makam Pendiri Kabupaten Gayo Lues

Sabtu, 12 April 2025 - 00:43 WIB

Peringati HUT ke-23 Kabupaten Gayo Lues, Pemkab Gelar Seminar

Sabtu, 12 April 2025 - 00:37 WIB

Bupati Gayo Lues Lantik Pejabat Eselon III, Berikut Daftar 20 Namanya

Berita Terbaru

ACEH UTARA

Surat Pindah Anak Sekolah Ditahan, Warga Geram

Sabtu, 19 Apr 2025 - 14:01 WIB

NASIONAL

Reshuffle Kabinet dan Harapan Baru Investasi

Sabtu, 19 Apr 2025 - 13:23 WIB